Kegiatan Pembelajaran LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL) II UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016 LOKASI : SD NEGERI GOLO.

2. Setelah siswa mengamati alat peraga pernapasan yang disediakan guru dan membuat alat peraga pernapasan secara berkelompok, siswa mampu menguraikan proses pernapasan pada manusia.

E. Materi Pokok Pembelajaran

Proses pernafasan manusia Organ dan fungsi organ pernafasan manusia

F. Pendekatan, Strategi dan Metode Pembelajaran

Pendekatan : Student Center Strategi :Scientific menanya, mengamati, mencoba, menalar, mengkomunikasikan Metode :Tanya jawab, ceramah, diskusi, demonstrasi.

G. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Pendahuluan 1. Siswa dikondisikan untuk siap memulai pembelajaran. 2. Siswa berdoa sesuai agama dan kepercayaan masing- masing sebelum pembelajaran dimulai. 3. Siswa menjawab salam yang disampaikan guru. 4. Siswa dipastikan kehadirannya melalui presensi yang dilakukan guru. 5. Siswa mendapat motivasi dari guru agar siswa bersemangat mengikuti kegiatan pembelajaran. 6. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru tentang kegiatan yang akan dilakukan hari ini dan tujuan apa yang akan dicapai dari kegiatan tersebut dengan bahasa yang sederhana dan dapat dipahami. 7. Guru memberikan apresepsi pada siswa dengan menyanyikan lagu dan menanyakan apa yang akan dipelajari pada hari ini. kemudian guru bertanya apakah anak-anak pernah bernafas ? mengapa kita perlu bernafas ? bagaimana jika kita tidak bernafas ?” Kegiatan Inti 1. Siswa membaca tentang proses pernafasan 2. Siswa mengutarakan ide dan tanya jawab dengan guru berdasarkan bacaan yang sudah di baca menanya. 3. Siswa diberi kesempatan untuk menanyakan materi yang belum jelas. 4. Bagi siswa yang dapat menjawab dengan benar akan mendapat reward dari guru menalar. 5. Siswa mengamati demonstrasi guru menggunakan alat peraga pernapasan mengamati. 6. Siswa dan guru melakukan tanya jawab tentang hubungan struktur dan fungsi organ pernapasan dengan proses pernapasan yang di demonstrasikan guru menanya. 7. Guru membagi kelas menjadi beberapa kelompok. 8. Siswa duduk bersama kelompoknya per kelompok 3-4 siswa. 9. Masing-masing kelompok mendapatkan LKS dari guru tentang percobaan membuat alat peraga pernapasan. 10. Setelah membaca alat dan bahan yang dibutuhkan, perwakilan siswa mengambil alat dan bahan tersebut yang sebelumnya telah disiapkan guru. 11. Siswa bekerja dalam kelompok untuk membuat alat peraga pernapasan mencoba. 12. Setelah waktu yang diberikan guru selesai, siswa harus menunjukkan alat peraga yang mereka buat pada guru. Guru berkeliling ke masing-masing kelompok sekaligus melakukan penilaian mengkomunikasikan. 13. Jika semua alat peraga yang siswa buat telah dlihat guru, siswa diberikan kesempatan untuk menyusun laporan percobaanmenalar. 14. Kelompok yang telah selesai dapat mengutarakan hasil kerjanya di depan kelas mengkomunikasikan 15. Siswa lain diberi kesempatan untuk memberikan tanggapannya. 16. Siswa mengerjakan laporan individu berkaitan dengan pengalaman membuat alat peraga pernafasan manusia. 17. Ada perwakilan siswa yang mengkomunikasikan ke depan kelas. 18. Guru memberi penguatan materi proses pernapasan manusia. 19. Semua alat peraga yang telah dibuat 6 kelompok dikumpulkan di meja karya siswa. Penutup 1. Siswa ditanya tentang materi apa saja yang telah dipelajari. 2. Siswa bersama guru menyimpulkan materi yang telah dipelajari. 3. Siswa mengerjakan soal evaluasi dari guru secara individu. 4. Guru memberikan pesan moral yang berhubungan dengan materi yang telah disampaikan pada siswa. 5. Siswa dan guru mengakhiri pelajaran dengan doa dan salam.

H. Sumber dan Media Pembelajaran

Dokumen yang terkait

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL) II UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

2 19 260

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016/2017.

0 0 49

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL) II UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016 LOKASI: SD NEGERI GOLO.

0 2 152

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL) II UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016 LOKASI: SD NEGERI GOLO.

0 1 103

PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) II UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016 LOKASI: SD NEGERI GOLO.

0 1 142

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL) II UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016 LOKASI: SD NEGERI GOLO.

0 0 180

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL) II UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016 LOKASI: SD NEGERI GOLO.

0 0 175

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL) II UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2016 LOKASI: SD NEGERI GOLO.

0 21 167

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 1 118

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMA NEGERI

0 0 166