Respons Ikan pada Small Bottom Setnet Hijau dan Kuning

5 HASIL PENELITIAN

5.1 Respons Ikan pada Small Bottom Setnet Hijau dan Kuning

5.1.1 Komposisi jumlah ekor ikan pada leadernet Hasil experimental fishing selama masa penelitian small bottom setnet untuk dua perlakuan yang berbeda yakni penggunaan leadernet berwarna hijau dan penggunaan leadernet berwarna kuning secara umum teramati tingkah laku ikan mengalami perbedaan, baik dilihat dari jenis spesies yang lolos melewati leadernet, tergiring oleh leadernet, maupun yang berbalik arah menjauhi leadernet. Jenis ikan yang teramati dan tergiring ke playground pada ujicoba menggunakan leadernet berwarna kuning berjumlah 25 dua puluh lima spesies yang terdiri dari Apogon sealei, Arothron mappa, Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaetodon baronessa, Chaerodon anchorago, Cheilinus fasciatus, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Ephinephelus fuscogutattus, Gnathanodon speciosus, Halichoeres hortulanus, Lutjanus carponotatus, Myripristis murdjan, Parupeneus macronema, Pomacanthus imperator, Pterocaesio chrysozona, Pterois volitans, Sargocentron spiniferum, Scarus ghobban, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, Selar crumenophthalmus, Siganus margaritiferus dan Zanclus cornutu Tabel 5. Tabel 5 Komposisi jumlah ekor ikan terhadap leadernet hijau dan kuning Jenis Leadernet Komposisi jumlah ekor Jenis Ikan Jumlah Proporsi Leadernet hijau Lolos Apogon sealei, Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaerodon anchorago, Cheilinus fasciatus, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Ephinephelus fuscogutattus, Halichoeres hortulanus, Pterocaesio chrysozona, Scarus ghobban, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, dan Selar crumenophthalmus. 178 29,62 Tergiring Apogon sealei, Arothron mappa, Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaetodon baronessa, Chaerodon anchorago, Cheilinus fasciatus, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Ephinephelus fuscogutattus, Gnathanodon speciosus, Halichoeres hortulanus, Lutjanus carponotatus, Myripristis murdjan, Parupeneus macronema, Pomacanthus imperator, Pterocaesio chrysozona, Pterois volitans, Sargocentron spiniferum, Scarus ghobban, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, Selar crumenophthalmus, Siganus margaritiferus dan Zanclus cornutus. 274 45,59 Berbalik menjauh Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaetodon baronessa, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Gnathanodon speciosus, Halichoeres hortulanus, Lutjanus carponotatus, Myripristis murdjan, Parupeneus macronema, Pomacanthus imperator, Pterocaesio chrysozona, Sargocentron spiniferum, Scarus ghobban, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, Selar crumenophthalmus, Siganus margaritiferus dan Zanclus cornutus. Total 149 601 24,79 100 Leadernet kuning Lolos Apogon sealei, Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaerodon anchorago, Cheilinus fasciatus, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Ephinephelus fuscogutattus, Halichoeres hortulanus, Pterocaesio chrysozona, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, Selar crumenophthalmus. 67 15,88 Tergiring Apogon sealei, Arothron mappa, Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaetodon baronessa, Chaerodon anchorago, Cheilinus fasciatus, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Ephinephelus fuscogutattus, Gnathanodon speciosus, Halichoeres hortulanus, Lutjanus carponotatus, Myripristis murdjan, Parupeneus macronema, Pomacanthus imperator, Pterocaesio chrysozona, Pterois volitans, Sargocentron spiniferum, Scarus ghobban, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, Selar crumenophthalmus, Siganus margaritiferus dan Zanclus cornutus. 355 84,12 Berbalik menjauh Tidak ditemukan spesies yang berbalik arah menjauhi leadernet. Total 422 100 Jenis ikan yang lolos menembus leadernet berwarna hijau berjumlah 14 empat belas spesies yaitu Apogon sealei, Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaerodo anchorago, Cheilinus fasciatus, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Ephinephelus fuscogutattus, Halichoeres hortulanus, Pterocaesio chrysozona, Scarus ghobban, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, dan Selar crumenophthalmus. Data yang berbeda diperlihatkan oleh leadernet berwarna kuning dengan jumlah ikan yang lolos sebanyak 13 tiga belas spesies yaitu Apogon sealei, Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaerodon anchorago, Cheilinus fasciatus, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Ephinephelus fuscogutattus, Halichoeres hortulanus, Pterocaesio chrysozona, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, dan Selar crumenophthalmus. Perbandingan respon ikan terhadap penggunaan warna leadernet hijau dan leadernet kuning dapat dilihat pada Gambar 20. Gambar 20 Proporsi ikan karang pada leadernet hijau dan kuning Berdasarkan Gambar 20 tersebut, bila dilihat dari jumlah rata-rata ekor yang lolos antara penggunaan leadernet hijau dan leadernet kuning mengalami perbedaan yang sangat mencolok masing-masing 178 ekor 29,62 dan 67 ekor 15,88. Jumlah rata-rata ekor yang tergiring pada leadernet hijau dan leadernet kuning masing-masing 274 ekor 49,59 dan 355 ekor 84,12.

5.1.2 Pola tingkah laku ikan pada leadernet

Pada pengoperasian small bottom setnet dengan menggunakan leadernet berwarna hijau ditemukan sebanyak 19 sembilan belas jenis ikan karang yang setelah mendekati leadernet kemudian berbalik arah menjauhi leadernet yaitu Abudefduf vaigiensis, Terapon jarbua, Chaetodon baronessa, Chilomycterus spilostylus, Diodon holocanthus, Gnathanodon speciosus, Halichoeres hortulanus, Lutjanus carponotatus, Myripristis murdjan, Parupeneus macronema, Pomacanthus imperator, Pterocaesio chrysozona, Sargocentron spiniferum, Scarus ghobban, Scolopsis bilineatus, Scolopsis bimaculatus, Selar crumenophthalmus, Siganus margaritiferus dan Zanclus cornutus. Pada pengoperasian small bottom setnet dengan menggunakan leadernet berwarna kuning tidak ditemukan adanya ikan yang berbalik arah menjauhi leadernet. Pola tingkah laku ikan pada perlakuan leadernet berwarna hijau dapat dilihat pada Gambar 21, dan untuk pola tingkah laku ikan pada perlakuan leadernet berwarna A ra h dangkal .

24, 79

T o t al 601 45, 59 . . Tot al 1 36 Tot al 274 29,62 Tot al 178 kuning dapat dilihat pada Gambar 22. Untuk proses tertangkapnya ikan karang pada small bottom setnet dapat dilihat pada Gambar 23. Gambar 21 Pola tingkah laku ikan pada small bottom setnet dengan leadernet berwarna hijau Gambar 22 Pola tingkah laku ikan pada small bottom setnet dengan leadernet berwarna kuning T ot al 1 91 T ot al 355 A rah dangk al 84,12 15,88 T ot al 422