SAT 3 PDGK4207 PENDIDIKAN SENI DI SD

Satuan Acara Tutorial
Tutorial KeKode/Mata Kuliah
SKS
Nama Pengembang

:3
: PDGK 4207/Pendidikan Seni di SD
: 4 SKS
: Dra. Tetty Rachmi, M. Hum.

Kompetensi Umum

: Setelah mengikuti tutorial, mahasiswa mampu menggunakan pengetahuan
dan keterampilan seni (rupa, musik, tari) dalam proses pembelajaran seni di SD.
:
1. Mahasiswa dapat menjelaskan unsur tari dengan benar.
2. Mahasiswa dapat menjelaskan elemen komposisi tari dengan benar.
3. Mahasiswa dapat menjelaskan proses penciptaan tari dengan benar.

Kompetensi Khusus


Pokok Bahasan
Sub Pokok Bahasan

Model Tutorial

No.
1

Tahapan
Persiapan

2

Pelaksanaan

3

Penutup

: Unsur-unsur tari, Elemen komposisi tari, Proses penciptaan tari

:
1. gerak, tenaga, ruang, waktu
2. Gerak, tema, desain atas, desain lantai, musik, dramtik, kelompok, dinamika,
kostum, rias, pentas, lampu
3. eksplorasi
4. penggarapan gerak melalui improvisasi
5. stilisasi
6. seleksi/evaluasi gerak
7. forming/penggabungan
: Diskusi kelompok, demonstrasi

Rincian Kegiatan
Menciptakan Kondisi Awal
Tutorial
Memberi acuan
Melaksanakan Apersepsi
Uji Konsep untuk Nilai
Tugas Tutorial 1
Membahas materi modul
M2-KB2, M7-KB1

Diskusi dalam kelompok
tentang konsep yang tidak
jelas pada M2-KB2, M7-KB1
Ringkasan materi M2-KB2,
M7-KB1
Menugaskan mahasiswa
untuk mempelajari modul
M3, M7-KB2,3,4, M9

Media

Waktu
5 menit

Esai

60 menit

KIT TUT no 3


50 menit

5 menit