Langkah-langkah pengambilan data Cara pengambilan data

53

3.6 Cara pengolahan data dan pembahasan

Cara yang digunakan untuk pengolahan data dan pembahasan, sebagai berikut: a. Data yang diperoleh dari penelitian dimasukkan dalam tabel data hasil penelitian untuk mesin penyejuk udara. Kemudian hitung rata-rata dari 4 kali pengambilan data setiap variasinya. b. Setelah diperoleh rata-rata, kemudian mencari suhu kerja kondensor dan suhu kerja evaporator dengan menggambarkan proses siklus kompresi uap menggunakan P-h diagram. Dengan menggambarkan P-h diagram dapat diketahui nilai entalpi h 1 ,h 2 ,h 3 ,h 4 . c. Setelah diketahui nilai suhu kerja kondensor dan suhu kerja evapotaror, kemudian menghitung kerja kompresor W in dengan menggunakan Persamaan 2.1, energi kalor persatuan massa refrigeran yang dilepas oleh kondensor Q out dengan menggunakan Persamaan 2.2, dan energi kalor yang diserap oleh evaporator Q in dengan menggunakan Persamaan 2.3. d. Selanjutnya menghitung koefisien prestasi aktual Coefficient of Performance aktual aktual COP dengan menggunakan Persamaan 2.4, dan koefisien prestasi ideal Coefficient Of Performance ideal COP ideal dengan menggunakan Persamaan 2.5. e. Setelah mendapatkan nilai koefisien prestasi aktual Coefficient of Performance aktual aktual COP dan koefisien prestasi ideal Coefficient Of Performance ideal COP ideal , kemudian dapat menghitung Efisiensi mesin kompresi uap  perbandingan antara aktual COP dengan ideal COP dengan menggunakan Persamaan 2.6. f. Dan menghitung laju aliran massa refrigeran m dengan menggunakan Persamaan 2.7. g. Untuk memudahkan pembahasan, hasil-hasil perhitungan tersebut digambarkan dalam grafik. Pembahasan dilakukan terhadap grafik yang dihasilkan, dengan mengacu pada tujuan penelitian. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 54

3.7 Cara membuat kesimpulan dan saran

Dari analisis yang sudah dilakukan akan diperoleh suatu kesimpulan. Kesimpulan merupakan hasil analisi penelitian dan kesimpulan harus sesuai tujuan penelitian. Selama proses penelitian ditemukan banyak hal yang perlu untuk dilakukan perbaikan dengan penelitian selanjutnya dapat menghasilkan yang lebih baik. Saran diberikan supaya hal-hal yang tidak efisien tidak terulang lagi untuk penelitian dimasa mendatang. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 55 BAB IV HASIL PENELITIAN, PERHITUNGAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Hasil penelitian

Data hasil penelitian yang didapatkan dalam penelitian mesin penyejuk udara dengan variasi jumlah ice pack meliputi; tekanan refrigeran yang masuk kompresor P 1 , tekanan refrigeran yang keluar kompresor P 2 , arus listrik yang mengalir di dalam kompresor I, suhu refrigeran yang masuk kompresor T 1 , suhu refrigeran yang keluar kompresor T 2 , suhu refrigeran yang masuk pipa kapiler T 3 , suhu udara lingkungan diambil di ruangan sekitar mesin penyejuk udara T 4 , dan suhu udara yang dihasilkan mesin penyejuk udara T 5 . Pengambilan data dilakukan 4 kali untuk setiap variasi ice pack, kemudian dihitung hasil rata-ratanya. Hasil rata- rata disajikan pada Tabel 4.1 s.d. Tabel 4.3. Tabel 4.1 Hasil data rata-rata mesin penyejuk udara tanpa ice pack No Waktu menit P 1 P 2 I T 1 T 2 T 3 T 4 T 5 bar bar A ᵒC ᵒC ᵒC ᵒC ᵒC 1 1,6 13,0 0,81 25,3 55,8 39,8 28,3 19,3 2 15 2,0 15,0 0,82 25,5 69,3 45,6 28,3 25,1 3 30 2,1 15,3 0,83 25,3 72,5 46,5 28,3 25,3 4 45 2,2 15,8 0,85 26,1 77,5 47,3 28,3 25,9 5 60 2,3 15,8 0,86 26,2 78,6 47,5 28,3 26,0 6 75 2,3 15,8 0,88 26,2 81,6 47,4 28,3 26,0 7 90 2,3 15,8 0,89 26,2 81,8 47,6 28,3 26,1 8 105 2,3 16,0 0,90 26,2 82,9 48,4 28,3 26,2 9 120 2,3 16,0 0,90 26,2 83,0 48,4 28,3 26,4 Tabel 4.2 Hasil data rata-rata mesin penyejuk udara menggunakan 5 ice pack No Waktu menit P 1 P 2 I T 1 T 2 T 3 T 4 T 5 bar bar A ᵒC ᵒC ᵒC ᵒC ᵒC 1 1,6 13,3 0,80 22,5 61,0 40,9 28,3 14,3 2 15 1,9 14,5 0,82 23,2 69,4 44,3 28,3 19,7 3 30 2,0 15,1 0,84 23,5 74,3 45,3 28,3 20,2 4 45 2,0 14,9 0,85 23,6 77,1 45,6 28,3 21,4 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI