Kaitan Operasional - Keuangan – Akuntansi pada BLUD mpdf

SYNCORE - always deliver value
Kaitan Operasional - Keuangan Akuntansi Pada BLUD
posted by danik on October 24, 2016
(1)Bagian operasional adalah bagian yang menjalankan kegiatan, mereka berhubungan dengan
pihak luar, tetapi tidak bisa melakukan eksekusi pembayaran. Eksekusi pembayaran harus
diajukan ke bagian keuangan dan harus ada dalam anggaran.
(2)Bagian keuangan memiliki kewenangan untuk memeriksa dan melakukan pembayaran, tetapi
harus sesuai dengan anggaran, kebijakan atau otorisasi dari pimpinan. Bagian keuangan bisa
melakukan pembayaran tetapi tidak bisa membuat permintaan pembayaran.
(3)Bagian akuntansi bisa mengakses semua data keuangan dan berwenang dalam melakukan
pembukuan maupun penyesuaian. Namun akuntansi tidak bisa membuat permintaan pembayaran
dan melakukan pembayaran.

Dapatkan Jadwal Pelatihan Syncore Disini
Download Materi BLU/BLUD
Software BLU/Non BLUD

Bagaimana cara mengudang PT. Syncore Indonesia untuk pelatihan?
Anda dapat menghubungi:
Rahmadani Lutfiawati
CP: 082 274 900 800 / fia@syncoreconsulting.com

Diana Septi A
CP: 0877 38 900 800 /training@syncore.co.id
Telepon Kantor: 0274

488 599

Untuk informasi lebih lengkap kunjungi web kami : www.syncore.co.id
Tags:
Permalink | Comments (0) | Last updated on October 24, 2016