Pengosongan Kapasitor Kegiatan Belajar a. Kegiatan Belajar 1

97 BAB II - Pembelajaran menghubungkan saklar E pada posisi discharging yang menghubungkan saklar ke ground. Akibatnya tegangan kapasitor akan berkurang secara eksponensial sampai nol. Gambar 6.13 Pengosongan Kapasitor Lamanya proses pengosongan kapasitor ini juga ditentukan oleh nilai R-C yang dipakai pada rangkaian. Berikut adalah rumus umum untuk pengosongan kapasitor. • tegangan kapasitor saat dikosongkan selama t detik, V C t Vs adalah tegangan kapasitor sebelum dikosongkan. Vs akan bernilai sama dengan tegangan input pengisi kapasitor apabila kapasitor diisi sampai penuh fully charged. • arus pengosongan setelah t detik 98 Dasar Teknik Listrik Arus Searah Apabila digambarkan dalam grafik maka tegangan dan arus pada pengosongan kapasitor akan membentuk grafik eksponensial. grafik seperti berikut. Gambar 6.14 Grafik Pengosongan Kapasitor http:teimra.blogspot.de201602pengisian-dan-pengosongan- kapasitor.html

3. Rangkuman

a Kondensator Capasitor adalah suatu alat yang dapat menyimpan energi di dalam medan listrik, dengan cara mengumpulkan ketidakseimbangan internal dari muatan listrik. b Kapasitas sebuah kapasitor dinyatakan dalam satuan Farrad F namum 1 Farrad adalah harga yang sangat besar sekali untuk sebuah kapasitor c Dibawah ini adalah beberapa fungsi daripada Kapasitor dalam Rangkaian Elektronika : • Sebagai Penyimpan arus atau tegangan listrik • • • • • • • • = 12 V ; R = 5KΩ ; C = 1000µF. 99 BAB II - Pembelajaran • • Sebagai Konduktor yang dapat melewatkan arus AC Alternating Current • Sebagai Isolator yang menghambat arus DC Direct Current • Sebagai Filter dalam Rangkaian Power Supply Catu Daya • Sebagai Kopling • Sebagai Pembangkit Frekuensi dalam Rangkaian Osilator • Sebagai Penggeser Fasa • Sebagai Pemilih Gelombang Frekuensi Kapasitor Variabel yang digabungkan dengan Spul Antena dan Osilator d Kapasitor secara umum terbagi menjadi dua jenis yaitu kapasitor tetap dan kapasitor variabel. e Kapasitor tetap yaitu kapasitor yang nilaianya tetap tidak berubah-ubah, contohnya : kapasitor elektrolit, mika, kertas, polyester, tantalum. f Kapasitor variabel yaitu kapasitor yang nilainya bisa diatur, contohnya varco dan trimmer. g Kapasitor dalam rangkaian seperti halnya resistor dapat bisa di rangkai secara seri dan paralel ataupun kombinasi seri parallel tergantung kebutuhan.

4. Tugas

• Berdasarkan pada rangkaian pengisian kapasitor dibawah, dimana : V sumber = 12 V ; R = 5KΩ ; C = 1000µF. Tentukan : a. Konstanta waktu sat pengisian T b. Arus awal yang mengalir pada rangkaian i o c. Tegangan da arus kapasitor setelah saklar ditutup selama 10 ms d. Waktu pengisian yang dibutuhkan agar tegangan kapasitor terisi 100 . V c