LAPORAN PRAKTIKUM BIOLOGI (5). docx

LAPORAN PRAKTIKUM BIOLOGI
CARA PEMBUATAN TEMPE DARI
KACANG KEDELAI

Disusun oleh : kelompok 3
- Azizah
- Dita yana
ulfa
- M.irfan
- Indah
sari
- Wilda

CARA PEMBUATAN TEMPE DARI
KACANG KEDELAI

Alat dan bahan :
- kacang kedelai

- Panci


- Mangkok Kecil

- Ragi

- Plastik
- Air
Cara pembuatan :
1.Pertama, rendam kacang kedelai selama 12
jam.

2.Setelah di rendam selama 12 jam kacang
kedelai di rebus sekitas 15 menit hingga
separoh matang.

3.Setelah di rebus ,kacang kedelai di tiriskan
dan di biarkan hingga kering dan dingin.

4.Setelah kering dan dingin kacang kedelai di
beri ragi dan di campur rata , dalam
pemberian ragi tidak boleh terlalu banyak

karena tempe nanti akan terasa pahit.

5.Setelah di beri ragi, kacang tersebut di
bungkus kedalam plastic .

6.Setelah dibungkus plastic, lobangi kecil kecil
plastic tersebut .

7.Setelah itu simpanlah kacang pada suhu
kamar
8.Setelah 2 hari kacang tersebut sudah
menjadi tempe dan sudah bisa diolah.

PEMBUATAN MAKANAN DARI TEMPE
TEMPE MENDOL
Alat dan bahan :
-

Tempe 500 gr
Bawang putih 2 siung

Bawang merah 2 siung
Garam 1/2 sendok teh
Pala bubuk 1/2 sendok teh
Merica bubuk 1/2 sendok teh
Daun seledri 2 batang
Daun jeruk 2 lembar
Cara pembuatan :
1.Tumbuk tempe hingga setengah halus .
2.Haluskan bawang putih dan bawang merah
3.Potong halus daun seledri dan daun jeruk
4.Campurkan semua bahan tersebut hingga
tercampur rata
5.Setelah tercampur rata , bentuklah sesuai
keinginan.
6.Setelah itu gorenglah tempe yang sudah di
bentuk itu
7. Sajikan selagi hangat