PENGARUH EKSTRAK PISANG AMBON (Musa sapientum) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) MODEL DIABETES MELITUS INDUKSI STREPTOZOTOCIN.

PENGARUH EKSTRAK PISANG AMBON (Musa sapientum) TERHADAP
KADAR GLUKOSA DARAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) MODEL
DIABETES MELITUS INDUKSI STREPTOZOTOCIN

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Persyaratan
Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

Mega Elisa Hasyim
G0013152

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
Surakarta
2016

PENGESAHAN SKRIPSI

Skripsi dengan judul : Pengaruh Ekstrak Pisang Ambon (Musa sapientum)
Terhadap Kadar Glukosa Darah Tikus Putih (Rattus norvegicus) Model

Diabetes Melitus Induksi Streptozotocin
Mega Elisa Hasyim, NIM : G0013152, Tahun : 2016
Telah diuji dan sudah disahkan di hadapan Dewan Penguji Skripsi
Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret
Pada hari Kamis, 8 Desember 2016
Pembimbing Utama
Nama : Diding Heri Prasetyo, dr., M.Si., Sp.PD
NIP : 19680429 199903 1 001

....................................

Pembimbing Pendamping
Nama : Jarot Subandono, dr., M.Kes.
NIP : 19680704 199903 1 002

....................................

Penguji
Nama : R. Prihandjojo Andri Putranto, dr, M.Si.
NIP : 19630525 199603 1 001


....................................

Surakarta, __________________
Ketua Tim Skripsi

Kepala Program Studi

Kusmadewi Eka Damayanti, dr., M.Gizi
NIP. 19830509 200801 2 005
ii

Sinu Andhi Jusup, dr., M.Kes.
NIP 19700607 200112 1002

PERNYATAAN

Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah
diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan
sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah

ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam
naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Surakarta, 30 November 2016

Mega Elisa Hasyim
NIM. G0013152

iii

ABSTRAK
Mega Elisa Hasyim, G0013152, 2016. Pengaruh Ekstrak Pisang Ambon (Musa
sapientum) Terhadap Kadar Glukosa Darah Tikus Putih (Rattus norvegicus)
Model Diabetes Melitus Induksi Streptozotocin. Skripsi. Fakultas Kedokteran,
Universitas Sebelas Maret, Surakarta.
Latar Belakang: Diabetes melitus adalah sekelompok penyakit metabolik yang
ditandai dengan hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kerja
insulin, atau keduanya. Diabetes melitus tipe 2 disebabkan oleh kombinasi
kelainan sekresi insulin dan resistensi kerja insulin. Pisang ambon (Musa
sapientum) mengandung zat aktif flavonoid bersifat antihiperglikemik. Penelitian

ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ekstrak pisang ambon (Musa sapientum)
terhadap kadar glukosa darah tikus putih (Rattus norvegicus) model diabetes
melitus induksi streptozotocin.
Metode: Penelitian ini bersifat eksperimental laboratorik dengan the randomized
pre and posttest control group design. Sampel berupa 24 tikus Wistar albino
jantan berat 0,18-0,24 g (usia 2 bulan). Tikus diinduksi streptozotocin (0,045 g/kg
bb) dan nicotinamide (0,11 g/kg bb) lalu dibagi 4 kelompok secara acak yaitu,
kelompok kontrol negatif (K-) diberi akuades, kontrol positif (K+) diber
glibenclamide, ekstrak dosis I (K1) diberi ekstrak dosis 0,25g/kg bb, dan ekstrak
dosis II (K2) diberi ektrak dosis 0,50g/kg bb selama 14 hari. Pemeriksaan kadar
glukosa darah dilakukan 2 kali (pre dan posttest). Data dianalsisi dengan uji
repeated mesures ANOVA.
Hasil: K1 dan K2 mengalami penurunan kadar glukosa darah masing-masing
sebesar 219,26±3,74 vs. 144,17±4,62, p

Dokumen yang terkait

”PENGARUH PEMBERIAN JUS BUAH PISANG AMBON (Musa sapientum) TERHADAP DIURESIS TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) JANTAN”

0 3 1

Efek pemberian jus buah pisang ambon (Musa paradisiace var. sapientum (L.) Kunt.) terhadap kadar glukosa darah tikus jantan galur wistar yang terbebani glukosa.

0 0 8

Efek pemberian jus buah pisang ambon (Musa paradisiace var. sapientum (L.) Kunt.) terhadap kadar glukosa darah tikus jantan galur wistar yang terbebani glukosa

0 0 6

PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL JAMUR TIRAM PUTIH (Pleurotus ostreatus) MENURUNKAN KADAR GLUKOSA DARAH DAN MENINGKATKAN SEL BETA PANKREAS PADA TIKUS WISTAR JANTAN (Rattus norvegicus L.) DIABETES MELITUS.

0 2 37

RESPON TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) JANTAN TERHADAP INDUKSI AGEN DIABETAGONIK STREPTOZOTOCIN.

0 0 13

UJI EFEKTIVITAS EKSTRAK BAWANG MERAH DAYAK TERHADAP PENURUNAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA TIKUS PUTIH (Rattus Norvegicus) YANG DI INDUKSI ALOKSAN

0 5 18

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK BUAH MERAH (Pandanus conoideus) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) DIABETIK

0 0 6

EFEK FITO PROTEKTIF EKSTRAK BATANG PISANG AMBON (Musa paradisiaca var. Sapientum) TERHADAP GAMBARAN HISTOPATOLOGI DUODENUM TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) YANG DIINDUKSI INDOMETASIN Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 71

PENGARUH EKSTRAK BUNCIS (Phaseolus vulgaris l.) TERHADAP PENURUNAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) WISTAR JANTAN YANG MENGALAMI DIABETES MELLITUS

1 0 21

UJI AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH PISANG AMBON (Musa paradisiaca var.sapientum (L.) Kunt) PADA TIKUS PUTIH DENGAN INDUKSI GLUKOSA - repository perpustakaan

0 0 16