Analisis Anggaran Belanja Sebagai Alat Perencanaan Pada PT. Pertamina persero Dockyard PBPS

penyusunan programnya. Anggaran yang telah disahkan merupakan suatu komitmen atau kesanggupan untuk melaksanakan rencana yang telah dianggarkan untuk menjalankan operasional perusahaan selanjutnya. Selama proses penyusunan anggaran hubungan antara pimpinan dan karyawan akan sangat membantu dalam penentuan dan integrasi kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakan oleh semua anggota organisasi.

C. Analisis Anggaran Belanja Sebagai Alat Perencanaan Pada PT. Pertamina persero Dockyard PBPS

Anggaran Belanja harus direncanakan terlebih dahulu guna mendapatkan perencanaan yang baik dan mencapai sasaran sesuai dengan apa yang diharapkan oleh instansiperusahaan. Dari Tabel 3.2 dapat disimpulkan bahwa, instansi atau perusahaan merencanakan dan memperkirakan anggaran perencanaan pengeluaran sebesar Rp 21.746.415.032 sebagai dasar awal perhitungan jumlah anggaran pengeluaran yang terjadi di tahun 2012. 1. Belanja barang perbaikan kapal Pada tahun 2012 perencanaan anggaran yang dibuat atau di keluarkan untuk sebagai keperluan perbaikan kapal, PT. Pertamina persero ataupun Pihak ke-III swasta cukup besar. Hal ini dapat terjadi dikarenakan bahan dasar perbaikan kapal serta harga mata uang rupiah yang menurun membuat melonjaknya harga bahan baku. 2. Biaya perencanaan pengeluaran Universitas Sumatera Utara perencanaan pengeluaraan anggaran ini di buat cukup besar oleh PT. Pertaminapersero Dockyard PBPS sebesar Rp 7.971.000.000 sebagai bagian dari uapaya agar terhindar dari defisit anggaran yang dapat berdampak buruk bagi perusahaan secara keseluruhan 3. Perencanaan pendapatan Perencanaan dari program kontrak kerja yang di jalin PT. Pertamina persero Dockyard PBPS cukup besar secara nilai kontrak pendapatan tersebut dapat membuat perusahaan berjalan dengan sehat dan baik. Dari hasil nilai kontrakkerja yang terealisasikan tahun 2012 maka dapat simpulkan sebagai berikut: Tabel 3.4 Fungsi Anggaran Pendapatan Tahun 2012 30.875.000.000 Anggaran Belanja 2012 21.746.415.032 Jumlah 9.128.585.032 Sumber data : PT. Pertamina persero Dockyard PBPS 2012 Secara keseluruhan perusahaan PT. Pertamina persero Dockyard PBPS telah menjalankan fungsi anggaran belanja sebagai alat perencanaan dengan secara sistematis yang baik dan terukur yang di jalankan secara baik juga oleh semua jajaran staf, Assisten dan hingga Head of Dockyard sebagai pemegang keputusan tertinggi penentu fungsi anggaran pada PT. Pertamina persero Dockyard PBPS. Hingga pada akhir tahun penutupan buku, anggaran yang di rencanakan dapat terjdinya defisit anggaran yang dapat di jadikan sebagai profit keuntungan perusahaan. Universitas Sumatera Utara 49

BAB IV PENUTUP