Analisis Jurnal IMPLEMENTASI MULTIMEDIA. docx

Nama

: Muhammad Amir Baihaqi

Nim

: 2283150029

Semester

:3

Mata Kuliah : Jaringan Komputer
ANALISIS JURNAL
“IMPLEMENTASI MULTIMEDIA SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN”
1. Pendahuluan
Proses belajar mengajar pembelajaran Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
mengenai materi subnetting bagi Mahasiswa cukup sulit dimengerti jika menggunakan proses
belajar tradisional. Perkembangan teknologi yang pesat dapat dimanfaatkan untuk dijadikan
sebagai media pembelajaran misalnya dengan teknologi komputer untuk pembelajaran CAI
(Computer Assited Intruction). Teknologi tersebut sebagai alat intruksional pengganti buku.

2. Kajian Pustaka


Komunikasi Data : Proses pengiriman dan penerimaan data dua atau lebih
device), sedangkan data adalah Informasi yang disajikan.

Model Komunikasi Data :






Sumber
Pemancar
Sistem Transmisi
Penerima
Tujuan




Jaringan Komputer : Kumpulan komputer, printer/peralatan lainnya yang




terhubung menjadi satu kesatuan.
Subnetting : Proses pembagian.pemecahan jaringan ke dalam beberapa sub.
Proses Subnetting : Dibagi beberapa jaringan kecil.
Jumlah host per Subnet = 2y – 2

3. Metode Penelitian
 Study Literature
 Observasi
4. Hasil dan Pembahasan

Implementasi Multimedia sebagai media pembelajaran khususnya materi
mengenai subnetting ialah salah satunya dengan menggunakan software
seperti Adobe Flash dll. Dalam jurnal tersebut telah dipaparkan :
1. Halaman Opening

Biasanya pada halaman opening terdapat judul materi dan tombol “mulai”
untuk masa ke menu utama.
2. Tampilan menu utama
Biasanya terdapat : home,pengantar,tutorial,latihan dan bantuan
3. Tampilan Halaman Pengantar
Memuat tiga sub menu : Komunikasi Data, Jaringan Komputer, dan
Subnetting dimana masing-masing menu berisi matdas sebagai pengantar.
4. Tampilan Halaman Tutorial
Biasanya berisi Animasi dan Pengantar
5. Tampilan Halaman Latihan Soal
6. Evaluasi
5. Kesimpulan
1) Dihasilkan sebuah perangkat lunak baru sebagai bantu pembelajaran materi
subnetting pada Ipv4, software adobe Flash CS3 Professional.
2) Telah diuji coba program yang menunjukan bahwa program telah mampu
menghasilkan materi dengan baik dan dapat membantu proses belajar mahasiswa.

Dokumen yang terkait

Analisis Komparasi Internet Financial Local Government Reporting Pada Website Resmi Kabupaten dan Kota di Jawa Timur The Comparison Analysis of Internet Financial Local Government Reporting on Official Website of Regency and City in East Java

19 819 7

Analisis komparatif rasio finansial ditinjau dari aturan depkop dengan standar akuntansi Indonesia pada laporan keuanagn tahun 1999 pusat koperasi pegawai

15 355 84

FREKWENSI PESAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT Analisis Isi pada Empat Versi ILM Televisi Tanggap Flu Burung Milik Komnas FBPI

10 189 3

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

Analisis tentang saksi sebagai pertimbangan hakim dalam penjatuhan putusan dan tindak pidana pembunuhan berencana (Studi kasus Perkara No. 40/Pid/B/1988/PN.SAMPANG)

8 102 57

Analisis terhadap hapusnya hak usaha akibat terlantarnya lahan untuk ditetapkan menjadi obyek landreform (studi kasus di desa Mojomulyo kecamatan Puger Kabupaten Jember

1 88 63

DISKRIMINASI PEREMPUAN MUSLIM DALAM IMPLEMENTASI CIVIL RIGHT ACT 1964 DI AMERIKA SERIKAT

0 34 14

IMPLEMENTASI PROGRAM PENYEDIAAN AIR MINUM BERBASIS MASYARAKAT (Studi Deskriptif di Desa Tiris Kecamatan Tiris Kabupaten Probolinggo)

21 177 22