Analisis Finansial Kepiting Bakau (Scylla Serrata) (Studi Kasus : Desa Pantai Gading, Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat)

ANALISIS FINANSIAL KEPITING BAKAU (Scylla serrata)
(Studi Kasus : Desa Pantai Gading, Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat)

SKRIPSI

OLEH :

LATHIFAH KHAIRANI
110304084
AGRIBISNIS

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

Universitas Sumatera Utara

ANALISIS FINANSIAL KEPITING BAKAU (Scylla serrata)
(Studi Kasus : Desa Pantai Gading, Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat)


SKRIPSI

OLEH : LATHIFAH
KHAIRANI
110304084
AGRIBISNIS

Skripsi Sebagai Salah Satu Untuk Dapat Memperoleh Gelar Sarjana di
Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian
Universitas Sumatera Utara, Medan

Disetujui Oleh :
Komisi Pembimbing

Ketua

Anggota

Ir. Diana Chalil, M.Si, PhD

NIP : 19670303199802 2001

Sri Fajar Ayu, SP, MM, DBA
NIP: 19700827200812 2001

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

LATHIFAH KHAIRANI (110304084/AGRIBISNIS) dengan judul skripsi
Analisis Finansial Kepiting Bakau (Scylla serrata) Di Desa Pantai Gading,
Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat. Penelitian ini di bimbing oleh
Ir.Diana Chalil, M.Si, P.Hd dan Sri Fajar Ayu, SP, MM, DBA.
Tujuan penelitian untuk (1) Menganalisis usaha tambak kepiting bakau (Scylla

serrata) secara finansial layak untuk diusahakan dan dikembangkan di daerah
penelitian, (2) mengetahui masalah-masalah yang dihadapi dan upaya apa yang
indilakukan pengusaha dalam pengelolaan usaha tambak kepiting bakau (Scylla
serrata) di daerah penelitian.
Metode penelitian secara purposive, pengambilan sampel penelitian dilakukan
secara sensus, dengan jumlah sampel sebanyak 30. Penelitian dilaksanakan di
Desa Pantai Gading, Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat. Data yang
digunakan adalah data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh dari hasil
wawancara langsung dengan responden. Data sekunder diperoleh dari Badan
Pusat Statistik Sumatera Utara, Dinas Perikanan dan Kelautan Sumatera Utara.
Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Return Cost
Ratio dan Break Even Point.
Pada penelitian dilakukan dua analisis yaitu analisis biaya riil dan biaya
opportunias. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Dengan menggunakan analisis
biaya riil, menunjukkan nilai R/C rata-rata adalah sebesar 1,42, sementara dengan
menggunakan analisis opportunity cost adalah sebesar 1,23. Hasil ini
menunjukkan bahwa usaha tambak udang di daerah penelitian layak untuk
diusahakan meskipun nilai sewa lahan dan biaya tenaga kerja dalam keluarga juga
diperhitungkan. Pada analisis biaya riil, diperoleh titik impas (BEP) produksi ratarata adalah sebesar 194,30 kg dan titik impas (BEP) harga jual rata-rata adalah
sebesar Rp44.396,97/kg, sementara dengan menggunakan analisis opportunity

cost, diperoleh titik impas (BEP) produksi rata-rata adalah sebesar 226,65kg dan
titik impas (BEP) harga jual rata-rata adalah sebesar Rp51.553,62/kg.
Kata Kunci : Kepiting, R/C, BEP Produksi, BEP Harga

Universitas Sumatera Utara

RIWAYAT HIDUP
LATHIFAH KHAIRANI lahir di Tebing Tinggi pada tanggal 01 Mei
1994, sebagai anak pertama dari dua bersaudara, seorang putri dari Ayahanda
Drs.Arsad Siregar, M.Pd dan Ibunda Nurlia.
Pendidikan formal yang telah ditempuh penulis adalah sebagai berikut:
1. Tahun 1999 masuk Sekolah Dasar di SDN 163081 Tebing Tinggi dan tamat
pada tahun 2005.
2. Tahun 2005 masuk Sekolah Menengah Pertama di SMPN 1 Tebing Tinggi
dan tamat pada tahun 2008.
3. Tahun 2008 masuk Sekolah Menengah Atas di SMAN 1 Matauli Pandan
Tapanuli Tengah dan tamat pada tahun 2011.
4. Tahun 2011 penulis diterima di Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian,
Universitas Sumatera Utara melalui jalur SNMPTN Tertulis.
5. Pada Bulan Agustus 2014 melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di Desa

Sangga Lima, Kecamatan Gebang, Kabupaten Langkat, Provinsi Sumatera
Utara.
6. Pada Bulan Mei 2015 penulis melaksanakan penelitian skripsi di Desa
PantaiGading, Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat.

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas segala berkat,
rahmat dan karunia-Nya serta segala kekuatan, kemampuan dan kesempatan yang
telah dianugerahkan-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan
masa perkuliahan dengan skripsi yang berjudul “Analisis Kelayakan Usaha Jamur
Tiram (Kasus : Desa Tanjung Selamat, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli
serdang)”. Skripsi ini dibuat untuk memenuhi tugas akhir sebagai salah satu syarat
memperoleh gelar sarjana di Departemen Agribisnis, Fakultas Pertanian,
Universitas Sumatera Utara.

Penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu
penulis dalam menyelesaikan skripsi ini, yaitu sebagai berikut :
1. Bapak Rektor Universitas Sumatera Utara dan Bapak Dekan beserta Pembantu

Dekan Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara yang telah memimpin
dan mengelola institusi pendidikan di tingkat universitas dan fakultas.
2. Ibu Dr. Ir. Salmiah, MS sebagai ketua Departemen Agribisnis, Fakultas
Pertanian, Universitas Sumatera Utara yang telah memimpin dan mengelola
institusi pendidikan di tingkat departemen dan telah menjadi dosen penguji
yang telah banyak memberikan saran yang membangun untuk kesempurnaan
skripsi penulis.
3. Bapak Dr. Ir. Satia Negara Lubis, MS sebagai sekretaris Departemen
Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara yang telah
memimpin dan mengelola institusi pendidikan di tingkat departemen.

Universitas Sumatera Utara

4. Ir. Diana Chalil, M.Si, P.hD sebagai ketua komisi pembimbing yang telah
banyak memberikan motivasi, arahan dan bimbingan kepada penulis sehingga
penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan baik.
5. Sri Fajar Ayu SP, MM, DBA sebagai anggota komisi pembimbing yang telah
banyak memberikan motivasi, arahan dan bimbingan kepada penulis sehingga
penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan baik.
6. Seluruh dosen di Departemen Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas

Sumatera Utara yang telah memberikan ilmunya kepada penulis selama penulis
menjadi mahasiswa.
7. Seluruh staf akademik dan pegawai di Departemen Agribisnis, Fakultas
Pertanian, Universitas Sumatera Utara yang telah membantu seluruh proses
administrasi.
8. Seluruh kantor pemerintahan Desa Pantai Gading, Kecamatan Secanggang,
Kabupaten Langkat yang terkait dengan penelitian penulis.
9. Secara khusus penulis mengucapkan terima kasih atas segala motivasi, bantuan
serta dukungan berupa doa dan semangat, kepada ayahanda tercinta Bapak
Drs.Arsad Siregar, M.Pd dan ibunda tercinta Ibu Nurlia, adik Zakiyah
Mawaddah yang selalu memberi semangat dan memotivasi saya untuk
menyelesaikan skripsi ini.
10.

Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada sahabat penulis yang telah

banyak membantu penulis selama masa perkuliahan yaitu Sri Wahyuni, SP, Siti
Puspa Indah, Juli Yanti, Chairia, Maya Anggraini, Sri Sinaga, dan semua
rekan-rekan di Departemen Agribisnis stambuk 2010 yang tidak dapat
disebutkan namanya satu persatu.


Universitas Sumatera Utara

Penulis juga menyadari kekurangan dan keterbatasan dalam skripsi ini. Oleh
karena itu, penulis sangat mengharapkan adanya saran dan kritik yang
membangun dari pembaca. Akhir kata semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi
pihak yang membutuhkan dan penelitian selanjutnya.

Medan,

Agustus 2015

Penulis

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

ABSTRAK ............................................................................................................


i

RIWAYAT HIDUP ..............................................................................................

ii

KATA PENGANTAR ..........................................................................................

iii

DAFTAR ISI.........................................................................................................

v

DAFTAR TABEL.................................................................................................

vii

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................ viii
DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................


ix

I.

PENDAHULUAN........................................................................................
1.1 Latar Belakang .....................................................................................
1.2 Identifikasi Masalah .............................................................................
1.3 Tujuan Penelitian .................................................................................
1.4 Kegunaan Penelitian.............................................................................

1
1
4
4
5

II.

TINJAUAN PUSTAKA ..............................................................................

2.1 Tinjauan Pustaka ..................................................................................
2.2 Landasan Teori.....................................................................................
2.3 Penelitian Terdahulu ............................................................................
2.4 Kerangka Pemikiran.............................................................................
2.5 Hipotesis Penelitian..............................................................................

6
6
10
15
16
19

III. METODOLOGI PENELITIAN ................................................................
3.1 Metode Penentuan Daerah Penelitian ..................................................
3.2 Metode Penentuan Sampel ...................................................................
3.3 Metode Pengambilan Data ...................................................................
3.4 Metode Analisis Data ...........................................................................
3.5 Definisi dan Batasan Operasional ........................................................
3.5.1 Definisi .....................................................................................
3.5.2 Batasan Operasional.................................................................

20
20
21
22
22
25
25
27

IV. DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN DAN KARAKTERISTIK
SAMPEL ...................................................................................................... 28
4.1 Deskripsi Daerah Penelitian .......................................................................... 28
4.1.1 Letak dan Keadaan Geografis .................................................. 28
4.1.2 Keadaan Penduduk................................................................... 29
4.1.3 Sarana dan Prasarana................................................................ 29
4.2 Karakteristik Sampel ..................................................................................... 31

Universitas Sumatera Utara

4.2.1 Umur ........................................................................................
4.2.2 Tingkat Pendidikan ..................................................................
4.2.3 Sarana dan Prasarana................................................................
4.2.4 Jumlah Tanggungan Keluarga...................................................
4.3 Karakteristik Usaha Tambak ........................................................................
V.

31
31
33
33
34

HASIL DAN PEMBAHASAN ................................................................... 41
5.1 Proses Usaha Tambak Kepiting di Daerah Penelitian.......................... 41
5.2 Biaya produksi Usaha Tambak Kepiting ............................................. 42
5.3 Total Penerimaaan Usaha Tambak Kepiting........................................ 47
5.4 Analisis Pendapatan Usaha Tambak Kepiting ..................................... 48
5.5 Analisis Kelayakan Usaha Tambak Kepiting ...................................... 49
5.6 Titik Impas ........................................................................................... 50
5.7 Analisis Sensitivitas ............................................................................. 52
5.8 Masalah-masalah dan upaya-upaya yang dihadapi dalam usaha tambak
kepiting bakau (Scylla serrata) di daerah penelitian............................ 58

VI. KESIMPULAN DAN SARAN ...................................................................
6.1. Kesimpulan ..........................................................................................
6.2. Saran.....................................................................................................

61
61
62

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

No.

Judul

Halaman
1.1 Jumlah Rumah Tangga Usaha Budidaya Air Payau menurut Jenis Ikan
Utama yang Diusahakan di Kabupaten Langkat .......................................... 2
3.1 Keragaan Produksi Budidaya Kepiting di Provinsi Sumatera Utara 2014 .. 20
3.2 Jumlah Rumah Tangga Usaha Budidaya Air Payau menurut Jenis Ikan
Utama yang Diusahakan di Kabupaten Langkat .......................................... 20
3.3 Jumlah Petambak Kepiting di Kecamatan Secanggang, Kabupaten
Langkat......................................................................................................... 21
4.1 Distribusi Penduduk Berdasarkan Mata Pencahariaan di Desa
Pantai Gading, Kecamatan Secanggang, Kabupaten Langkat ..................... 29
4.2 Sarana dan Prasarana di Desa Pantai Gading 2013.................................. 30
4.3 Karakteristik Petambak Sampel Desa Pantai Gading 2013 ....................... 31
4.4 Tingkat Pendidikan Petambak Kepiting Responden di Desa
Pantai Gading 2013 ...................................................................................... 32
4.5 Pengalaman Berusaha Tambak Petambak Kepiting di Desa
Pantai Gading 2013 ...................................................................................... 33
4.6 Karakteristik Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading .................... 35
5.1 Rata-Rata Kebutuhan Pupuk dan Kapur di Daerah Penelitian .................... 37
5.2 Rata-Rata Kebutuhan Bibit Kepiting (Kg) pada usaha tambak per petani
per periode (3 bulan) di Daerah Penelitian .................................................. 38
5.3 Rata-Rata Kebutuhan Pakan (Kg) pada usaha tambak per petani per periode
(3 bulan) di Daerah Penelitian...................................................................... 39
5.4 Rata-Rata Kebutuhan Obat (Zak) pada usaha tambak per petani per periode
(3 bulan) di Daerah Penelitian...................................................................... 40
5.5 Rata-Rata Kebutuhan Bubuh dan Tanggok di Daerah Penelitian ................ 41
5.6 Total Biaya Produksi Usaha Tambak Kepiting Rp/Ha/MT Tahun
2015.............................................................................................................. 43
5.7 Rata-Rata Penerimaan Petani Rp/Ha/MT di Daerah Penelitian
Tahun 2015................................................................................................... 47
5.8 Rata-Rata Total Penerimaan, Total Biaya, dan Pendapatan Petani
di Daerah Penelitian Per Ha Per Periode...................................................... 48
5.9 Nilai R/C Usaha Tambak Kepiting di Daerah Penelitian Per Ha
Per periode ................................................................................................... 49
5.10 Nilai BEP Produksi dan BEP Harga Usaha Usaha Tambak Kepiting
di Daerah Penelitian Per Ha Per periode...................................................... 51
5.11 Analisis Sensitivitas terhadap R/C untuk Biaya Riil/Ha .............................. 53
5.12 Analisis Sensitivitas terhadap R/C untuk Opportunitas Cost/Ha ................. 54
5.13 Analisis Sensitivitas terhadap BEP Produksi (Kg) untuk Biaya
Riil/Ha .......................................................................................................... 55
5.14 Analisis Sensitivitas terhadap BEP Produksi (Kg) untuk Biaya
Opportunitas/Ha ........................................................................................... 56

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

No.
1.
2.

Judul

Halaman

Titik Impas (Break Even Point) usaha tambak kepiting .............................. 12
Skema Kerangka Pemikiran ......................................................................... 18

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

No.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.

Judul
Karakteristik Petambak Sampel
Biaya Penggunaan Bibit Kepiting Per Tahun (4 Periode)
Faktor Produksi Pakan Usaha Tambak Kepiting Per Petani Per Periode
Biaya Pupuk Usaha Tambak Kepiting Per Petani Per Periode
Biaya Kapur Usaha Tambak Kepiting Per Petani Per Periode
Biaya Obat-obatan Usaha Tambak Kepiting Per Petani Per Periode
Tenaga Kerja Persiapan Tambak Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai
Gading PerPeriode
Tenaga Kerja Penebaran Bibit Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai
Gading PerPeriode
Tenaga Kerja Pemberian Pakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai
Gading PerPeriode
Tenaga Kerja Pemeliharaan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading
PerPeriode
Tenaga Kerja Panen Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading
PerPeriode
Penyusutan Tambak Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per
Periode( 3 Bulan)
Penyusutan Keramba Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per
Periode( 3 Bulan)
Penyusutan Bubuh Kepiting Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading
Per Periode( 3 Bulan)
Penyusutan Tanggok Kepiting Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai
Gading Per Periode( 3 Bulan)
Penyusutan Pipa Paralon Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading
Per Periode( 3 Bulan)
Penyusutan Pipa LBO Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per
Periode( 3 Bulan)
Penyusutan Pipa Penutup Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading
Per Periode( 3 Bulan)
Penyusutan Saringan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per
Tahun
Biaya Sarana Produksi Per Petani Per Periode Usaha Tambak Kepiting di
Desa Pantai Gading
Upah Tenaga Kerja Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per
Periode
Total Biaya Penyusutan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per
Periode
Biaya Pajak Usaha Tambak Kepiting Per Periode di Daerah Penelitian
Sewa Tambak Usaha Tambak Kepiting Per Periodedi Daerah Penelitian
(Analisis Riil)

Universitas Sumatera Utara

25. Sewa Tambak Usaha Tambak Kepiting Per Periodedi Daerah Penelitian
(Analisis Opportunity Cost)
26. Biaya Produksi Per Petani Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading
PerPeriode (Analisis Biaya Riil)
27. Biaya Produksi Per Petani Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading
PerPeriode (Analisis Opportunity Cost)
28. Total Penerimaan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per
Periode (Analisis Opportunity Cost dan Analisis Biaya Rill)
29. Pendapatan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity Cost)
30. Pendapatan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil)
31. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Petani
32. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha
33. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity Cost) Per Petani
34. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity Cost) Per Ha
35. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 15%
36. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha naik 15%
37. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 20%
38. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha cost naik 20%
39. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 25%
40. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha cost naik 25%
41. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha harga turun 15%
42. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha harga turun 15%
43. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha harga turun 20%
44. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha harga turun 20%
45. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost harga turun 25%
46. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha harga turun 25%
47. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 15% dan harga turun 15%
48. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha naik 15% dan harga turun 15%

Universitas Sumatera Utara

49. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 15% dan harga turun 20%
50. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha naik 15% dan harga turun 20%
51. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 15% dan harga turun 25%
52. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha naik 15% dan harga turun 25%
53. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 20% dan harga turun 15%
54. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha cost naik 20% dan harga turun 15%
55. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 20% dan harga turun 20%
56. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha cost naik 20% dan harga turun20%
57. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 20% dan harga turun 25%
58. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha cost naik 20% dan harga turun 25%
59. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 25% dan harga turun 15%
60. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha naik 25% dan harga turun 15%
61. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 25% dan harga turun 20%
62. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha naik 25% dan harga turun 20%
63. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Biaya Riil) Per Ha cost naik 25% dan harga turun 25%
64. Kelayakan Usaha Tambak Kepiting di Desa Pantai Gading Per Periode
(Analisis Opportunity cost) Per Ha naik 25% dan harga turun 25%

Universitas Sumatera Utara