TINGKAT KETANGGUHAN PEMERINTAH KELURAHAN JAGALAN KECAMATAN JEBRES SURAKARTA DALAM Tingkat Ketangguhan Pemerintah Kelurahan Jagalan Kecamatan Jebres Surakarta Dalam Mengahadapi Bencana Banjir.

TINGKAT KETANGGUHAN PEMERINTAH KELURAHAN JAGALAN
KECAMATAN JEBRES SURAKARTA DALAM
MENGHADAPI BENCANA BANJIR

SKRIPSI
Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1
Pendidikan Geografi

DISUSUN OLEH :
MUHAMMAD RIZAL IKHSANNUDIN
A610100092

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014

MOTTO

Allah akan meninggikan orang beriman diantara kamu dan orang-orang yang
diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat.

(Q.S Al-Mujaadalah:11)

Tuntutlah ilmu dari buayan sampai keliang kubur.
(H.R Bukhori Muslim)

Cintailah seseorang yang kamu cintai seperti kamu mencintai dirimu sendiri.
(Penulis)

Tidak ada hal yang tidak mungkin jika kita mau berusaha dengan keras, masa
depanmu diri kita sendiri yang menentukanya bukan orang lain.
(Penulis)

Dibalik kesuksesan seorang laki-laki pasti ada wanita yang hebat.
(Penulis)

Do the best for the best.
(Penulis)

v


PERSEMBAHAN

Dengan mengucap puji syukur kehadirat Allah SWT karya sederhana ini penulis
mempersembahkan kepada:
Allah SWT yang telah memberikan banyak sekali kenikmatan, kerohmatan,
waktu,kesempatan kesehatan, akal, sehingga karya ini dapat terselesaikan.
Kedua Orangtuaku yang telah banyak memberikanku kasih sayang, motivasi,
dukungan dalam semua bentuk. Aku sayang kalian.
Ketiga adek laki-lakiku “Nuzul, Aziz, Irfan” yang selalu membuatku bahagia
ketika bisa berkumpul bersama-sama.
Wanita yang special dalam hidupku ”Nina Saraswati” yang tak henti-hentinya
menemani, menyayangi, mencintaiku, dan menjadi motivasi sekaligus
penyemangat dalam penyusunan karya ilmiah ini.
Sahabat-sahabatku: Arief suwendra, Agung azhary, Slamet, Adi, Eron, Trio,
Ragil, Bayu P, Nur Suwenda, Ginanjar arif, Faseb. Tetap jadi sahabat yang
terbaik.
Teman-temanku: Ari, Zainal, Deny, Pitono, Fatah, Lail, Rahseta, Sigit, Hilda,
Vina dll. Semoga kita selalu jaga silaturahmi dengan baik.
Teman-teman kelas B, semoga tetap selalu kompak.
Teman-teman Pemuda Tangguh Bencana (PTB) “Agung, Iqbal, Bagus, Ari,

Nanang, Pitono, Arif, Mugi, Tomi dan Zainal” tetap semangat.

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu‘alaikum Wr. Wb
Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah
dan inayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul
“TINGKAT KETANGGUHAN PEMERINTAH KELURAHAN JAGALAN
KECAMATAN JEBRES SURAKARTA DALAM MENGHADAPI BENCANA
BANJIR”.
Dalam penulisan skripsi ini penulis memperoleh banyak masukan, saran,
bimbingan dan dorongan serta nasehat dari berbagai pihak, maka dengan segala
kerendahan hati. Penulis mengucapkan terimakasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Harun Joko Prayitno selaku Dekan Fakultas Keguruan dan
Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah
memberikan ijin penyusunan skripsi ini.
2. Bapak Drs. Suharjo, M.S. selaku Ketua Program Studi Pendidikan Geografi

yang telah banyak memberikan pelayanan dan pengarahan untuk para
mahasiswanya.
3. Bapak Dr. Tjipto Subadi, M.Si. selaku pembimbing yang telah memberikan
bimbingan dan pengarahan.
4. Semua pihak yang telah membantu sehingga terselesaikannya penulisan
skripsi ini, yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

vii

Akhirnya semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca
pada umumnya dan penulis pada khususnya.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb
Surakarta, 30 Juni 2014
Penulis

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .......................................................................................


i

HALAMAN PERSETUJUAN .........................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN .........................................................................

iii

HALAMAN PERNYATAAN .........................................................................

iv

HALAMAN MOTTO ......................................................................................

v

HALAMAN PERSEMBAHAN ......................................................................


vi

KATA PENGANTAR .....................................................................................

vii

DAFTAR ISI ....................................................................................................

ix

DAFTAR TABEL ............................................................................................

xi

DAFTAR GAMBAR .......................................................................................

xii

ABSTRAK .......................................................................................................


xiii

BAB I. PENDAHULUAN ..............................................................................

1

A. Latar Belakang .....................................................................................

1

B. Pembatasan Masalah ............................................................................

6

C. Perumusan Masalah ............................................................................

6

D. Tujuan Penelitian .................................................................................


7

E. Manfaat Penelitian ...............................................................................

7

BAB II. LANDASAN TEORI .........................................................................

8

A. Tinjauan Pustaka ..................................................................................

8

B. Kajian Penelitian Yang Relevan ..........................................................

23

C. Kerangka Penelitian .............................................................................


26

ix

D. Hipotesis ...............................................................................................

27

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN .......................................................

28

A. Jenis Penelitian .....................................................................................

28

B. Tempat dan Waktu Penelitian ..............................................................

30


C. Populasi, Sampel dan Sampling ...........................................................

31

D. Variabel Penelitian ...............................................................................

32

E. Uji Prasyarat Analisis ...........................................................................

33

F. Teknik Pengumpulan Data ...................................................................

35

G. Teknis Analisis Data ............................................................................

37


BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN ........................................................

41

A. Hasil .....................................................................................................

41

B. Analisis Data dan Pembahasan ............................................................

58

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN .........................................................

66

A. Kesimpulan ..........................................................................................

66

B. Saran .....................................................................................................

67

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

x

DAFTAR TABEL
TABEL 2.1. Kriteria Desa/Kelurahan Tangguh Bencana................................

11

TABEL 2.2. Komponen Indeks Penduduk Terpapar .......................................

14

TABEL 2.3. Indeks Ancaman Bencana Banjir ................................................

14

TABEL 2.4. Matrik Tingkat Ancaman Bencana .............................................

14

TABEL 3.1. Waktu Kegiatan Penelitian ..........................................................

31

TABEL 3.2. Variabel Peran Pemerintah Desa .................................................

33

TABEL 3.3. Kriteria Desa/Kelurahan Tangguh Bencana................................

38

TABEL 3.4. Komponen Indeks Ancaman Bencana ........................................

39

TABEL 3.5. Komponen Indeks Penduduk Terpapar .......................................

40

TABEL 3.6. Matrik Tingkat Ancaman Bencana .............................................

40

TABEL 4.1. Jumlah Bulan Basah dan bulan Kering Kota Surakarta 2002-2011
(mm) .................................................................................................................

45

TABEL 4.2. Data Umum Penduduk Kelurahan Jagalan .................................

48

TABEL 4.3. Hasil Validitas Angket Tingkat Ketahanan Desa/Kelurahan dalam
Menghadapi Bencana Banjir ............................................................................

52

TABEL 4.4. Hasil Reabilitas Angket Tingkat Ketahanan Desa/Kelurahan dalam
Menghadapi Bencana Banjir ............................................................................

58

TABEL 4.5. Kriteria Desa/Kelurahan Tangguh Bencana................................

59

TABEL 4.6. Mitigasi Struktural dan Non Struktural .......................................

60

TABEL 4.7. Indeks Ancaman Bencana Banjir ................................................

61

TABEL 4.8. Indeks Penduduk Terpapar ..........................................................

62

TABEL 4.8. Kelompok Rentan........................................................................

62

xi

DAFTAR GAMBAR
GAMBAR 1.1. Peta Ancaman Bencana Banjir Kelurahan Jagalan ................

3

GAMBAR 2.1. Sketsa Penampang Melintang Daerah Penguasaan Sungai ....

18

GAMBAR 2.2. Kerangka Penelitian................................................................

24

GAMBAR 4.1. Peta Administrasi Kelurahan Jagalan .....................................

42

GAMBAR 4.2. Bagan Struktur Organisasi Kelurahan Jagalan .......................

43

GAMBAR 4.3. Tipe Iklim Schmidt dan Ferguson di Kota Surakarta .............

46

GAMBAR 4.4. Matriks Tingkat Ancaman Bencana Banjir
Kelurahan Jagalan ............................................................................................

xii

63

TINGKAT KETANGGUHAN PEMERINTAH KELURAHAN
JAGALAN KECAMATAN JEBRES SURAKARTA DALAM
MENGAHADAPI BENCANA BANJIR
MUHAMMAD RIZAL IKHSANNUDIN
A 610 100 092
ABSTRAK
Bencana banjir terjadi di Kelurahan Jagalan, Kecamatan Jebres, Kota
Surakarta menurut BNPB Tahun 2011 Kota Surakarta yang menempati ranking
Nasional ke-84 yang termasuk dalam kelas tinggi dengan skor 42, Kelurahan
Jagalan, Kecamatan Jebres salah satunya yang termasuk dalam kelurahan yang
terkena bencana banjir. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Tingkat
Desa/Kelurahan Tangguh Bencana terkait peran yang diberikan Pemerintah
Kelurahan Jagalan dalam mengadapi bencana banjir. (2) Tingkat ancaman
bencana banjir di Kelurahan Jagalan, Kecamatan Jebres, Kota Surakarta.
Populasi penelitian ini adalah seluruh aparat Pemerintah Kelurahan
Jagalan yang berjumlah 9 aparat. Sampel yang diambil adalah seluruh aparat
pemerintah Kelurahan Jagalan sebanyak 9 aparat teknik pengambilan sampel
adalah sampel jenuh. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik angket,
teknik wawancara, teknik observasi, dan teknik dokumentasi. Prasyarat uji
analisis dilakukan dengan uji validitas dan uji reabilitas.
Berdasarkan analisis data Tingkat Ketahanan Desa dalam menghadapi
bencana banjir di Kelurahan Jagalan termasuk dalam tingkat ketahanan desa
pranata, karena memiliki jumlah skor 33 dari hasil pengisian angket yang
termasuk kedalam kriteria Desa/Kelurahan Tangguh Bencana Pranata antara 2035. Tingkat ancaman bencana banjir di Kelurahan Jagalan termasuk kedalam
tingkat ancaman bencana banjir tinggi ditunjukkan dengan perolehan skor
kerentanan sosial 0,857 yang menunjukkan Indeks Penduduk Terpapar yang
tinggi dan digabungkan dengan Indeks Ancaman yang termasuk pada Indeks
Ancaman Sedang karena memiliki ketinggian banjir antara 0,5 – 1,5meter
kemudian dimasukkan pada tabel tingkat ancaman yang diperoleh hasil Kelurahan
Jagalan memiliki tingkat ancaman bencana banjir yang tinggi. Berdasarkan teknik
analisis data menggunakan analisis desa/kelurahan tangguh bencana dan analisis
tingkat ancaman bencana banjir menurut PerKa BNPB tentang Desa/Kelurahan
Tangguh Bencana dan Matriks Tingkat Ancaman Bencana Banjir .
Kata Kunci : Tingkat Ketangguhan Desa/Kelurahan, Bencana Banjir.

xiii

Dokumen yang terkait

KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT KELURAHAN JEBRES KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA TERHADAP ANCAMAN Kesiapsiagaan Masyarakat Kelurahan Jebres Kecamatan Jebres Kota Surakarta Terhadap Ancaman Benana Banjir.

0 2 14

KESIAPSIAGAAN DAN TINGKAT PENDIDIKAN BENCANA BANJIR DI KELURAHAN JEBRES KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA Kesiapsiagaan Dan Tingkat Pendidikan Bencana Banjir Di Kelurahan Jebres Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 2 17

PENDAHULUAN Kesiapsiagaan Dan Tingkat Pendidikan Bencana Banjir Di Kelurahan Jebres Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 1 7

KESIAPSIAGAAN DAN TINGKAT PENDIDIKAN BENCANA BANJIR DI KELURAHAN JEBRES KECAMATAN JEBRES KOTA SURAKARTA Kesiapsiagaan Dan Tingkat Pendidikan Bencana Banjir Di Kelurahan Jebres Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 2 10

PENDAHULUAN Tingkat Ketangguhan Pemerintah Kelurahan Jagalan Kecamatan Jebres Surakarta Dalam Mengahadapi Bencana Banjir.

0 2 7

TINGKAT KETANGGUHAN PEMERINTAH KELURAHAN JAGALAN KECAMATAN JEBRES SURAKARTA DALAM Tingkat Ketangguhan Pemerintah Kelurahan Jagalan Kecamatan Jebres Surakarta Dalam Mengahadapi Bencana Banjir.

0 0 10

KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR DI KELURAHAN GANDEKAN KECAMATAN JEBRES Kesiapsiagaan Masyarakat Dalam Menghadapi Bencana Banjir Dikelurahan Gandekan Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 1 14

PERAN PEMERINTAH DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR DI KELURAHAN NUSUKAN KECAMATAN BANJARSARI, SURAKARTA Peran Pemerintah Dalam Menghadapi Bencana Banjir Di Kelurahan Nusukan Kecamatan Banjarsari, Surakarta.

0 1 15

PENDAHULUAN Kesiapsiagaan Masyarakat Terhadap Bencana Banjir Di Kelurahan Jagalan Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 1 6

PENDAHULUAN Kesiapsiagaan Masyarakat Dalam Menghadapi Bencana Banjir Di Kelurahan Gandekan Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

0 1 9