Kisi-kisi Instrumen Ahli Media Kisi-kisi instrument ahli materi Kisi-kisi instrumen siswa

58

a. Kisi-kisi Instrumen Ahli Media

Pada Instrumen ini berisikan poin tentang aspek-aspek yang berhubungan dengan media pembelajaran meliputi : 1 Rekayasa Perangkat Lunak, 2 Komunikasi Visual. Berikut kisi-kisi untukInstrumen ahli media pembelajaran. Tabel 5. Kisi-Kisi Instrumen Ahli Media Aspek Indikator Jumlah Butir Nomor Soal Rekayasa Perangkat Lunak Kehandalan system aplikasi reliable 2 1,2 Ketepatan pemilihan software untuk pengembangan media pembelajaran 2 3,4 Kemudahan penggunaan usability 2 5,6 Pemaketan program media pembelajaran terpadu dan mudah dieksekusi 2 7,8 Komunikasi visual Kreatif dalam ide berikut penuangan gagasan 2 9,10 Tampilan sederhana dan memikat 2 11,12 Kualitas visual 3 13,14,15 Kualitas dan kesesuaian media bergerak animasi dan video 2 16,17 Konsistensi dan interaktifitas navigasi 2 18,19 JUMLAH 19

b. Kisi-kisi instrument ahli materi

Instrumen untuk ahli materi berisikan kesesuaian media pembelajaran dilihat dari relevansi materi, Kecukupan dalam segi manfaat, Kualitas Bahasa, Kualitas Ilustrasi dan Kualitas Evaluasi. Berikut kisi-kisi instrumen untuk ahli materi pembelajaran. Tabel 6. Kisi-Kisi Instrumen Ahli Materi Aspek Indikator Jumlah Butir Nomor Soal Relevansi materi Ketepatan isi materi 2 1,2 Kebenaran materi sesuai referensi 2 3,4 Keruntutan materi 2 5,6 Kedalaman materi 4 7,8,9,10 Kesesuaian gambar dengan materi 2 11,12 Kesesuaian simulasi dengan materi 2 13,14 Kecukupan dalam segi manfaat Membantu proses pembelajaran 2 15,16 Memberikan focus perhatian 2 17,18 59 Kualitas bahasa Lanjutan Tabel 6. Kisi-Kisi Instrumen Ahli Materi Penggunaan bahasa sesuai EYD 2 19,20 Kesesuaian bahasa dengan sasaran pengguna 2 21,22 kualitas ilustrasi Kejelasan materi jenis komponen PC 2 23,24 Kejelasan materi perakitan PC 2 25,26 Kejelasan materi 2 27,28 Kualitas evaluasi Kesesuaian latihantes dengan materi 1 29 Kesesuaian bentuk test 1 30 JUMLAH 30

c. Kisi-kisi instrumen siswa

Instrumen untuk siswa ditinjau dari aspek : 1 Rekayasa Perangkat Lunak, 2 Komunikasi Visual dan 3 Pembelajaran. Berikut kisi-kisi untuk pengguna user. Tabel 7. Kisi-kisi Instrumen untuk Siswa Aspek Indikator Jumlah Butir Nomor Soal Rekayasa Perangkat Lunak Reliable handal 2 1,2 Usability mudah digunakan 2 3,4 Penggunaan navigasi 2 5,6 Komunikasi Visual Komunikatif 2 7,8 Sederhana dan memikat 2 9,10 Kualitas visual 2 11,12 Penggunaan media bergerak 2 13,14 Penggunaan audio 2 15,16 Pembelajaran Kualitas motivasi 2 17,18 Kemudahan media pembelajaran untuk dipahami 2 19,20 Alur yang jelas 2 21,22 Kesesuaian latihantes dengan 2 23,24 24

E. Validasi dan reliabilitas instrument