Latihan Soal UAS Kurikulum 2013 SD + kunci jawaban Tahun Pelajaran 2016/2017 kelas1tema1 2

I.

Berilah tanda silang ( x ) pada salah satu jawaban yang paling tepat..!

1. Apa judul puisi diatas…
a. teman
b. kelurga
2.

Berapa bait puisi diatas…
a. 1 bait
b. 2 bait

c. sahabat
c. 3 bait

3. Huruf besar apa saja yang terdapat pada bait ke- 1…
a. R, S, T, U
b. B, T, B, B
c. N, C, O, V
4. Huruf besar apa saja yang terdapat pada bait ke- 2…

a. B, T, B, B
b. R, S, T, U
c. T, D, S, A
5. Ciptaan siapa puisi diatas..
a. Aca
b. Aco
c. Aci
6.

Udin menulis catatan harian di buku hariannya.

30 November 2014
Hari ini aku sedih karena tindakanku menyebabkan buku kakak sobek.
Aku tidak sengaja membuat buku itu sobek.
Aku minta maaf kepada kakak.
Untunglah kakak memaafkan aku.
Tanggal berapa Udin menulis di buku hariannya? …
a. 21 November 2014
b. 12 November 2014
c. 30 November 2014

7.

Berapakah jumlah kubus di bawah ini..

a. 68

b. 86

c. 88

8.

a. 110

b. 220

c. 330

9. Angka berapakah anatara angka 51 dan 57…


a. 53

b.54

c. 55

10.Angka berapakah seharusnya pada titik di bawah ini…

a. 20 dan 28

b.20 dan 30

c. 20 dan 32

11. Tambah berapakah bilangan-bilangan dibawah ini…

a.

+ 3 +3 +3


b. + 4 +4 +4

c. . + 5 +5 +5

12.Hitungan dengan mengunakan pola loncat 4 (empat)

a.

16 , 19 ,22 , 25

13.

b. 17 , 21 ,25 , 29

c. 18, 20 ,22 , 24

Manakah urutan ratusan , puluhan dan satuan yang benar dibawah ini…

275 = ….. ratusan + ….. puluhan + ….. satuan


a. 5 ratusan + 7 puluhan + 2 satuan
b. 7 ratusan + 5 puluhan + 2 satuan
c. 2 ratusan + 7 puluhan + 5 satuan
14. Urutkan bilangan-bilangan di bawah ini dari yang terkecil sampai yang terbesar.!
145, 125, 135,
a.145 , 135, 125
15.

b. 125 , 135, 145

c. 135 , 125, 145

Kegiatan apakah yang sedang dilakukan oleh warga…

a. rekreasi

b.bermain

c. gotong royong


16. Dimanakah kegiatan gotong royong dilakukan oleh warga…
a.di masyarakat
b. di sekolah
c. di tempat wisata

17. Udin mempunyai kakak perempuan bernama Mutiara.
Udin dan Mutiara selalu menjaga kerukunan di rumah.
Mereka saling membantu melakukan kegiatan dirumah.
Misalnya, Udin membantu kakaknya merapikan buku.
Mutiara membantu Udin membacakan buku cerita.
Udin mempunyai kakak perempuan bernama…
Udin dan Mutiara selalu menjaga ... di rumah
a. keburukan
b. kerukunan
c. kekeluargaan

18. Apa yang sedang di laksanakan oleh siti...
a. bermain
b, menyiram bunga
c.belajar

19. Suatu pekerjaan di kerjakan bersama-sama disebut? ....
a. kerjasama
b. kerja sendiri
c. kerja masing-masing
20. Bagaimana jika pekerjaan di kerjakan bersama-sama maka pekerjaan tersebut akan?....
a. tidak selesai
b. cepat selesai
c. susah selesai
II.

Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar

21. Tentukan angka di bawah ini !
a. Seratus empat puluh tujuh

=....

b. Seratus tujuh puluh tiga

=....


c. Seratus empat puluh dua

=....

22. Urutkan bilangan-bilangan di bawah ini dari yang terkecil sampai yang terbesar.!
145, 125, 135, 155, 115
……, ……, ……, ……,……,
23. Urutkan bilangan-bilangan di bawah ini dari yang terbesar sampai yang terkecil.!
145, 125, 135, 155, 115
……, ……, ……, ……,……,
24. Tulislah pola bilangan dibawah ini ..

25.

Dalam duka pun kami bersama

26.

Saling menghibur dalam duka


27. Agar duka menjadi bahagia

28. Jika kita bertengkar dengan kakak maka perasaan kita tidak nyaman, apa yang harus kita
lakukan jika kita bertengkar dengan saudara ….
29.

Udin dan Mutiara hidup rukun, jika kita hidup rukun keluarga akan? ….

30. Tuliskan ucapan minta maaf kepada kakak jika kita punya kesalahan? ….

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Pengangguran, Kemiskinan dan Fasilitas Kesehatan terhadap Kualitas Sumber Daya Manusia di Kabupaten Jember Tahun 2004-2013

21 388 5

AN ANALYSIS ON GRAMMATICAL ERROR IN WRITING MADE BY THE TENTH GRADE OF MULTIMEDIA CLASS IN SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

26 336 20

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

PENGEMBANGAN TARI SEMUT BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER DI SD MUHAMMADIYAH 8 DAU MALANG

57 502 20

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

DAMPAK INVESTASI ASET TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP INOVASI DENGAN LINGKUNGAN INDUSTRI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Empiris pada perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2006-2012)

12 142 22

A DESCRIPTIVE STUDY ON THE TENTH YEAR STUDENTS’ RECOUNT TEXT WRITING ABILITY AT MAN 2 SITUBONDO IN THE 2012/2013 ACADEMIC YEAR

5 197 17

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5

Integrated Food Therapy Minuman Fungsional Nutrafosin Pada Penyandang Diabetes Mellitus (Dm) Tipe 2 Dan Dislipidemia

5 149 3