Pengelolaan Web Base Oleh Humas PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Barat dan Banten.

ABSTRAK

Nindita Dwitya, NPM 210103110193, Laporan Tugas Akhir ini berjudul
“Pengelolaan Web Base oleh Humas PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Barat dan
Banten”. Dosen pembimbing Priyo Subekti, S.Sos, M.Si Program Diploma III
Pendidikan Ahli Komunikasi Terapan, Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas
Padjadjaran, Jatinangor.
Tujuan Penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui tahap
perencanaan pengelolaan web base, tahap pengumpulan data untuk disajikan
dalam web base, tahap pengolahan data untuk web base, dan tahap
penyebarluasan data dengan menggunakan web base di PT. PLN (Persero)
Distribusi Jawa Barat dan Banten.
Metode yang digunakan adalah metode deskriptif, dengan teknik
pengumpulan data wawancara, observasi dan studi pustaka.
Hasil pengamatan menunjukkan pada tahap perencanaan pengelolaan web
base yang diajukan terlebih dahulu dengan berupa usulan pengoptimalan

komunikasi, tahap pengumpulan data dengan wawancara langsung terhadap
narasumber, tahap pengolahan data dengan mengolah hasil wawancara kedalam
sebuah tulisan, serta tahap penyebarluasan dengan menggunakan web base yang
mempermudah penyebaran informasi.

Simpulan yang didapatkan yaitu pengelolaan web base yang dilakukan oleh
Humas PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Barat dan Banten secara keseluruhan
telah dilakukan dengan cukup baik, karena masih terdapat hambatan berupa
kegiatan yang berjalan tidak sesuai dengan rencana.

v

ABSTRACT

Nindita Dwitya, NPM 210103110193, this final report has a title “Web
Base Management by Public Relations Department of PT. PLN (Persero) West
Java-Banten Distribution”. The supervisor is Priyo Subekti S,Sos, M.Si Expert
Education

Program

Diploma

of


Applied

Communications,

Faculty

of

Communication Sciences, Padjadjaran University, Jatinangor.
The purpose of this final project is to investigate the web-based
management planning phase, data collection phase to be presented in a webbased, dataprocess phase for web-based, and distribution phase of the data using
web-based at PT. PLN (Persero) West-Java-Banten Distribution.
The method used is descriptive method, and the techniques of data
collection areinterview,observations, and study literature.
The result of showed that in the planning phase of web-based
managementhas submitted first with the proposal of optimizationcommunications,
data collection phase with an interview with speaker, data process phase by
processing the result of interview into an article, and distribution phase using
web-based made dissemination of information become easier.
The conclude is web base management by Public Relations Departmentof

PT. PLN (Persero) West Java-Banten Distribution over all has worth, because
there is obstacles like some activity do not proceed according to plan.

vi