Diagram Blok Rangkaian Sistem Minimum MicroController AT89S52 Rangkaian Sistem Minimum MicroController AT89S52

Susiana Andalia : Perancangan Prototif Traffic Light Berbasis Microcontroller AT89S52, 2009. USU Repository © 2009 BAB III PERANCANGAN SISTEM

3.1 Diagram Blok

Secara garis besar, diagram blok rangkaian dapat ditunjukkan pada gambar 3.1 di bawah ini : Sensor Kepadatan Simpang 1 Mikrkontroler AT89S52 Sensor Kepadatan Simpang 2 Sensor Kepadatan Simpang 3 Driver Seven Segment dan Traffic Light Traffic Light 1 Traffic Light 2 Traffic Light 3 Gambar 3.1 Blok Diagram Rancangan Alat Dari gambar diatas, dapat kita lihat bahwa pada setiap persimpangan dibuat sensor kepadatan yang mendeteksi kepadatan kendaraan. Sensor ini menggunakan sensor inframerah RX-TX yang diletakkan saling berseberangan pada ruas jalan masing-masing persimpangan. Dengan adanya data kepadatan dari masing-masing persimpangan maka Susiana Andalia : Perancangan Prototif Traffic Light Berbasis Microcontroller AT89S52, 2009. USU Repository © 2009 akan diperoleh ruas jalan mana yang paling padat dan setelah itu MicroController akan memutuskan daerah mana yang membutuhkan penyalaan lampu hijau yang paling lama. Setelah MicroController memutuskan ruas jalan mana yang akan mendapat penyalaan lampu hijau paling lama maka kemudian MicroController memerintahkan driver traffic light untuk menjalankan prosedur penyalaan lampu traffic.

3.2 Rangkaian Sistem Minimum MicroController AT89S52

Gambar rangkaian MicroController AT89S52 dapat dilihat di pada gambar 3.2 dibawah ini :

3.2. Rangkaian Sistem Minimum MicroController AT89S52

Susiana Andalia : Perancangan Prototif Traffic Light Berbasis Microcontroller AT89S52, 2009. USU Repository © 2009 Rangkaian skematik dan layout PCB sistem minimum MicroController AT89S52 dapat dilihat pada gambar 3.2. Pin 18 dan 19 dihubungkan ke XTAL 11,0592 MHz dan dua buah kapasitor 30 pF. XTAL ini akan mempengaruhi kecepatan MicroController AT89S51 dalam mengeksekusi setiap perintah dalam program. Pin 9 merupakan masukan reset aktif tinggi. Pulsa transisi dari rendah ke tinggi akan me-reset MicroController ini. Pin 32 sampai 39 adalah Port 0 yang merupakan saluranbus IO 8 bit open collector dapat juga digunakan sebagai multipleks bus alamat rendah dan bus data selama adanya akses ke memori program eksternal. Karena fungsi tersebut maka Port 0 dihubungkan dengan resistor array. Jika MicroController tidak menggunakan memori eksternal, maka penggunaan resistor array tidak begitu penting. Selain digunakan untuk fungsi diatas resistor array digunakan sebagai pull up. Untuk men-download file heksadesimal ke MicroController, Mosi, Miso, Sck, Reset, Vcc dan Gnd dari kaki MicroController dihubungkan ke RJ45. RJ45 sebagai konektor yang akan dihubungkan ke ISP Programmer. Dari ISP Programmer inilah dihubungkan ke komputer melalui port paralel. Kaki Mosi, Miso, Sck, Reset, Vcc dan Gnd pada MicroController terletak pada kaki 6, 7, 8, 9, 40 dan 20. Apabila terjadi keterbalikan pemasangan jalur ke ISP Programmer , maka pemograman mikrokontroler tidak dapat dilakukan karena MicroController tidak akan bisa merespon Susiana Andalia : Perancangan Prototif Traffic Light Berbasis Microcontroller AT89S52, 2009. USU Repository © 2009 .

3.3 Rangkaian Power Supply