Pelanggaran Etika Jurnalisme Televisi (Analisa Wacana Kritis Pemberitaan Ledakan Sarinah Jakarta di Metro Tv)
PELANGGARAN ETIKA JURNALISME TELEVISI
(Analisa Wacana Kritis Pemberitaan Ledakan Sarinah Jakarta di
Metro Tv)
SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan Menyelesaikan Pendidikan
Sarjana (S-1) Pada Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik
Departmen Ilmu Komunikasi
Diajukan oleh:
SEPRI SIRINGORINGO
120904084
DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI
LEMBAR PERSETUJUAN
Skripsi ini disetujui untuk dipertahankan oleh:
Nama
: Sepri Ropinda Siringoringo
NIM
: 120904084
Departemen
: Ilmu Komunikasi
Judul
: Pelanggaran Etika Jurnalisme Televisi
(Analisa Wacana Kritis Pemberitaan Ledakan Sarinah Jakarta di
Metro Tv)
Medan,
Juli 2016
Dosen Pembimbing
Ketua Departemen
Hendra Harahap, M.Si, Ph.D
Dra. Fatma Wardy Lubis, M.A
NIP. 196710021994031002
NIP. 196208281987012001
Dekan FISIP USU
Dr. Muryanto Amin, M. Si
NIP. 197409302005011002
1
Universitas Sumatera Utara
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS
Skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, semua sumber baik yang dikutip
maupun dirujuk telah saya cantumkan sumbernya dengan benar. Jika di kemudian
hari saya terbukti melakukan pelanggaran (plagiat) maka saya bersedia diproses
seusai dengan hukum yang berlaku.
Nama
: Sepri Ropinda Siringoringo
NIM
: 120904084
Tanda Tangan :
Tanggal
: Juli 2016
2
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR
Tiada kata yang dapat menggambarkan kelegaan peneliti karena dapat
menyelesaikan tugas akhir ini, kepada Yesus Kristus. Tempat curahan hati saya,
tempat mengadu dan selalu ada saat saya membutuhkan-Nya. Terimakasih untuk
Bunda Maria, menjadi bunda yang selalu mendoakan saya serta para kudus yang
menjadi teladan saya dalam masa-masa sulit.
Terimakasih yang begitu besar terkhusus kepada orang tua saya bapa dan
mamak, terimakasih telah mengijinkan saya mencapai mimpi saya. Semua
pengorbanan tenaga, emosi, materi dan semua perhatian yang begitu besar kepada
saya. Kepada adik-adik saya, tulang, mak tua, kakak, abang, keponakankeponakan saya yang sudah menjadikan saya teladan kalian, saudara jauh dan
dekat, saudara kandung dan saudara tidak kandung saya sejak kita menjadi
keluarga.
Media adalah disebut-sebut sebagai mata dan telinga kedua bagi masyarakat
sekarang ini. Namun, kebanyakan khalayak yang menggunakan media itu tidak
memiliki kesadaran yang cukup besar untuk menyadari bahwa “mata” dan
“telinga” kedua mereka itu kurang peka dalam mendengar dan melihat. Bahkan,
kemungkinan besar media-media yang ada sekarang ini hanyalah perwujudan lain
dari perpanjangan tangan kelompok dominan tertentu.
Penelitian dalam sekripsi ini berangkat dari pengamatan peneliti, di mana
objektivitas yang selama ini hanya ada dalam teori-teori
yang disampaikan
melalui perkuliahan ternyata memang tidak pernah ada dalam pemberitaan.
Semoga dengan hadirnya skripsi ini, peneliti khususnya dapat menjadi salah
seorang yang sadar bermedia, sekaligus kelak dapat menjadi pekerja media yang
sadar akan tanggung jawab sosialnya.
Skripsi ini sendiri dapat terselesaikan atas jerih payah peneliti dengan
dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu peneliti ingin mengucapkan terimakasih
kepada:
3
Universitas Sumatera Utara
1. Orang tua peneliti, R. Siringringo dan A. Purba yang telah memberikan
motivasi dan memenuhi kebutuhan peneliti selama masa perkuliahan,
PKL
hingga skripsi ini diselesaikan. Semoga setelah skripsi ini
diselesaikan saya dapat membantu mewujudkan cita-cita keluarga
menjadi lebih baik. Semakin mencintai mamak dan bapa serta
tanggungjawab sebagai anak pertama menjadi teladan untuk adikadiknya dapat saya laksanakan dengan rendah hati.
2. Ibu Ketua Departemen Ilmu Komunikasi, Ibu Fatma Wardy Lubis, M.Si
yang telah bekerja keras menyusun konsep proses belajar mengajar yang
terbaik dalam Departemen Ilmu Komunikasi FISIP USU.
3. Bapak Hendra Harahap M.Si, Ph.D, selaku dosen pembimbing saya
dalam menyelesaikan skripsi ini. Terimakasih atas arahan dan kesediaan
waktunya untuk mau membantu dan mendiskusikan skripsi ini di
tengah-tengah padatnya kesibukan.
4. Jajaran dosen, staf pengajar, dan administrasi di Departemen Ilmu
Komunikasi FISIP USU atas ilmu yang telah dibagikan kepada penulis
selama perkuliahan. Terkhusus Terimakasih kepada kak Hanim yang
juga selalu memberi masukan kepada saya selama mengerjakan skripsi
ini. Terimakasih juga kepada Kak Yovita yang sudah saya repotkan
dengan bertanya ini itu saat ingin mengajukan Judul. Terimakasih untuk
Kak Maya sudah bersedia direpotkan, dan selalu sedia membantu dalam
hal apapun.
5. Terimakasih kepada Metro TV yang menjadi tempat saya melaksanakan
PKL juga menjadi tempat penelitian skripsi saya. Semoga ilmu yang
saya dapatkan berguna dan dapat saya aplikasikan.
6. Terimakasih untuk adik kandungku Enjelia Siringoringo, Diko Rini
Siringoringo, Abram Siringoringo, Cindy Siringoringo, semoga aku
sudah layak dijadikan panutan, jika belum aku siap untuk belajar
kembali. Untuk saudara sepupuku Very Purba rajinlah belajar, Falentino
dan Falentinus Purba aku mencintai kalian. Jangan nakal di Panti
semoga aku bisa membantu kalian suatu saat nanti.
4
Universitas Sumatera Utara
7. Terimakasih buat tim ekonomi yang menjadi keluarga angkatku di
Metro TV, mamak ku Mbak Angga Saraswati, Mamak angkatku Mbak
Meydi, mamak tiriku Mbak Dian Pitaloka, Mbak ku yang selalu
kurepotkan Mbak Aisha Miadinar, Kakakku yang cantik Kak Klemesia,
Kak Rieke Karoline, Mbak Sasa, Kak Fany, Mbak Becky, kak Zilvia,
Bapak angkatku Mas Ade dan sempat juga Mas Imam kalian
mengajarkanku banyak hal khususnya menjadi pembuat berita yang baik
dan cerdas
8. Teman-teman Ilmu Komunikasi 2012 yang selama ini menjadi lawan
dan kawan belajar, berdiskusi, dan berorganisasi selama saya berada di
Ilmu Komunikasi FISIP USU.
9. Sahabat-sahabat saya Rika Harahap, Delilawati Tumangger, Monica
Munthe, Rusna Simangunsong, Rotua Simangunsong, Andrina Pardede
(teman duet menunggu doping) dan lain-lain yang masih cukup banyak
yang selalu menjadi keluarga dalam mengisi hari-hari saya dan teman
dalam membentuk karakter diri saya selama perkuliahan.
10. Kakak Alumni Komunikasi 2008 sekaligus Appiri saya kak Elda
Sitohang yang telah membimbing saya bagaimana harusnya menjalani
skripsi dengan kesabaran dan ketekunan.
11. Teman-teman dari paduan suara Gloria serta alumni-alumninya yang
baik. Terimakasih telah menjadi keluargaku selama aku menempuh
pendidikanku di Universitas Sumatera Utara ini. Semoga kita semua
menjadi pelayan Tuhan yang rendah hati dan tetap jaya dengan suarasuara emasnya.
12. Terimakasih kepada teman curhat sekaligus teman sekamarku May
Sijabat. Semoga kita bisa menjadi orang sukses meski kita harus melalui
jalan yang berat hingga sarjana ini tersemat di belakang nama kita.
13. Terimakasih buat adik-adik angkatku Eby Ginting, Hertati Pasaribu,
Clinton Sitepu, Avery Sidebang, Yogi Barus, Dicky Munthe, Buntora
Situmorang dan masih banyak lagi adik-adik angkatku yang lain.
Terimakasih kalian selalu bisa diandalkan dalam keadaan apapun.
5
Universitas Sumatera Utara
14. Terimakasih kepada Mamak dan bapak Angkat versi editor dan grafis.
Terimakasih kalian selalu membuat hariku berwarna selama 6 bulan
melaksanakan PKL ku. Semoga kita bisa jumpa lagi dengan sukacita.
Maaf dengan kegalakanku, tapi itu semua kulakukan karna takut kena
marah.
15. Terimakasih kepada teman-teman magangku khususnya Arvi aku lupa
nama panjangmu. Makasi sudah membawa aku ke keluarga ekonomi
yang keceh ini. Kalau kita jumpa, yang utama kita lakukan adalah nge
mall. Semoga kuliahmu lancar dan sampai jumpa lagi. Ingat menyambut
aku dengan red carpet saat aku kembali kesana.
16. Terimakasih kepada Pastor Redemptus Simamora yang selalu membully
aku saat siaran. Terimakasih juga untuk semua penyiar radio maria serta
pendengarnya. Ibu Sinaga dengan mie gomaknya.
17. Terimakasih
untuk
keluarga
besar
Siringoringo,
semoga
bisa
membanggakan nama Siringoringo, serta keluarga besar Purba yang
juga telah mendukung aku. Semoga aku bisa menjadi kebanggan
keluarga.
Semoga saja skripsi ini bermanfaat, terutama dalam hal mengkaji media
melalui pendekatan kualitatif.
Medan,
Juli 2016
Sepri Ropinda Siringoringo
6
Universitas Sumatera Utara
HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS
AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
Sebagai civitas akademik Universitas Sumatera Utara, saya yang bertanda
tangan di bawah ini :
Nama
NIM
Departemen
Fakultas
Universitas
Jenis Karya
: Sepri Ropinda Siringoringo
: 120904084
: Ilmu Komunikasi
: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
: Sumatera Utara
: Skripsi
Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Sumatera Utara Hak bebas Royalti Non Eksklusif (Non-eksklusive
Royalty- Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul:
Pelanggaran Etika Jurnalisme Televisi
(Analisa Wacana Kritis Pemberitaan Ledakan Sarinah Jakarta di Metro Tv)
beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti
Noneksklusif
ini
Universitas
Sumatera
Utara
berhak
menyimpan,
mengalihmedia/formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database),
merawat dan mempublikasikan tugas akhir saya tanpa meminta izin dari saya
selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai
pemilik Hak Cipta.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.
Medan, Juli 2016
Yang Menyatakan
Sepri Ropinda Siringoringo
7
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK
Media massa baik media cetak elektronik sering kali keliru dalam
menyampaikan informasi kepada masyarakat. Khusus untuk informasi yang
bersifat dadakan, media sering kali mengabaikan etika jurnalisme yang berlaku.
Informasi yang beredar di masyarakat, sering kali tidak benar dan cenderung
dibesar-besarkan. Pemberitaan mengenai aksi teror menjadi salah satu berita
hangat, bahkan menjadi salah satu ajang persaingan media dalam membuat
pemberitaan. Penelitian ini menganalisis terkait pelanggaran etika jurnalisme yang
dilakukan oleh media khususnya Metro Tv dalam memberitakan ledakandan aksi
penembakan yang terjadi di kawasan Sarinah, Thamrin Jakarta Pusat. Penelitian
ini dianalisis dengan analisa wacana kritis dengan pendekatan Teun A. Van Djik.
Penelitian ini akan melihat media dalam pemberitaannya berpihak kepada pihak
siapa, sesuai dengan pendekatan yang dibuat oleh Van Djik.
Kata kunci: pemberitaan ledakan sarinah, Analisa wacana Van Djik
8
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN .................................................................
i
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS ................................
ii
KATA PENGANTAR ..........................................................................
iii
LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH .........
vii
ABSTRAK ............................................................................................
viii
DAFTAR ISI .........................................................................................
ix
DAFTAR TABEL ................................................................................
xi
DAFTAR LAMPIRAN .........................................................................
xii
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Konteks Masalah .......................................................................
1
1.2 Perumusan Masalah ..................................................................
7
1.3 Pembatasan Masalah .................................................................
7
1.4 Tujuan Penelitian ......................................................................
8
1.5 Manfaat Penelitian ....................................................................
8
1.6 Sistematika Penulisan ...............................................................
8
BAB II KAJIAN PUSTAKA
2.1 Komunikasi Dan Komunikasi Massa ........................................
10
2.2 Pers Dan Jurnalistik ..................................................................
12
2.3 Media Massa Dan Televisi ........................................................
16
2.4 Media Dan Teroris ....................................................................
18
2.5 Analisa Wacana Kritis ..............................................................
26
2.6 Analisa Wacana teun van djik ...................................................
33
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
3.1 Metode Penelitian .....................................................................
38
3.2 Objek Penelitian ........................................................................
38
3.2.1 Sejarah Metro Tv .............................................................
38
9
Universitas Sumatera Utara
3.2.2 Visi Misi PT. Media Televisi Indonesia .........................
40
3.4 Kerangka Analisis .....................................................................
41
3.5 Teknik Pengumpulan Data ........................................................
42
3.6 Teknik Analisis Data .................................................................
43
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Analisis Data .............................................................................
47
4.2 hasil ...........................................................................................
98
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan ...............................................................................
103
5.2 Saran
5.2.1 Saran Terhadap Media ...................................................
104
5.2.2 Saran Kepada Pembaca ...................................................
104
DAFTAR REFERENSI
LAMPIRAN
10
Utara
Universitas Sumatera
Daftar Tabel
Tabel 3.1: Struktur Wacana Van Djik
Tabel 4.1: Rekapitulasi bagian 1
Tabel 4.2: Rekapitulasi bagian 2
Tabel 4.3: Rekapitulasi bagian 3
Tabel 4.4: Rekapitulasi bagian 4
Tabel 4.5: Rekapitulasi bagian 5
Tabel 4.6: Rekapitulasi bagian 6
Tabel 4.7: Rekapitulasi bagian 7
11
Utara
Universitas Sumatera
DAFTAR LAMPIRAN
Biodata Peneliti
12
Utara
Universitas Sumatera
(Analisa Wacana Kritis Pemberitaan Ledakan Sarinah Jakarta di
Metro Tv)
SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan Menyelesaikan Pendidikan
Sarjana (S-1) Pada Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik
Departmen Ilmu Komunikasi
Diajukan oleh:
SEPRI SIRINGORINGO
120904084
DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI
LEMBAR PERSETUJUAN
Skripsi ini disetujui untuk dipertahankan oleh:
Nama
: Sepri Ropinda Siringoringo
NIM
: 120904084
Departemen
: Ilmu Komunikasi
Judul
: Pelanggaran Etika Jurnalisme Televisi
(Analisa Wacana Kritis Pemberitaan Ledakan Sarinah Jakarta di
Metro Tv)
Medan,
Juli 2016
Dosen Pembimbing
Ketua Departemen
Hendra Harahap, M.Si, Ph.D
Dra. Fatma Wardy Lubis, M.A
NIP. 196710021994031002
NIP. 196208281987012001
Dekan FISIP USU
Dr. Muryanto Amin, M. Si
NIP. 197409302005011002
1
Universitas Sumatera Utara
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS
Skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, semua sumber baik yang dikutip
maupun dirujuk telah saya cantumkan sumbernya dengan benar. Jika di kemudian
hari saya terbukti melakukan pelanggaran (plagiat) maka saya bersedia diproses
seusai dengan hukum yang berlaku.
Nama
: Sepri Ropinda Siringoringo
NIM
: 120904084
Tanda Tangan :
Tanggal
: Juli 2016
2
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR
Tiada kata yang dapat menggambarkan kelegaan peneliti karena dapat
menyelesaikan tugas akhir ini, kepada Yesus Kristus. Tempat curahan hati saya,
tempat mengadu dan selalu ada saat saya membutuhkan-Nya. Terimakasih untuk
Bunda Maria, menjadi bunda yang selalu mendoakan saya serta para kudus yang
menjadi teladan saya dalam masa-masa sulit.
Terimakasih yang begitu besar terkhusus kepada orang tua saya bapa dan
mamak, terimakasih telah mengijinkan saya mencapai mimpi saya. Semua
pengorbanan tenaga, emosi, materi dan semua perhatian yang begitu besar kepada
saya. Kepada adik-adik saya, tulang, mak tua, kakak, abang, keponakankeponakan saya yang sudah menjadikan saya teladan kalian, saudara jauh dan
dekat, saudara kandung dan saudara tidak kandung saya sejak kita menjadi
keluarga.
Media adalah disebut-sebut sebagai mata dan telinga kedua bagi masyarakat
sekarang ini. Namun, kebanyakan khalayak yang menggunakan media itu tidak
memiliki kesadaran yang cukup besar untuk menyadari bahwa “mata” dan
“telinga” kedua mereka itu kurang peka dalam mendengar dan melihat. Bahkan,
kemungkinan besar media-media yang ada sekarang ini hanyalah perwujudan lain
dari perpanjangan tangan kelompok dominan tertentu.
Penelitian dalam sekripsi ini berangkat dari pengamatan peneliti, di mana
objektivitas yang selama ini hanya ada dalam teori-teori
yang disampaikan
melalui perkuliahan ternyata memang tidak pernah ada dalam pemberitaan.
Semoga dengan hadirnya skripsi ini, peneliti khususnya dapat menjadi salah
seorang yang sadar bermedia, sekaligus kelak dapat menjadi pekerja media yang
sadar akan tanggung jawab sosialnya.
Skripsi ini sendiri dapat terselesaikan atas jerih payah peneliti dengan
dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu peneliti ingin mengucapkan terimakasih
kepada:
3
Universitas Sumatera Utara
1. Orang tua peneliti, R. Siringringo dan A. Purba yang telah memberikan
motivasi dan memenuhi kebutuhan peneliti selama masa perkuliahan,
PKL
hingga skripsi ini diselesaikan. Semoga setelah skripsi ini
diselesaikan saya dapat membantu mewujudkan cita-cita keluarga
menjadi lebih baik. Semakin mencintai mamak dan bapa serta
tanggungjawab sebagai anak pertama menjadi teladan untuk adikadiknya dapat saya laksanakan dengan rendah hati.
2. Ibu Ketua Departemen Ilmu Komunikasi, Ibu Fatma Wardy Lubis, M.Si
yang telah bekerja keras menyusun konsep proses belajar mengajar yang
terbaik dalam Departemen Ilmu Komunikasi FISIP USU.
3. Bapak Hendra Harahap M.Si, Ph.D, selaku dosen pembimbing saya
dalam menyelesaikan skripsi ini. Terimakasih atas arahan dan kesediaan
waktunya untuk mau membantu dan mendiskusikan skripsi ini di
tengah-tengah padatnya kesibukan.
4. Jajaran dosen, staf pengajar, dan administrasi di Departemen Ilmu
Komunikasi FISIP USU atas ilmu yang telah dibagikan kepada penulis
selama perkuliahan. Terkhusus Terimakasih kepada kak Hanim yang
juga selalu memberi masukan kepada saya selama mengerjakan skripsi
ini. Terimakasih juga kepada Kak Yovita yang sudah saya repotkan
dengan bertanya ini itu saat ingin mengajukan Judul. Terimakasih untuk
Kak Maya sudah bersedia direpotkan, dan selalu sedia membantu dalam
hal apapun.
5. Terimakasih kepada Metro TV yang menjadi tempat saya melaksanakan
PKL juga menjadi tempat penelitian skripsi saya. Semoga ilmu yang
saya dapatkan berguna dan dapat saya aplikasikan.
6. Terimakasih untuk adik kandungku Enjelia Siringoringo, Diko Rini
Siringoringo, Abram Siringoringo, Cindy Siringoringo, semoga aku
sudah layak dijadikan panutan, jika belum aku siap untuk belajar
kembali. Untuk saudara sepupuku Very Purba rajinlah belajar, Falentino
dan Falentinus Purba aku mencintai kalian. Jangan nakal di Panti
semoga aku bisa membantu kalian suatu saat nanti.
4
Universitas Sumatera Utara
7. Terimakasih buat tim ekonomi yang menjadi keluarga angkatku di
Metro TV, mamak ku Mbak Angga Saraswati, Mamak angkatku Mbak
Meydi, mamak tiriku Mbak Dian Pitaloka, Mbak ku yang selalu
kurepotkan Mbak Aisha Miadinar, Kakakku yang cantik Kak Klemesia,
Kak Rieke Karoline, Mbak Sasa, Kak Fany, Mbak Becky, kak Zilvia,
Bapak angkatku Mas Ade dan sempat juga Mas Imam kalian
mengajarkanku banyak hal khususnya menjadi pembuat berita yang baik
dan cerdas
8. Teman-teman Ilmu Komunikasi 2012 yang selama ini menjadi lawan
dan kawan belajar, berdiskusi, dan berorganisasi selama saya berada di
Ilmu Komunikasi FISIP USU.
9. Sahabat-sahabat saya Rika Harahap, Delilawati Tumangger, Monica
Munthe, Rusna Simangunsong, Rotua Simangunsong, Andrina Pardede
(teman duet menunggu doping) dan lain-lain yang masih cukup banyak
yang selalu menjadi keluarga dalam mengisi hari-hari saya dan teman
dalam membentuk karakter diri saya selama perkuliahan.
10. Kakak Alumni Komunikasi 2008 sekaligus Appiri saya kak Elda
Sitohang yang telah membimbing saya bagaimana harusnya menjalani
skripsi dengan kesabaran dan ketekunan.
11. Teman-teman dari paduan suara Gloria serta alumni-alumninya yang
baik. Terimakasih telah menjadi keluargaku selama aku menempuh
pendidikanku di Universitas Sumatera Utara ini. Semoga kita semua
menjadi pelayan Tuhan yang rendah hati dan tetap jaya dengan suarasuara emasnya.
12. Terimakasih kepada teman curhat sekaligus teman sekamarku May
Sijabat. Semoga kita bisa menjadi orang sukses meski kita harus melalui
jalan yang berat hingga sarjana ini tersemat di belakang nama kita.
13. Terimakasih buat adik-adik angkatku Eby Ginting, Hertati Pasaribu,
Clinton Sitepu, Avery Sidebang, Yogi Barus, Dicky Munthe, Buntora
Situmorang dan masih banyak lagi adik-adik angkatku yang lain.
Terimakasih kalian selalu bisa diandalkan dalam keadaan apapun.
5
Universitas Sumatera Utara
14. Terimakasih kepada Mamak dan bapak Angkat versi editor dan grafis.
Terimakasih kalian selalu membuat hariku berwarna selama 6 bulan
melaksanakan PKL ku. Semoga kita bisa jumpa lagi dengan sukacita.
Maaf dengan kegalakanku, tapi itu semua kulakukan karna takut kena
marah.
15. Terimakasih kepada teman-teman magangku khususnya Arvi aku lupa
nama panjangmu. Makasi sudah membawa aku ke keluarga ekonomi
yang keceh ini. Kalau kita jumpa, yang utama kita lakukan adalah nge
mall. Semoga kuliahmu lancar dan sampai jumpa lagi. Ingat menyambut
aku dengan red carpet saat aku kembali kesana.
16. Terimakasih kepada Pastor Redemptus Simamora yang selalu membully
aku saat siaran. Terimakasih juga untuk semua penyiar radio maria serta
pendengarnya. Ibu Sinaga dengan mie gomaknya.
17. Terimakasih
untuk
keluarga
besar
Siringoringo,
semoga
bisa
membanggakan nama Siringoringo, serta keluarga besar Purba yang
juga telah mendukung aku. Semoga aku bisa menjadi kebanggan
keluarga.
Semoga saja skripsi ini bermanfaat, terutama dalam hal mengkaji media
melalui pendekatan kualitatif.
Medan,
Juli 2016
Sepri Ropinda Siringoringo
6
Universitas Sumatera Utara
HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS
AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
Sebagai civitas akademik Universitas Sumatera Utara, saya yang bertanda
tangan di bawah ini :
Nama
NIM
Departemen
Fakultas
Universitas
Jenis Karya
: Sepri Ropinda Siringoringo
: 120904084
: Ilmu Komunikasi
: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
: Sumatera Utara
: Skripsi
Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Sumatera Utara Hak bebas Royalti Non Eksklusif (Non-eksklusive
Royalty- Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul:
Pelanggaran Etika Jurnalisme Televisi
(Analisa Wacana Kritis Pemberitaan Ledakan Sarinah Jakarta di Metro Tv)
beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti
Noneksklusif
ini
Universitas
Sumatera
Utara
berhak
menyimpan,
mengalihmedia/formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database),
merawat dan mempublikasikan tugas akhir saya tanpa meminta izin dari saya
selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai
pemilik Hak Cipta.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.
Medan, Juli 2016
Yang Menyatakan
Sepri Ropinda Siringoringo
7
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK
Media massa baik media cetak elektronik sering kali keliru dalam
menyampaikan informasi kepada masyarakat. Khusus untuk informasi yang
bersifat dadakan, media sering kali mengabaikan etika jurnalisme yang berlaku.
Informasi yang beredar di masyarakat, sering kali tidak benar dan cenderung
dibesar-besarkan. Pemberitaan mengenai aksi teror menjadi salah satu berita
hangat, bahkan menjadi salah satu ajang persaingan media dalam membuat
pemberitaan. Penelitian ini menganalisis terkait pelanggaran etika jurnalisme yang
dilakukan oleh media khususnya Metro Tv dalam memberitakan ledakandan aksi
penembakan yang terjadi di kawasan Sarinah, Thamrin Jakarta Pusat. Penelitian
ini dianalisis dengan analisa wacana kritis dengan pendekatan Teun A. Van Djik.
Penelitian ini akan melihat media dalam pemberitaannya berpihak kepada pihak
siapa, sesuai dengan pendekatan yang dibuat oleh Van Djik.
Kata kunci: pemberitaan ledakan sarinah, Analisa wacana Van Djik
8
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
LEMBAR PENGESAHAN .................................................................
i
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS ................................
ii
KATA PENGANTAR ..........................................................................
iii
LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH .........
vii
ABSTRAK ............................................................................................
viii
DAFTAR ISI .........................................................................................
ix
DAFTAR TABEL ................................................................................
xi
DAFTAR LAMPIRAN .........................................................................
xii
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Konteks Masalah .......................................................................
1
1.2 Perumusan Masalah ..................................................................
7
1.3 Pembatasan Masalah .................................................................
7
1.4 Tujuan Penelitian ......................................................................
8
1.5 Manfaat Penelitian ....................................................................
8
1.6 Sistematika Penulisan ...............................................................
8
BAB II KAJIAN PUSTAKA
2.1 Komunikasi Dan Komunikasi Massa ........................................
10
2.2 Pers Dan Jurnalistik ..................................................................
12
2.3 Media Massa Dan Televisi ........................................................
16
2.4 Media Dan Teroris ....................................................................
18
2.5 Analisa Wacana Kritis ..............................................................
26
2.6 Analisa Wacana teun van djik ...................................................
33
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
3.1 Metode Penelitian .....................................................................
38
3.2 Objek Penelitian ........................................................................
38
3.2.1 Sejarah Metro Tv .............................................................
38
9
Universitas Sumatera Utara
3.2.2 Visi Misi PT. Media Televisi Indonesia .........................
40
3.4 Kerangka Analisis .....................................................................
41
3.5 Teknik Pengumpulan Data ........................................................
42
3.6 Teknik Analisis Data .................................................................
43
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Analisis Data .............................................................................
47
4.2 hasil ...........................................................................................
98
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan ...............................................................................
103
5.2 Saran
5.2.1 Saran Terhadap Media ...................................................
104
5.2.2 Saran Kepada Pembaca ...................................................
104
DAFTAR REFERENSI
LAMPIRAN
10
Utara
Universitas Sumatera
Daftar Tabel
Tabel 3.1: Struktur Wacana Van Djik
Tabel 4.1: Rekapitulasi bagian 1
Tabel 4.2: Rekapitulasi bagian 2
Tabel 4.3: Rekapitulasi bagian 3
Tabel 4.4: Rekapitulasi bagian 4
Tabel 4.5: Rekapitulasi bagian 5
Tabel 4.6: Rekapitulasi bagian 6
Tabel 4.7: Rekapitulasi bagian 7
11
Utara
Universitas Sumatera
DAFTAR LAMPIRAN
Biodata Peneliti
12
Utara
Universitas Sumatera