Kajian Organologis Gonrang Sidua-Dua Buatan Bapak Rossul Damanikdi Desa Sarimatondang 1 Kecamatan Sidamanik, Kabupaten Simalungun

  KAJIAN ORGANOLOGIS GONRANG SIDUA-DUA BUATAN BAPAK ROSSUL DAMANIK DI DESA SARIMATONDANG 1 KECAMATAN SIDAMANIK, KABUPATEN SIMALUNGUN SKRIPSI SARJANA DIKERJAKAN O L E H NAMA : JOSUA AARON NIM : 110707028 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU BUDAYA DEPARTEMEN ETNOMUSIKOLOGI MEDAN 2015

  KAJIAN ORGANOLOGIS GONRANG SIDUA-DUA BUATAN BAPAK ROSSUL DAMANIK DI DESA SARIMATONDANG 1 KECAMATAN SIDAMANIK, KABUPATEN SIMALUNGUN

  SKRIPSI SARJANA DIKERJAKAN O L E H NAMA : JOSUA AARON NIM : 110707028 Disetujui Pembimbing I, Pembimbing II, Drs. Setia Dermawan Purba, M.Si. Drs. Muhammad Takari, M.Hum., Ph.D NIP 196605271994032010 NIP 196512211991031001 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU BUDAYA DEPARTEMEN ETNOMUSIKOLOGI MEDAN 2015

  PENGESAHAN Diterima Oleh : Panitia Ujian Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara untuk melengkapi salah satu syarat ujian Sarjana Seni dalam bidang Etnomusikologi pada Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara Medan. Medan Hari : Tanggal : FAKULTAS ILMU BUDAYA USU DEKAN, Dr. Syahron Lubis, M.A., Ph.D. NIP . 195110131976031001 PANITIA UJIAN No. Nama Tanda Tangan

  1. Drs. Muhammad Takari, M.Hum., Ph.D. ( )

  2. Dra. Heristina Dewi, M.Pd. ( )

  3. Drs. Fadlin, M.A ( )

  4. Drs. Setia Dermawan Purba, M.Si. ( )

  5. Drs. Bebas Sembiring, M.Si. ( )

  DISETUJUI OLEH : FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN Medan, 23 Juli 2015 DEPARTEMEN ETNOMUSIKOLOGI KETUA DEPARTEMEN Drs. Muhammad Takari, M.Hum., Ph.D NIP. 196512211991031001

  

ABSTRAK

Gonrang Sidua-dua merupakan dua buah Gonrang Bolon Simalungun

  yang mengikuti alunan suara alat musik Simalungun yang disertai dengan alat musik Sarunei Simalungun yang disertai dengan alat musik Simalungun lainnya, Seperti 2 (Dua) buah Gong, dan 2 (Dua) buah Mongmongan. Gonrang Sidua-dua termasuk dalam alat musik Instrumen Membranofon.

  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses pembuatan

  Gonrang Sidua-dua oleh Bapak Rossul Damanik dan mengetahui bagaimana

  teknik memainkan Gonrang Sidua-dua. Di dalam Penulisan ini, Penulis akan melakukan Pendekatan yang bebrsifat Kualitatif dan akan menghasilkan data yang Deskriptif. Penelitian ini juga akan menghasilkan tulisan dan pernyataan yang berasal dari Informan maupun Narasumber lainnya.

  Dengan berdasarkan uraian di atas, maka penulis ingin meneliti proses pembuatan Gonrang Sidua-dua dan bagaimana teknik memainkan Gonrang

  Sidua-dua kedalam bentuk Skripsi yang berjudul “ KAJIAN ORGANOLOGIS

GONRANG SIDUA-DUA

   BUATAN BAPAK ROSSUL DAMANIK DI DESA SARIMATONDANG 1 KECAMATAN SIDAMANIK, KABUPATEN SIMALUNGUN”.

  i

KATA PENGANTAR

  Puji dan Syukur Penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas Berkat dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan perkuliahan dan penyusunan skripsi yang berjudul

  “ KAJIAN ORGANOLOGIS

GONRANG SIDUA-DUA

   BUATAN BAPAK ROSSUL DAMANIK DI DESA SARIMATONDANG 1 KECAMATAN SIDAMANIK, KABUPATEN SIMALUNGUN . Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk

  memperoleh gelar Sarjana Seni S-1 pada Departemen Etnomusikologi, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara.

  Dalam Skripsi ini juga penulis banyak mendapatkan kesan yang positif maupun yang negatif. Mulai dari perjalanan yang ditempuh selama 5 (lima) jam dan haru 3 (tiga) kali ganti bus dan membawa mobil juga saat melakukan penelitian. Kesan yang positif yang diperoleh oleh penulis yaitu dari cara berkomunikasi ke informan, mencari dana tambahan dengan berkerja sambil menyelesaikan skripsi, mengetahui bagaimana proses pembuatan dan teknik mmainkan Gonrang Sidua-dua.

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada Bapak Dr. Syahron Lubis, M.A selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya, Bapak Drs. M. Husan Lubis, M.A., Ph.D selaku Wakil Dekan I, Bapak Drs. Samsul Tarigan selaku Wakil Dekan II, Bapak Drs. Yuddi Adrian Muliadi, M.A. selaku Wakil Dekan III. Penulis juga mengucapkan banyak terimakasih kepada staf dan pegawai yang sedang bekerja di bagian Dekanat Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara (FIB USU) ii yang sudah memberikan jasa dan kinerja, baik melalui moral ataupun moril terhadap yang bersangkutan dengan mahasiswa/i yang sedang melakukan perkuliahan di Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara (FIB USU).

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada Ketua Departemen Etnomusikologi, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara, yaitu Bapak Drs. Muhammad Takari, M.Hum, Ph.D dan Ibu Dra. Heristina Dewi, M.Pd selaku Sekretaris Departemen Etnomusikologi yang telah memberikan dukungan dan bantuan administrasi serta registrasi dalam perkuliahan terhadap mahasiswa/i di Departemen Etnomusikologi Universitas Sumatera Utara (USU) dan memberikan arahan dan bimbingan dalam menyelesaikan tugas akhir penulis.

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada seluruh Dosen-Dosen Departemen Etnomusikologi, yaitu Bapak Prof. Drs. Mauly Purba, M.A., Ph.D. , Ibu Dra. Rithaony Hutajulu, M.A. , Bapak Drs. Torang Naiborhu, M.Hum. , Ibu Dra. Frida Deliana Harahap, M.Si. , Bapak Drs. Kumalo Tarigan, M.A. , Bapak Drs. Fadlin , M.A. , Bapak Drs. Perikuten Tarigan, M.A. , Bapak Drs. Bebas Sembiring, M.Si. , Ibu Arifni Netriroza, SST., M.A. , Bapak Drs. Irwansyah , M.A. , Ibu Lili (Ibu Wawa) selaku Pegawai Departemen Etnomusikologi dan Dosen yang berada dalam proses mengajar di Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara (FIB USU), yang telah mengajar penulis dan mahasiswa/i di Departemen Etnomusikologi Universitas Sumatera Utara (USU) selama perkuliahan dan dalam penyelesaian tugas akhir penulis. iii

  Penulis tidak lupa untuk mengucapkan terimakasih kepada Dosen Pembimbing I, yaitu Bapak Drs. Setia Dermawan Purba, M.Si yang telah memberikan banyak bimbingan melalui arahan, masukan yang positif agar skripsi penulis dapat menjadi baik dan telah mengajar terhadap mahasiswa/i di Departemen Etnomusikologi Universitas Sumatera Utara (USU).

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada semua Informan , yaitu Bapak Rossul Damanik, Bapak J. Badu Purba, dan Bapak Sahat Damanik beserta seluruh keluarga Informan yang telah mau menerima penulis selama melakukan penelitian dan memberikan banyak informasi mengenai penelitian yang penulis teliti.

  Penyelesaian skripsi ini juga tidak terlepas dari bantuan, dukungan baik berupa material maupun saran serta semangat dari berbagai pihak. Oleh karena itu Penulis mengucapkan terimakasih kepada Orang tua tercinta yaitu, Bapak Jabes Silaban, S.Pd dan Ibu Annarita Br. Sidabutar, S.Pd yang telah membesarkan penulis dengan penuh kasih sayang, selalu mendoakan penulis, memberikan semangat penulis dan juga telah mengeluarkan bantuan dana yang menurut penulis tidak sedikit (besar) selama perkuliahan dan terkhusus untuk penyelesaikan skripsi ini. Penulis juga meminta maaf karena selama pengerjaan skripsi tidak dapat bertemu, hanya melalui alat komunikasi saja, dan telah membuat banyak beban pikiran dan dana untuk pembelian alat musik penulis.

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada Saudara-saudara penulis yaitu, Kakak Kandung Jesika Sarah Silaban, SE, Adik kandung penulis, Jenifer Elisabeth Silaban, dan Judith Maria Dwilenda Silaban. iv

  Penulis mengucapkan berterimakasi kepada Opung (nenek) yaitu, Albine Panggabean, Opung Bunga, semua Maktua, semua Bapak Uda, semua Nanguda, semua Amangboru, semua Namboru, semua Tulang, semua Nantulang, dan semua saudara penulis (yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu persatu) atas doa serta dukungan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

  Penulis mengucapkan terima kasih kepada saudara (LAE) penulis yang tinggal bersama dengan penulis yaitu Nanda Ardico Purba dan Ganda Sari Situmorang yang telah bersama-sama dalam suka dan duka selama proses perkuliahan dan sampai tugas akhir penulis. Dan Terima kasih juga kepada Keluarga Amangboru M. Simaremare/ Namboru S. Silaban yang telah memberikan tumpangan tempat tinggal di rumahnya selama melakukan perkuliahan dan sampai penulis menyelesaikan tugas akhir selesai.

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada teman-teman seperjuangan stambuk 2011 (CCB.com) di Departemen Etnomusikologi Universitas Sumatera Utara (USU), yaitu Aprindo, Erwin, David, Jose, Gok, Debby, Lisken, Agnest, Blessta, Agriva, Alfred, Appril, Ardi, Eyaki, Titi, Trifose, Toyib, Benny, Andi, Adji, Roy, Denny, Gopas, Jonathan, Kawan, Kharis, Leony, Mahyun, Mustika, Riri, Samuel, Stephani, Talenta, Tari, Zani, Zube, Egi, Riko, Elkando, Slamet, Linfia, Mona, Oktika, Rian, Siti, Dan Sopandu yang selalu setia dalam suka dan duka selama perkuliahan dan penyelesaian skripsi penulis.

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada sahabat penulis yang mengikuti perkuliahan di Departemen Etnomusikologi, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas v Sumatera Utara, yaitu Abang dan kakak senior beserta alumni 2010 keatas, yaitu Samuel, Binsar, Denata, Indra, Gohana dan yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu persatu, Adik-adik junior 2012, 2013, yaitu Nevo, Leo, Jepri, Ria, Yunita, Dio, Pranata, Salomo, dan yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu persatu, dan kepada adik-adik penulis stambuk 2014, yaitu Chandra Silitonga, Jhonson Pasaribu, Ray Vincen, Armando Sihaloho, Dolok Purba, Endiko Sagala, Fey Sinaga, Lisa, Johannes Nababan, Surya dan yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu persatu yang telah memberikan doa dan dukungan semangat kepada penulis selama perkuliahan dan penyelesaian skripsi penulis.

  Penulis mengucapkan terimakasih kepada kekasih kesayangan penulis, yaitu Sarah Helena Aritonang yang memberikan bantuan berupa doa, kasih sayang dan semangat kepada penulis selama perkuliahan dan selama penyelesaian skripsi ini.

  Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada teman

  • –teman selama perkuliahan dan sampai proses tugas akhir penulis dalam suka dan duka, yaitu kepada teman-teman anggota alumni dan anggota aktif yang berada di Organisasi Ikatan Mahasiswa Pemimpin Rasional dan Kreatif (IMPERATIF), Benardus Simbolon, Dika Brianti, Willy Jeremia Sidabutar, Tahan Pasaribu, Bang Madi, Bang Toni dan Erwin Manurung yang juga memberi dukungan semangat, Doa dan ikut dalam pengerjaan skripsi penulis.

  Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada rekan-rekan lainnya yang telah membantu penulis selama perkuliahan dan dalam tugas akhir baik vi memberikan doa, semangat dan jasa yaitu kepada Bang Josua (WARJOS), Pandia (WARNET), Kak Maya Br. Karo (Rental Mobil), Bundo (Warung Makan), Jemaat Gereja Bethel Indonesia Penara (GBI Penara), keluarga besar Yayasan Pendidikan Tunanetra Sumatera (YPTS), dan semua teman serta rekan-rekan penulis yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu persatu.

  Penulis juga menyadari bahwa penelitian dan hasil skripsi belum dapat dikatakan sempurna, oleh sebab itu penulis juga masih mengharapkan masukan dan saran-saran yang membangun dari pembaca sekalian, sehingga lebih mengarah kepada Ilmu Pengetahuan, khususnya di Bidang Ilmu Etnomusikologi.

  Akhirmya penulis berharap tulisan ini dapat berguna dan dapat menambah pengetahuan serta wawasan bagi seluruh pembaca.

  Medan, Penulis Josua Aaron vii

  DAFTAR ISI ABSTRAK

  1.4.2 Teori …………………………………………… 13

  ………………......................…………….. 27

  BAB III : KAJIAN ORGANOLOGI GONRANG SIDUA-DUA SIMALUNGUN

  2.5 Bapak Rosul Sebagai Pemusik Tradisional Simalungun … 25

  2.4 Bapak Rosul Sebagai Pembuat Alat Musik …………… 24

  2.3 Pekerjaan Bapak Rosul Damanik ……………………. 23

  2.2 Latar Belakang Keluarga …………………………… 21

  2.1 Pengertian Biografi …………………………………… 21

  …………………………… 21

  BAB II : BIOGRAFI BAPAK ROSUL DAMANIK DALAM KONTEKS BUDAYA SIMALUNGUN DI KECAMATAN SIDAMANIK KABUPATEN SIMALUNGUN

  1.6 Lokasi Penelitian …………………………………… 20

  1.5.2 Dokumentasi …………………………………… 19

  1.5.1 Wawancara …………………………………… 19

  1.5 Metode Penelitian …………………………………… 18

  1.4.1 Konsep …………………………………… 11

  …………………………………………………………… i

  1.4 Konsep Dan Teori …………………………………… 11

  1.3.2 Manfaat Penelitian …………………………… 11

  1.3.1 Tujuan Penelitian …………………………… 10

  1.3 Tujuan Dan Manfaat …………………………………… 10

  1.2 Pokok Permasalahan …………………………………… 10

  1.1 Latar Belakang Masalah …………………………… 1

  …………………………………………..... 1

  BAB I : PENDAHULUAN

  …………………………………………………… xi

  DAFTAR GAMBAR

  …………………………………………………… viii

  DAFTAR ISI

  …………………………………………… ii

  KATA PENGANTAR

  3.1 Definisi Gonrang Sidua-dua …………………………… 27 viii

  3.1.1 Perbedaan Gonrang Sidua-dua dengan Gonrang Sipitu-pitu

  …………..………………... 28

  3.1.2 Persamaan Gonrang Sidua-dua dengan Gonrang Sipitu-pitu

  ……………………………. 29

  3.2 Sejarah Gonrang Sidua-dua ……………………………. 30

  3.2.1 Peranan Gonranng Sidua-dua Dalam Musik Simalungun

  …………………………… 32

  3.3 Klasifikasi Gonrang Sidua-dua ……………………. 35

  3.4 Konstruksi Bagian-Bagian Gonrang Sidua-dua …… 36

  3.5 Ukuran Pada Bagian Gonrang Sidua-dua ………….... 37

  3.5.1 Badan Gonrang Sidua-dua …………………… 38

  3.5.2 Membran Gonrang Sidua-dua …………………… 38

  3.5.3 Rotan Gonrang Sidua-dua …………………… 40

  3.5.4 Pamalu Gonrang Sidua-dua ……………………. 41

  3.6 Teknik Pembuatan Gonrang Sidua-dua ……….…… 42

  3.7 Alat Dan Keterangan Bahan Pembuatan Gonrang Sidua-sidua

  ……………………………………. 43

  3.7.1 Pukkor (Bor) ……………………………………. 44

  3.7.2 Pukkon (Pahat) …………………………………… 44

  3.7.3 Pahat Panjang …………………………………… 44

  3.7.4 Pahat Besar …………………………………… 44

  3.7.5 Kikir …………………………………………… 44

  3.7.6 Martil Kayu …………………………………… 44

  3.7.7 Martil Besi …………………………………… 44

  3.7.8 Pisau …………………………………………… 44

  3.7.9 Takke (Cangkul Kayu) …………………………… 45

  3.7.10 Tuhil Pahat Besi …………………………………… 45

  3.7.11 Gergaji ………………………………………......... 45

  3.7.12 Busur (Jangka) …………………………………… 45

  3.8 Proses Pembuatan Gonrang Sidua-dua …………………… 45

  3.8.1 Pohon Nangka …………………………………… 45 ix

  3.8.2 Proses Pencarian Dan Penjemuran Kulit Kambing

  46

  3.8.3 Proses Penebangan Pohon Nangka …………… 47

  3.8.4 Proses Melubangi Kedua Sisi Gonrang Sidua-dua

  48

  3.8.5 Proses Pengikatan Kulit Kambing Pada Besi (Pembuatan Membran Gonrang Sidua-dua)

  ……. 50

  3.8.6 Proses Pengikatan Pada Kedua Sisi Gonrang Sidua-dua

  ……………………………. 52

  BAB IV : TEKNIK PERMAINAN DAN EKSISTENSI GONRANG SIDUA- DUA

  ……………………………………………………. 54

   4.1 Proses Belajar

  ……………………………………………. 54

  4.2 Teknik Permainan Gonrang Sidua-dua ……………. 55

  4.2.1 Posisi Badan Pemain (Panggual) Gonrang Sidua-dua

  ……………………………. 56

  4.2.2 Teknik Permainan Gonrang Sidua-dua Menggunakan 1 (Satu) Pamalu Dan 2 (Dua) Pamalu ……………. 57

  4.2.2.1 Permainan Dengan 1 (Satu) Pamalu ……. 58

  4.2.2.2 Permainan DEngan 2 (Dua) Pamalu ……. 59

  4.3. Pola Ritem Yang Dihasilkan ……………………………. 60

  Lampiran Transkripsi Gual (Lagu) Rambing-rambing ……. 62

  4.4 Perawatan Gonrang Sidua-dua ……………………. 63

  4.5 Eksitensi Gonrang Sidua-dua ……………………………. 64

  BAB V : PENUTUP

  ……………………………………………………. 66

   5.1 Kesimpulan

  ……………………………………………. 66

  5.2 Saran ……………………………………………………. 69

  DAFTAR PUSTAKA

  ……………………………………………. 70

  DATA INFORMAN

  ……………………………………………. 72

  

DAFTAR GAMBAR

  48 Gambar 12 : Resonator Gonrang Sidua-dua ……………………. 49

  …………………………………………………. 59

  Gambar 19 : Posisi Tangan Dengan Memegang 2 ( Dua ) Pamalu

  …………………………………………………. 58

  Pamalu

  ………….... 57 Gambar 18 : Posisi Tangan Dengan Memegang 1 ( Satu )

  Gambar 16 : Posisi Badan Panggual ( Pemusik ) Gonrang Sidua-dua 56 Gambar 17 : Bentuk Diagonal Gonrang Sidua-dua

  Gambar 15 : Rotan Gonrang Sidua-dua ………………………….... 53

  Gambar 14 : Pengikatan Kedua Sisi Gonrang Sidua-dua ………….... 52

  Gambar 13 : Membran Gonrang Sidua-dua ……………………. 51

  Gambar 11 : Melubangi Batang Kayu Untuk Membuat Resonator

  Gambar 1 : Bagian-bagian Gonrang Sidua-dua ……………………. 37

  Gambar 10 : Batang Kayu Nangka ……………………………. 47

  Gambar 9 : Kulit Kambing ……………………………………. 46

  Gambar 8 : Pamalu Gonrang Sidua-dua ……………………. 42

  Gambar 7 : Bambu Hali Hambang-hambang ……………………. 41

  Gambar 6 : Pengkait Gonrang Sidua-dua ……………………. 40

  Gambar 5 : Rotan Gonrang Sidua-dua ………………………….... 40

  Gambar 4 : Kulit Membran Gonrang Sidua-dua ……………………. 39

  Gambar 3 : Membran Gonrang Sidua-dua ……………………. 39

  Gambar 2 : Badan Gonrang Sidua-dua ……………………………. 38

  Gambar 20 : Penyimpanan Gonrang Sidua-dua …………………… 63 xi

Dokumen yang terkait

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang - Preparasi dan Karakterisasi Liquid Natural Rubber (LNR) Sebagai Kompatibiliser Untuk Meningkatkan Sifat Mekanik dan Sifat Termal Kompon Karet Alam

0 0 8

A. Identitas dan karakteristik responden - Respon Masyarakat Kecamatan Pahae Julu Terhadap Kehadiran Pt. Sarulla Operation Limited (SOL) di Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 17

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Respon 2.1.1 Pengertian Repon - Respon Masyarakat Kecamatan Pahae Julu Terhadap Kehadiran Pt. Sarulla Operation Limited (SOL) di Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 23

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Respon Masyarakat Kecamatan Pahae Julu Terhadap Kehadiran Pt. Sarulla Operation Limited (SOL) di Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 10

Respon Masyarakat Kecamatan Pahae Julu Terhadap Kehadiran Pt. Sarulla Operation Limited (SOL) di Kabupaten Tapanuli Utara

0 1 7

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Motivasi, Persepsi, Pembelajaran, Kepercayaan Dan Sikap Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Produk Laptop Merek Asus Pada Pengunjung Plaza Medan Fair

0 0 12

BAB II BIOGRAFI BAPAK ZULKARNAEN LUBIS 2.1 Biografi Bapak Zulkarnaen Lubis - Organologi Akustika Gitar Bass Solid Elektrik Fretless oleh Bapak Zulkarnaen Lubis di Jalan Bridgen Katamso No.89 Kelurahan Kampung Baru Kota Medan

0 0 7

Organologi Akustika Gitar Bass Solid Elektrik Fretless oleh Bapak Zulkarnaen Lubis di Jalan Bridgen Katamso No.89 Kelurahan Kampung Baru Kota Medan

0 0 12

Organologi Akustika Gitar Bass Solid Elektrik Fretless oleh Bapak Zulkarnaen Lubis di Jalan Bridgen Katamso No.89 Kelurahan Kampung Baru Kota Medan

0 0 20

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Kajian Organologis Gonrang Sidua-Dua Buatan Bapak Rossul Damanikdi Desa Sarimatondang 1 Kecamatan Sidamanik, Kabupaten Simalungun

0 2 20