Tinjauan Tentang Reksi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil Menurut Putusan Mahkamah Agung Nomor 12PK TUN 2011

TINJAUAN TENTANG REKLAMASI WILAYAH PESISIR DAN
PULAU-PULAU KECIL MENURUT PUTUSAN MAHKAMAH AGUNG
NOMOR 12PK/TUN/2011

SKRIPSI
Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Syarat-syarat
Untuk Mencapai Gelar Sarjana Hukum

Oleh:
FIKA NURUL AULIA
NIM 120200025
DEPARTEMEN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA
PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM AGRARIA

Disetujui Oleh:
Ketua Departemen Hukum Administrasi Negara

Suria Ningsih, S.H., M.Hum.
(NIP. 19600214 198703 2002)

Pembimbing I


Pembimbing II

Affan Mukti, S.H., M.S
NIP. 19571120 198601 002

Mariati Zendrato, S.H., M.H
NIP. 19570323 198703 001

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016
Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim.


Puji syukur penulis hadiahkan kepada Allah SWT yang Maha Pengasih
lagi Maha Penyayang atas segala rahmat dan nikmat yang telah diberikan kepada
penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Terima
kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya penulis persembahkan kepada
kedua orang tua, yaitu ayahanda tercinta AWALUDDIN dan ibunda tercinta
MISLINA, sehingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul
“Tinjauan Tentang Reklamasi

Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil

Menurut Putusan Mahkamah Agung Nomor 12PK/TUN/2011” sebagai salah
satu persyaratan dalam menyelesaikan studi untuk memperoleh gelar Sarjana
Hukum di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.
Dalam perencanaan sampai dengan penyelesaian skripsi ini, penulis telah
mendapatkan banyak bantuan-bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu dalam
kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih sebanyak-banyaknya
kepada pihak-pihak antara lain sebagai berikut :
1. Orang tua saya Ayahanda Awaluddin dan Ibunda Mislina yang saya cintai,
yang selalu mendoakan saya dan menjadi teladan bagi saya serta menjadi

motivasi yang sangat besar untuk bisa meraih kesuksesan. Kasih sayang yang
kalian berikan begitu berlimpah sehingga saya semangat dalam menjalani
hidup.

Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

2. Bapak Prof. Dr. Budiman Ginting, SH, M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum
Universitas Sumatera Utara.
3. Bapak Dr. Saidin, SH, M.Hum selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum
Universitas Sumatera Utara.
4. Ibu Puspa Melati Hasibuan, SH, M.Hum selaku Pembantu Dekan II Fakultas
Hukum Universitas Sumatera Utara.
5. Bapak Dr. Jelly Leviza, SH, M.Hum selaku Pembantu Dekan III Fakultas
Hukum Universitas Sumatera Utara.
6. Ibu Suria Ningsih, S.H., M.Hum selaku Ketua Departemen Hukum
Administrasi Negara di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.
7. Bapak Prof. Dr. Muhammad Yamin, S.H., M.S., CN selaku Ketua Program
Kekhususan Hukum Agraria Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

8. Bapak Affan Mukti, S.H, M.S. selaku Dosen Pembimbing I yang telah banyak
membantu penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini, untuk
segala dukungan, nasehat dan bimbingan yang telah diberikan kepada penulis,
penulis sangat berterima kasih.
9. Ibu Mariati Zendrato, S.H., M.H. selaku Dosen Pembimbing II yang telah
banyak membantu penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini,
untuk segala dukungan, nasehat dan bimbingan yang telah diberikan kepada
penulis, penulis sangat berterima kasih.
10. Ibu Aflah, S.H., M.Hum selaku penasehat akademik saya di Fakultas Hukum
Universitas Sumatera

Utara

yang telah membimbing saya

sebagai

mahasiswanya dengan penuh kasih sayang.
Universitas Sumatera Utara


Universitas Sumatera Utara

11. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara yang telah
banyak memberikan ilmu yang bermanfaat kepada penulis selama masa
perkuliahan di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara serta seluruh
pegawai dan stake holder di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.
12. Abang saya Riski Satria dan Adik saya Aditya Prawira yang menjadi motivasi
untuk penulis agar bisa menyelesaikan skripsi ini, semoga saya bisa menjadi
saudara yang baik bagi kalian.
13. Yersa Umar Hasibuan yang telah memberikan perhatiannya, kasih sayangnya
dan semangatnya kepada saya sehingga saya selalu semangat dalam
menyelesaikan skripsi ini hingga akhir.
14. Keponakanku Zaid Ali tersayang yang disetiap tawanya menjadi tambahan
semangat bagi saya untuk menyelesaikan skripsi ini.
15. Adik-adikku tersayang baik stambuk 013, 014 dan 015 Dila, Novi, Rindi,
Nissa Sekar, Rama, Akyun, Riatun, Dewi, Ruth, Ola, Nurul Azmi, Fauziah.
16. Kakak-kakakku tersayang Kak Arinie Wulandari, Kak Seviola, Kak Sarvina
dan Kak Dara Tuani dan Adikku Khalida Ayu.
17. Teman-teman seperjuanganku Ramia Syuhada, Rizki Ayunisa, Elvira Pertiwi,
Nabilla, Ainul Mardiyah, Putri Ramadhani, Sandra Aprilia, Husna Anwar,

Aisyah Nurul yang tetap semangat.
18. Teman-teman dan adik- adikku Departemen HAN PK Hukum Agraria
(Adillah Rahman, Regina Tobing, Felicia Laina, Therewensya, Velika
Mustika, Theresia Sinuraya, Erinna Nathania, Rizka Kauliani, Bened), grup D
serta seluruh stambuk 2012 yang tidak dapat saya sebutkan namanya satu
persatu.
Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

19. Teman temanku dalam Keluarga Mbem, Verin Angeline dan Awanis yang
selalu kompak melewati suka dan duka bersama.
20. Temanku Novitasari Amira yang telah membantu penulis dengan sistem barter
buku, semoga kita kedepannya dapat terus bertukar buku untuk menambah
ilmu kita.
Demikianlah yang dapat penulis sampaikan, semoga apa yang telah
kita lakukan mendapat ridho dan mendapat balasan kebaikan dari Tuhan Yang
Maha Esa, Allah SWT. Amin
Penulis memohon maaf kepada kedua Bapak dan Ibu dosen pembimbing,
serta seluruh dosen penguji apabila ada sikap maupun kata yang tidak berkenan di

hati selama penulisan dan penyajian skripsi ini. Dalam penulisan skripsi ini
penulis menyadari dengan sepenuhnya bahwa hasil yang diperoleh masi jauh dari
sempurna. Oleh sebab itu, dengan segala kerendahan hati, penulis akan sangat
berterimakasih jika ada kritik dan saran membangun demi kesempurnaan skripsi
ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi ilmu pengetahuan dan bagi
masyarakat banyak.

Medan,

Juni 2016

Penulis,

FIKA NURUL AULIA

Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

Halaman
KATA PENGANTAR .............................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN/PERSETUJUAN ....................................

ii

DAFTAR ISI ............................................................................................

iii

ABSTRAK ...............................................................................................

iv

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang .........................................................................


1

B. Permasalahan............................................................................

9

C. Tujuan dan Manfaat Penulisan .................................................

10

D. Keaslian Penulisan ...................................................................

11

E. Tinjauan Kepustakaan ..............................................................

12

F. Metode Penulisan .....................................................................


20

G. Sistematika Penulisan...............................................................

24

BAB II TINJAUAN UMUM REKLAMASI WILAYAH PESISIR DAN
PULAU-PULAU KECIL
A. Defenisi Reklamasi ..................................................................

27

B. Defenisi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil .....................

39

C. Bentuk dan Sistem Kegiatan Reklamasi ..................................

46


D. Hak Ulayat Masyarakat Adat Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil

56

Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

BAB III STATUS HAK ATAS TANAH HASIL REKLAMASI WILAYAH
PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL
A. Landasan Hukum Pelaksanaan Reklamasi di Wilayah Pesisir
dan Pulau-Pulau Kecil ...........................................................

65

B. Status Hak Atas Tanah Sebelum Reklamasi Wilayah Pesisir
dan Pulau-Pulau Kecil ...........................................................

78

C. Tata Cara Pengajuan Hak Atas Tanah Terhadap Tanah Hasil
Reklamasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil...............

85

D. Pemberian Hak Atas Tanah Hasil Reklamasi Wilayah Pesisir
dan Pulau-Pulau Kecil ...........................................................

109

BAB IV ANALISIS HUKUM TENTANG REKLAMASI WILAYAH
PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL MENURUT PUTUSAN
MA NOMOR : 12/PK/TUN/2011
A. Pelaksanaan Kegiatan Reklamasi di Wilayah Pesisir dan
Pulau-Pulau Kecil..................................................................

115

B. Dampak Lingkungan Terhadap Pelaksanaan Reklamasi
Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil.................................

133

C. Faktor-Faktor Penghambat Pelaksanaan Kegiatan Reklamasi
Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil.................................

137

BAB V PENUTUP
A. Kesimpulan ...........................................................................

141

B. Saran......................................................................................

144

DAFTAR PUSTAKA ..............................................................................

146

Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara