Uji Antioksidan Ekstrak Air Bawang Merah (Allium Cepa L.), Bawang Putih (Allium Sativum L Bawang Batak (Allium Chinense L.) dengan Metode DPPH

UJI ANTIOKSIDAN EKSTRAK AIR BAWANG MERAH (Allium cepa L), BAWANG
PUTIH (Allium sativum L) DAN BAWANG BATAK (Allium chinense L) DENGAN
METODE DPPH
ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antioksidan dari bawang merah, bawang
putih dan bawang batak. Pengujian aktivitas antioksidan dilakukan dengan menggunakan
metode DPPH (2,2-difenil-1-pikrilhidrazil) diukur menggunakan spektrofotometer UV-Vis
dengan konsentrasi 5, 10, 15 dan 20 ppm yang diawali dengan ekstraksi secara maserasi.
Bawang (150 g) dibersihkan dan diblender kemudian direndam dengan aquadest selama 24
jam pada suhu kamar. Ekstrak air yang diperoleh diuapkan dan dipekatkan menggunakan
waterbath sehingga diperoleh ekstrak kental. Uji aktivitas antioksidan dari ekstrak bawang
merah menunjukkan nilai IC50 sebesar 71,5935 mg/L dan merupakan antioksidan kuat,
aktivitas antioksidan dari ekstrak bawang putih menunjukkan nilai IC50 sebesar 101,335 dan
merupakan antioksidan yang sedang, sedangkan aktivitas antioksidan ekstrak bawang batak
menunjukkan nilai IC50 sebesar 77,5171 dan merupakan antioksidan kuat.
Kata Kunci : Ekstrak air, Bawang merah, Bawang putih, Bawang batak, Antioksidan

Universitas Sumatera Utara

TEST OF ANTIOXIDANT ACTIVITY EXTRACT WATER RED ONION (Allium

cepa L) , GARLIC (Allium sativum L) AND BATAK ONION
(Allium chinense L) USING DPPH METHOD

ABSTRACT

This study aims to determine the antioxidant activity of onion, garlic and onions Batak.
Testing of antioxidant activity using DPPH (2,2-diphenyl-1-picrylhydrazyl) was measured
using a UV-Vis spectrophotometer with a concentration of 5, 10, 15 and 20 ppm beginning
with extraction by maceration. Onions (150 g) was cleaned and blended and then soaked in
distilled water for 24 hours at room temperature. Water extract obtained is evaporated and
concentrated using a water bath in order to obtain a thick extract.
Test the antioxidant activity of onion extract showed IC50 value of 71.5935 mg / L and is a
powerful antioxidant, the antioxidant activity of garlic extract showed IC50 value of 101.335
and is an antioxidant that is being, while the antioxidant activity of garlic extract Hobo show
IC50 value of 77 , 5171 and is a powerful antioxidant.
Keywords: water extract, Onion, Garlic, Onion batak, Antioxidants

Universitas Sumatera Utara