Implementasi Peraturan Wali Kota No 35 Tahun 2011 Tentang Pajak Hiburan Di Kota Medan

Skripsi Penelitian

IMPLEMENTASI PERATURAN WALI KOTA NOMOR 35
TAHUN 2011 TENTANG PAJAK HIBURAN
DI KOTA MEDAN
Oleh:
RESA NOVAITA BR BANGUN
100903012

DEPARTEMEN ILMU ADMINISTRASI NEGARA
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2014

1
Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yesus Kristus yang telah memberikan
kemampuan kepada penulis selama masa penyelesaian skripsi yang berjudul “Implementasi

Peraturan Wali Kota No 35 Tahun 2011 Tentang Pajak Hiburan Di Kota Medan”. Adapun
penulisan skripsi ini sebagai syarat untuk menyelesaikan pendidikan sarjana di Departemen Ilmu
Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Sebagai suatu karya ilmiah, penulis
menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis
mengaharapkan adanya kritik maupun saran yang sifatnya membangun demi perbaikan skripsi
ini.
Selama penulisan skripsi ini, penulis telah banyak mendapat bantuan, bimbingan,
semangat dan dorongan, baik itu secara moral maupun secara materil dari berbagai pihak. Oleh
karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan rasa terimakasih sedalam-dalamnya
kepada pihak yang terlibat secara langsung maupun tidak langsung dalam pengerjaan skripsi ini.
Skripsi ini saya dedikasikan untuk semua pihak yang telah banyak membantu, yaitu :
1. Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara, Bapak
Prof.Dr.Badaruddin,M.Si.
2. Ketua Departemen Ilmu Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Sumatera Utara, Bapak Drs.M.Husni Thamrin Nasution,M.Si.
3. Kepada Ibu Elita Dewi,M.SP selaku Sekretaris Departemen Ilmu Administrasi Negara
FISIP USU.
4. Kepada Bapak Dra. Beti Nasution M,Si selaku dosen Pembimbing Akedemik.

i

Universitas Sumatera Utara

5. Kepada Bapak Drs.M.Ridwan Rangkuti, M.S selaku dosen pembimbing skripsi yang
selalu meluangkan waktu dan memberikan masukan yang membangun serta semangat
seperti seorang teman dan seorang bapak kepada anak dari awal hingga akhir penulisan
skripsi ini.
6. Kepada Bapak Dadang Dermawan S.sos M,Si selaku dosen penguji untuk seminar
proposal dan meja hijau.
7. Seluruh Dosen di Departemen Ilmu Administrasi Negara FISIP USU yang telah
memberikan banyak ilmu selama perkuliahan.
8. Staf administrasi di Departemen Ilmu Administrasi Negara FISIP USU, khusus untuk
Kak Dian dan Kak Mega yang telah banyak membantu penulis dalam urusan
administrasi.
9. Untuk Kepala Bidang : Drs. Nawawi, Kasubak Umum Ibuk Fitriani Nasution, Ibuk
Maya, Ibuk Desy, Bapak Ahmad dan semua staf Pegawai Dinas Pendapatan Kota
Medan serta Bapak Fahmi Harahap, Bapak Hormat Ginting (bp. Margaret) dari Dinas
Kebudayaan dan Pariwisata Kota Medan yang telah bersedia meluangkan waktu dan
banyak memberikan informasi serta semangat moral kepada penulis untuk keperluan
penyusunan skripsi ini.
10. Untuk seluruh Pegawai Dinas yang sangat ramah dan berbaik hati dalam memberikan

setiap data yang dibutuhkan peneliti.
11. Untuk usaha hiburan Ratu café, Galang café, Permata café, Oukup BS 1 dan 2, dan masih
banyak lagi yang tidak dapat di sebut satu persatu, yang sudah mau menjadi responden
untuk menyelesaikan penelitian ini.

ii
Universitas Sumatera Utara

12. Untuk kedua orangtuaku, Bapak (Reno Iskandar Bangun) dan Mamak (Sabaraty br
Sitepu) yang menjadi dasar semangat dan teman ketika sedang bingung, juga terimakasih
buat dukungan doa dan kerja kerasnya untuk medukung melalui materil yang diberikan
selama perkuliahan penulis. Bapak udah capek dan selalu setia menemani dan mengantar
kemana pun untuk keperluan kuliah dan mamak yang sudah memberi pengertian yang
besar untuk karena penulis tidak mengerjakan semua tanggung jawab di rumah selama
penulis sibuk mengerjakan skripsi ini hingga selesai, bujur bapa bujur nande man bandu
nge gelar sarjana ku enda.
13. Untuk saudaraku Louis Pehulisa Bangun dan Andre Gabriel Bangun yang menjadi
semangat untuk menyelesaikan perkuliahan ini, agar menjadi contoh baik buat mereka.
14. Untuk keluarga besar Bangun Mergana, Bapak tua Bukti Bangun, Bibik Tua Darminta
Br Bangun dan semua keluarga yang tidak bisa disebut satu persatu dan Untuk Keluarga

besar Sitepu Mergana, Bibik Uda Alamta Br Sitepu ( boy ) yang sudah menjadi seperti
orang tua dan teman, Bulang Arap Sitepu, Nenek Ngena Ate Br ginting. Terima kasih
untuk doa dan dukungan kalian semua selama penulis mulai masuk kuliah hingga
menyelesaikan sekolah ini dengan baik.
15. Untuk yang tersayang Riski Tuahta Tarigan Gersang, terimakasih sudah menjadi teman
dan abang yang special dalam hidupku, yang begitu baik hati, mau menjadi tempat
berbagi suka dan duka dan sabar membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini,
makasi ya Tiganku.
16. Untuk teman – teman IMKA Jopy ( kacibang), Olber ( turempet ), Ana, Logika, Jop,
Ginta, Iyan, Mario, Ema dan masih banyak lagi. Makasi untuk semangat yang diberi
selama perkuliahan.

iii
Universitas Sumatera Utara

17. Untuk sahabat-sahabatku:Erap, Atika, Lasma, Chyntia, Windy, Frima, Modest, Benny,
Dedy, Frids, Agustiana, Reina, Bernad dan seluruh AN 0’10 yang sudah menemani hari–
hari selama perkuliahan. Dan Susi, Hepy, Widodo H.R.L.T yang sudah menjadi teman
yang begitu baik, memberi banyak sekali bantuan dan semangat mulai dari SMA hingga
perkuliahan selesai.


Medan, Agustus 2014

Resa Novaita Br Bangun
NIM 100903012

iv
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ...................................................................................................

i

DAFTAR ISI ..................................................................................................................

iv

DAFTAR TABEL .........................................................................................................


viii

DAFTAR GAMBAR .....................................................................................................

ix

DATAR BAGAN ...........................................................................................................

x

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................................

xi

ABSTRAK .....................................................................................................................

xii

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang .........................................................................................................

1

1.2. Rumusan Masalah ....................................................................................................

5

1.3. Tujuan Penelitian. .....................................................................................................

5

1.4. Manfaat Penelitian ...................................................................................................

5

1.5. Kerangka Teori ........................................................................................................

6


1.5.1. Kebijakan Publik ..........................................................................................

6

1.5.1.1. Pengertian Kebijakan Publik............................................................

6

1.5.2 Implementasi Kebijakan ........................................................................................

9

1.5.2.1. Pengertian Implementasi Kebijakan .................................................

9

1.5.2.2. Model – odel Implementasi Kebijakan .............................................

10


A. Model Van Meter Dan Van Horn (1975) .................................................

10

B. Model Implementasi Kebijakan Grindle ..................................................

13

C. Model Mazmanian Dan Sabatier (1983) ..................................................

15

D. Model Implementasi Kebijakan George Edward III .................................

16

v
Universitas Sumatera Utara

1.5.2.3 Variabel – variable Yang Akan Digunakan Dalam Kebijakan Ini ...


20

1.6. Defenisi Konsep ........................................................................................................

22

1.7.Defenisi Operasional..................................................................................................

23

1.8 Sistematika Penulisan ...............................................................................................

24

BAB II METODE PENELITIAN
2.1 Metode Penelitian .....................................................................................................

26


2.2 Lokasi Penelitian .......................................................................................................

26

2.3 Informan Penelitian ...................................................................................................

26

2.4 Teknik Pengumpulan Data ........................................................................................

27

2.5 Teknik Analisa Data .................................................................................................

28

BAB III DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN
3.1. Profil Kota Medan ..............................................................................................

30

3.2. Sejarah Singkat Dinas Pendapatan Kota Medan ................................................

31

3.3. Visi Dan Misi Dinas Pendapatan Kota Medan . .................................................

33

3.4. Struktur Organisasi Kota Medan .......................................................................

34

3.5. Tugas Pokok Dan Fungsi Dinas Pendapata Kota Medan ..................................

37

3.6. Tata Kerja Dinas Pendapatan Kota Medan ........................................................

59

3.7. Data kepegawaian Dinas Pendapatan Kota Medan ...........................................

60

BAB IV PENYAJIAN DATA
4.1. Hasil Wawancara ................................................................................................

61

4.1.1.Karakteristik Informan ................................................................................

61

4.1.1.1 Identitas Informan Kunci ...................................................................

61

4.1.1.2 Identitas Informan Utama. .................................................................

62

4.2. Penyajian Data Tentang Implementasi Kebijakan Peraturan Wali Kota Medan
Nomor 35 Tahun 2011 Tentang Pajak Hiburan Di Kota Medan ........................

63

vi
Universitas Sumatera Utara

4.2.1. Deskripsi Hasil Wawancara Dengan Informan Kunci. ..............................

63

4.2.2. Deskripsi Data Kuesioner ................................................................................

68

4.3. Data Sekunder ....................................................................................................

76

BAB V ANALISA DATA
5.1. Pemahaman Informan Terhadap Implementasi Peraturan Wali kota Nomor 35
Tahun 2011 Tentang Pajak Hiburan Di Kota Medan .........................................

81

5.2. Implementasi Peraturan Wali kota Nomor 35 Tahun 2011 Tentang Pajak
Hiburan Di Kota Medan......................................................................................

83

BAB VI PENUTUP
6.1. Kesimpulan ........................................................................................................

92

6.2. Saran ..................................................................................................................

94

DAFTAR PUSTAKA .....................................................................................................

96

LAMPIRAN

vii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL
Tabel 3.1 Jumlah Pegawai Berdasarkan Golongan
Tabel 4.1 Identitas informan Berdasarkan jenis Kelamin
Tabel 4.2 Identitas Informan Berdasarkan Pendidikan Terakhir
Tabel 4.3Distribusi Jawaban Informan mengenai sikap yang ditunjukkan
Petugas dalam proses pengurusan pajak hiburan
Tabel 4.4Distribusi Jawaban Informan mengenai pungutan biaya
tambahan dalam melakukan pengurusan izin usaha
Tabel 4.5Distribusi Jawaban Informan mengenai kendala dalam pelaksanaan
kebijakan Peraturan Walikota Nomor 35 Tahun 2011 TentangPajak Hiburan
Tabel 4.6Distribusi Jawaban Informan mengenai sosialisasi atau penyuluhan yang
dilakukan pemerintah mengenai kebijakan ............. Peraturan Walikota Medan Nomor
35 Tahun 2011 Tentang Pajak Hiburan
Tabel 4.7Distribusi Jawaban Informan mengenai pengaruh bagi kegiatan usaha hiburan
Informan
Tabel 4.8 Distribusi Jawaban Informan Mengenai Pelaksanaan Kebijakan Peraturan
Implementasi Peraturan Wali Kota Nomor 35 Tahun 2011Tentang Pajak Hiburan
Di Kota Medan
Tabel 4.9 Distribusi Jawaban Informan Mengenai Tepatkah Tindakan Pemerintah Dengan
Dibentuknya Kebijakan Peraturan Implementasi Peraturan Wali Kota Nomor 35
Tahun 2011Tentang Pajak Hiburan Di Kota Medan
Tabel 4.10Distribusi Jawaban Informan Mengenai Tata Cara Prosedur Untuk Mendapatkan
Izin Usaha Hiburan Tersebut
Tabel 4.11Distribusi Jawaban Informan Mengenai Pelayanan Yang Diberikan Oleh Petugas
Selama Proses Izin Hiburan
Tabel 4.12Distribusi Jawaban Informan Mengenai waktu yang Dibutuhkan Dalam Pengurusan
Izin Usah Hiburan
viii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1

Kantor Dinas Pendapatan Kota Medan

Gambar 4.3.1

Fasilitas Kantor Dinas Pendapatan Kota Medan

Gambar 4.3.2

Ruang Kerja Staf Pegawai dan Ruang Kerja Kepala Bidang Data
Dan penetapan Dinas Pendapatan Kota medan

Gambar 4.3.3

Bagan Struktur Organisasi Dinas Pendapatan Kota Medan

ix
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR BAGAN

Bagan 1.1

Model Implementasi Van Meter dan Van Horn

Bagan 1.2

Implementasi Sebagai Proses Politik dan Adminstratif

Bagan 1.3

Model Implementasi George Edward III

Bagan 3.1

Struktur Organisasi Dinas Pendapatan Kota Medan

x
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1.

Surat Permohonan Persetujuan Judul Skripsi

Lampiran 2.

Surat Penunjukan Dosen Pembimbing

Lampiran 3.

Undangan Seminar

Lampiran 4.

Jadwal Seminar

Lampiran 5.

Daftar Hadir Peserta Seminar Proposal

Lampiran 6.

Berita Acara

Lampiran 7.

Surat Izin Penelitian dari FISIP USU

Lampiran 8.

Surat Rekomendasi dari Badan Penelitian dan Pengembangan
(Balitbang) Kota Medan

Lampiran 9.

Pedoman Wawancara

Lampiran 10.

Pedoman Kuesioner

Lampiran 11.

Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 7 Tahun 2011 Tentang Pajak
Hiburan

Lampiran 12.

Peraturan Wali Kota Nomor 35 Tahun 2011 Tentang Pajak Hiburan di
Kota Medan

Lampiran 13.

Realisasi Penerimaan Pajak Hiburan Tahun 2012 - 2013

Lampiran 14.

Formulir Permohonan Pendaftaran Usaha Pariwisata

Lampiran 15.

Surat keterangan Telah Melunasi Pajak Daerah

xi
Universitas Sumatera Utara