Distribusi Jawaban Responden Variabel Y Pelayanan Publik

Berdasarkan tabel diatas jawaban responden mengenai pendidikan dan pelatihan kepada pegawai sudah semua pegawai yang mendapatkan pendidikan dan pelatihan sebanyak 43 orang 100. Tabel 4.14 : Distribusi Jawaban Responden Tentang Kecukupan Sarana Dan Prasarana Untuk Pelaksanaan Tugas No. Kategori Frekuensi 1 2 3 4 Sangat cukup cukup kurang cukup tidak cukup 10 19 14 - 23,26 44,19 32,56 - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa persentase terbesar berada pada kategori jawaban bahwa sarana dan prasarana cukup yaitu sebanyak 19 orang 44,19, sedangkan yang menjawab kurang cukup sebanyak 14 orang 32,56 dan yang menjawab sangat cukup sebanyak 10 orang 23,26.

C. Distribusi Jawaban Responden Variabel Y Pelayanan Publik

Berdasarkan kuesioner yang telah dibagikan kepada masyarakat maka dperoleh jawaban responden untuk variable Y sebagai berikut: Tabel 4.16: Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No. Jenis Kelamin Frekuensi Persentase 1 2 Laki-laki Perempuan 37 6 86,5 13,95 Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Bedasarkan tabel diatas dapat dilihat keseluruhan responden yang berjumlah 37 orang, bahwa mayoritas dari masyarakat yang menjadi responden yaitu sebanyak 37 orang 86,5 berjenis kelamin laki-laki dan perempuan sebanyak 6 orang 13,95. Dengan data diatas dapat kita diketahui bahwa masyarakat yang datang ke Balai Metrologi Medan didominasi laki-laki. Tabel 4.17 : Distribusi Jawaban Responden berdasarkan kelompok umur No. Usia Frekuensi Persentase 1 2 3 4 5 24 – 30 tahun 31 – 36 tahun 37 – 43 tahun 44 – 50 tahun 51 tahun keatas 4 4 6 21 8 9,30 9,30 13,95 48,84 18,61 Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat keseluruhan persentase terbesar berdasarkan kelompok umur berada pada responden yang memiliki umur antara 44-50 tahun yaitu sebanyak 21 orang 48,84,kemudian diikuti dengan kelompok umur 51 tahun keatas sebanyak 8 orang 18,61. Persentase selanjutnya diikuti dengan dengan mereka yang berusai 37- 43 tahun yaitu sebanyak 6 orang 13,95, usia 31- 36 tahun sebanyak 4 orang 9,30. Tabel 4.18 : Distribusi Jawaban Responden Tentang SaranaFasilitas Yang Disediakan Balai Metrologi. No. Kategori Frekuensi 1 2 3 4 5 Sangat baik Cukup baik Baik Kurang baik Tidak baik 19 19 3 2 - 44,19 44,19 6,97 4,65 - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa persantase jawaban terbanyak berada pada jawaban sangat baik dan cukup baik yaitu sebanyak 19 44,19, kemudian pada jawaban baik yaitu sebanyak 3 6,97 yang menyatakan bahwa sarana yang disediakan Balai Metrologi kurang baik 2 orang 4,65, serta yang tidak baik sama sekali tidak ada. Tabel 4.19 : Distribusi Jawaban Responden Tentang Kesesuaian Sarana Yang Tersedia Dengan Kebutuhan Masyarakat No. Kategori Frekuensi 1. 2. 3. 4. 5. Sangat sesuai Cukup sesuai Sesuai Kurang sesuai Tidak sesuai 30 13 - - - 69,77 30,23 - - - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa ada sebanyak 30 orang 69,77 yang menjawab sangat sesuai, sedangkan yang menjawab cukup sesuai sebanyak 13 orang 30,23, kemudian pada jawaban sesuai, kurang sesuai dan tidak sesuai tidak ada. Tabel 4.20 : Distribusi jawaban responden tentang sikap pegawai terhadap keluhan masyarakat No. Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 4 5 Sangat tanggap Cukup tanggap Tanggap Kurang tanggap Tidak tanggap 12 21 10 - - 27,91 48,84 23,25 - - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Dari tabel diatas dapat diketahui persentase terbanyak yaitu responden yang menjawab sangat tanggap dalam menghadapi keluhan masyarakat yaitu sebanyak 12 orang 27,91 dan yang menyatakan cukup tanggap sebanyak 21 orang 48,84. Sedangkan yang menjawab tanggap 10 orang 23,25. Dan yang menyatakan kurang tanggap atau tidak tanggap tidak ada. Tabel 4.21 : Distribusi jawaban responden tentang kemampuan petugas dalam melaksanakan tugas No. Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 4 5 Sangat mampu Cukup mampu Mampu Kurang mampu Tidak mampu 13 20 8 2 - 30,23 46,51 18,61 4,65 - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Dari distribusi jawaban diatas dapat kita ketahui bahwa responden yang menjawab cukup mampu berada pada tingkat terbanyak yaitu sebanyak 20 orang 46,51 dan yang menyatakan sangat mampu sebanyak 13 orang 30,23, yang menyatakan mampu sebanyak 8 orang 18,61. Sedangkan yang menyatakan kurang mampu sebanyak 2 orang 4,65,dan yang tidak mampu sama sekali tidak ada. Tabel 4.22 : Distribusi jawaban responden tentang kesesuaian tarif yang ditetapkan pemerintah No. Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 4 5 Sangat sesuai Cukup sesuai Sesuai Kurang sesuai Tidak sesuai 9 15 19 - - 20,93 34,88 44,19 - - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Dari tabel tersebut dapat diketahui bahwa frekuensi jawaban terbanyak yaitu sesuai sebanyak 19 orang 44,19, yang menjawab cukup sesuai sebanyak 15 orang 34,88, yang menjawab sangat sesuai sebanyak 9 orang 20,93. Dan responden yang menjawab kurang sesuai dan tidak sesuai tidak ada sama sekali. Tabel 4.23 : Distribusi jawaban responden tentang pelayanan pegawai dalam menyelesaikan tugas sudah tepat waktu No. Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 4 5 Sangat tepat waktu Cukup tepat waktu Tepat waktu Kurang tepat waktu Tidak tepat waktu 11 12 17 3 - 25,58 27,91 39,53 6,98 - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Dari data responden diatas tentang ketepatan waktu pelayanan pegawai dalam melaksanakan tugas frekuensi jawaban terbanyak yaitu tepat waktu sebanyak 17 orang 39,53, dan yang menyatakan cukup tepat waktu sebanyak 12 orang 27,91 dan yang menyatakan sangat tepat waktu hanya 11 orang 25,58. Sedangkan responden yang menyatakan kurang tepat waktu sebanyak 3 orang 6,98. Tabel 4.24 : Distribusi jawaban responden tentang tanggung jawab petugas dalam melaksanakan tugas No. Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 4 5 Sangat bertanggung jawab Cukup bertanggung jawab Bertanggung jawab Kurang bertanggung jawab Tidak bertanggung jawab 13 20 8 2 - 30,23 46,51 18,61 4,65 - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Dari tabel tersebut dapat dilihat bahwa frekuensi jawaban terbanyak berada pada jawaban cukup bertanggung jawab terhadap tugasnya yaitu sebanyak 20 orang 46,51 dan yang menyatakan sangat bertanggung jawab sebanyak 13 oranng 30,23 sedangkan yang menyatakan sangat bertanggung jawab sebanyak 8 orang 18,61 dan kurang bertanggung jawab sebanyak 2 orang 4,65. Tidak ada responden yang menyatakan bahwa petugas tidak bertanggung jawab. Tabel 4.25 : Distribusi jawaban responden tentang hasil kerja pegawai No. Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 4 5 Sangat memuaskan Cukup memuaskan Memuaskan Kurang memuaskan Tidak memuaskan 10 19 14 - - 23,26 44,19 32,56 - - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa frekuensi jawaban terbanyak adalah cukup memuaskan sebanyak 19 orang 44,19 responden, yang menjawab sebanyak 10 orang 23,26,dan yang menjawab bahwa hasil kerja pegawai memuaskan sebanyak 14 orang 32,56. Sedangkan yang menjawab kurang memuaskan dan tidak memuaskan atas hasil kerja pegawai tidak ada sama sekali. Tabel 4.26 : Distribusi jawaban responden tentang kesesuaian pelayanan dengan harapan masyarakat No. Kategori Frekuensi Persentase 1 2 3 4 5 Sangat sesuai Cukup sesuai Sesuai Kurang sesuai Tidak sesuai 19 19 3 2 - 44,19 44,19 6,97 4,65 - Jumlah 43 100 Sumber : Kuesioner, 2011 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa frekuensi jawaban terbanyak berada pada jawaban sangat sesuai dan cukup sesuai yakni sebanyak 19 orang 44,19, dan yang menyatakan sesuai ebanyak 3 orang 6,97, sedangkan yang menyatakan bahwa pelayanan petugas tidak sesuai dengan harapan masyarakat sebanyak 2 orang 4,65

BAB V ANALISA DATA

Dokumen yang terkait

Pengaruh Motivasi dan Kompetensi Bidan terhadap Kualitas Pelayanan Kesehatan Ibu Hamil pada Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas di Kabupaten Aceh Barat

3 52 193

Pengaruh Motivasi Kinerja dan Kemampuan Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Publik pada Unit Pelaksana Teknis Dinas Pendapatan Provinsi Sumatera Utara Medan Selatan

1 36 109

Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Pelayanan Publik (Studi Pada Unit Pelaksana Teknis Dinas-Pelatihan Pendidikan Teknik Dinas Pendidikan Sumatera Utara)

6 90 91

Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia terhadap Prestasi Kerja Pegawai pada Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Balai Metrologi Medan

9 96 97

Pengaruh Penerapan Prinsip-Prinsip Good Governance Terhadap Pelayanan Publik (Studi Pada Kantor Samsat Medan Selatan)

46 186 127

Pengaruh Pelaksanaan Good Governance Terhadap Pelayanan Publik (Studi Pada Kantor Kecamatan Barusjahe Kabupaten Karo)

81 268 85

Pengaruh Pelaksanaan Prinsip-Prinsip Good Governance terhadap Kualitas Pelayanan Publik (Studi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur)

5 104 160

PENGARUH DISIPLIN KERJA PEGAWAI TERHADAP PELAYANAN DI UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS (UPTD) PASAR BAYONGBONG KABUPATEN GARUT

0 0 8

Pengaruh Motivasi Kinerja dan Kemampuan Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Publik pada Unit Pelaksana Teknis Dinas Pendapatan Provinsi Sumatera Utara Medan Selatan

0 1 18

Pengaruh Motivasi Kinerja dan Kemampuan Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Publik pada Unit Pelaksana Teknis Dinas Pendapatan Provinsi Sumatera Utara Medan Selatan

0 0 12