Bentuk Bentuk Usaha lainnya bul

Bentuk Bentuk Usaha
Oleh: Arie Prawira Sholeh
Untuk melakukan usaha terdapat dua bentuk asosiasi yang dapat dilakukan oleh setiap orang.
1. Asosiasi Modal.
Merupakan suatu asosiasi untuk menghimpun modal, yang diperlukan untuk melakukan segala
usaha-usaha yang besar, modal tersebut dikumpulkan dari sejumlah orang yang banyak, dalam
asosiasi ini anggota tidak menjadi pengurus dalam asosiasi, dan hanya bertanggung jawab
sebatas modal. Bentuk asosiasi modal ini di Indonesia berbetuk Perseroan Terbatas (PT).
2. Asosiasi Orang.
Merupakan suatu asosiasi untuk menghimpun orang dalam melakukan usaha, biasanya usaha
yang dilakukan merupakan kesepakatan bersama. Dalam asosiasi orang ini seluruh anggota
asosiasi ikut dalam mengurus usaha yang dilakukan, serta bertanggung jawab secara pribadi. Di
Indonesia asosiasi ini berbentuk Persekutuan Perdata (Maatschap), Firma, atau Comanditaire
Vennootschap (CV).
Disarikan dari buku "Perseroan Terbatas Teori dan Praktik" oleh Prof. Dr. Rudhi Prasetya, S.H.
halaman 2-4.
#PT #CV #Firma #Asosiasi #Modal #Orang #Pelajaran

Dokumen yang terkait

ANALISIS BIAYA DAN PENDAPATAN PENGOLAHAN KOPI LUWAK (Pada Usaha Bapak Efendi Ahmad Di Desa Way Mengaku Kecamatan Liwa Kabupeten Lampung Barat)

5 38 28

AKTIVITAS KEHUMASAN DALAM MENDUKUNG KOMUNIKASI PEMASARAN Studi pada PT. Mukti Usaha Maju Tour & Travel Organizer Malang

0 18 2

Evaluasi Pengendalian Internal Dalam Menunjang Efektivitas Sistem Pemberian Kredit Usaha Mikro Kecil Menengah (Studi Kasus Bank UMKM Cabang Jember); Evaluation Of Internal Control To Effectiveness Credit System Umkm (A Case Study of Bank UMKM Jember Branc

0 17 8

Strategi Meningkatkan Nasabah Pada Bmt Usaha Mulya Pondok Indah

10 95 68

Sistem Pendukung Keputusan Prioritas Kelayakan Kenaikan Pangkat Jabatan di Koperasi Serba Usaha Persada Madani Menggunakan Metode AHP

6 32 19

Implementasi Kebijakan Sistem Informasi Manajemen Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu (SIMYANDU-PPTSP) (Studi Kasus Dalam Pembuatan Izin Usaha (ITU) Pada Kantor PPTSP Kabupaten Garut)

1 55 179

Sistem Informasi Pengolahan Data Pinjaman Pada Koperasi Serba Usaha Bersama di Ciroyom Provinsi Jawa Barat

4 39 117

Pengaruh Orientasi Kewirausahaan Dan Kreativitas Terhadap Kinerja Usaha (survei Pada Sentra UMKM Industri Keramik Kiaracondong Bandung)

5 86 62

Analisa Dampak Badan Operasional Terhadap Tingkat Profit Margin Pada Unit Usaha Susu Perah Koperasi Unit Desa (KUD) Sarwa Mukti Cisarua Bandung

0 16 1

Pengaruh Kemampuan Manajerial Dan Perilaku Kewirausahaan Terhadap Keberhasilan Usaha Di Unit Agro Bisnis Pada Yayasan Al-Anshor Bandung (survey pada petani unit Agro Bisnis Yayasan Al-Anshor Bandung)

5 61 1