CONTOH PROPOSAL BANTUAN DANA PINJAMAN PR

CONTOH PROPOSAL BANTUAN DANA PINJAMAN PROGRAM KEMITRAAN
BUMN
Berikut gambaran umum secara singkat pembuatan Proposal Pengajuan Dana Pinjaman
Program Kemitraan BUMN untuk sektor peternakan. Meskipun Anda mengajukan pada
sektor yang berbeda, kerangka proposal tidak berbeda. Perbedaan hanya pada penjelasan
pada bidang usaha yang Anda ingin untuk dikembangkan. Diusahakan penjelasannya searah
dengan program pemerintah, silahkan cari pada situs pemerintah untuk sektor anda sehingga
usaha Anda juga mendukung program pemerintah.
Berikut ini kerangka proposal
1. Latar Belakang
Menjelaskan awal mengapa anda berkeinginan untuk membuka bidang usaha ini yang
meliputi penjelasan tentang peluang, potensi dan prospek usaha untuk dikembangkan secara
singkat. Kesulitan pengembangan usaha karena faktor pembiayaan yang masih belum
memenuhi persyaratan perbankan (non bankable)
2.GambaranUsaha“TernakSukses”
a. Data pemilik Usaha
data pribadi sesuai dengan KTP
b. Data Usaha
Nama : Usaha Peternaka “Ternak Sukses”
Bentuk: Usaha Peseorangan
Bidang: Peternakan

Alamat :
NoTelepon :
-email :
-NPWP :
Tanggal mulai mendirikan usaha: 29 April 2009
c. Data Tenaga Kerja
Dalam bentuk tabel
- No.
- Nama
- tempat tgl lahir
- tingkat pendidikan
- Jabatan (Uraian pekerjaan)

- Mulai Tahun
d. Data Aset/Peralatan
Dalam bentuk tabel
- No.
- Jenis Aset/Peralatan
- Jumlah
- Kapasitas

- Merk/Type
- Tahun perolehan
- Kondisi (%)
- Status kepemilikan
3. Data Keuangan
Data keuangan memuat laporan keuangan usaha secara sederhana yang meliputi:
3.1. Laporan Rugi Laba meliputi
- Penjualan (A)
- Biaya-biaya (B)
- Laba atau rugi (A-B)
3.2. Laporan Perubahan modal meliputi:
- Modal awal + Laba = Modal akhir (C)
3.3. Neraca
- Aset lancar (AL)
- Aset tetap (AT)
- Total Aset (AL+AT)
- Hutang (H)
- Modal (C) – Penyisihan keuntunga = Modal bersih (MB)
- Total Pasiva (H+MB)
----> Total Aset = Total Pasiva

4. Rencana Penggunaan Dana
4.1. Pembuatan Kandang Ternak Sapi
4.2. Pembelian Bibit Ternak Sapi Unggul
4.3. Pembelian Pakan Hijauan

4.4. Pembelian Obat-obatan
4.5. Biaya operasional
5. Potensi dan Prospek Usaha Ternak Sapi
5.1. Potensi Usaha
Uraian mengenai trend laba per tahun selalu meningkat, pengalaman usaha, tenaga kerja yang
sudah pengalaman, ketersediaan pakan hijauan ternak, dukungan pemerintah melalui petugas
5.2. Prospek Usaha Ternak Sapi
a. Peluang lapangan kerja bagi masyarakat sekitar
b. Kenaikan konsumsi daging sapi tiap tahun
c. Korelasi/hubungan atas penerimaan dana pinjaman kemitraan BUMN dengan kenaikan
yang signifikan atas laba usaha peternakan dan program swasembada daging sapi/kerbau
(PSDS/K) Dirjen Peternakan dan Kesehatan Kementerian Pertanian, dll
ternak.
6. Penutup
Meliputi kesimpulan proposal dan harapan sebagai penerima pinjaman Kemitraan BUMN

Jika usulan pinjaman sebesar Rp. 100.000.000,- dengan bunga flat 6% per tahun dengan
jangka waktu 36 bulan maka angsuran per bulan sebesar Rp. 3.277.778,-.
Read more: http://akharisyuli.blogspot.com/2012/04/contoh-proposal-bantuan-danapinjaman.html#ixzz34fKH3LIX