Bagi guru pembina atau pembimbing

5 BAB I - Pendahuluan d. Berilah contoh gambar-gambar atau barang yang sudah jadi, untuk memberikan wawasan kepada siswa. e. Lakukan evaluasi pada setiap akhir penyelesaian tahapan tugas. f. Berilah penghargaan kepada siswa didik yang setimpal dengan hasil karyanya.

2. Bagi siswa atau peserta didik

Adapun langkah-langkah siswa atau peserta dalam mempelajari modul ini, yaitu: a. Bacalah tujuan antara dan tujuan akhir dengan seksama, b. Bacalah Uraian Materi pada setiap kegiatan belajar dengan seksama sebagai teori penunjang, c. Baca dan ikuti langkah kerja yang ada pada modul ini pada tiap proses pembelajaran sebelum melakukan atau mempraktekkan, d. Persiapkan peralatan yang digunakan pada setiap kegiatan belajar yang sesuai dan benar

F. Tujuan Akhir

Tujuan akhir dari penggunaan modul ini, diharapkan siswa memiliki kinerja sebagai berikut: a. Menjabarkan tentang dasar-dasar material kelistrikan yang akan digunakan dalam rangkaian kelistrikan b. Menghafal peng-gunaan satuan dasar listrik menurut sistem internasional System International Units-SI.. c. Menjabarkan tentang dasar - dasar hukum arus searah yang digunakan dalam teknik listrik. d. Memecahkan persoalan - persoalan rangkaian listrik arus searah yang banyak digunakan dalam teknik listrik. e. Menganalis penggunaan kapasitor dalam rangkaian kelistrikan 6 Dasar Teknik Listrik Arus Searah

G. Cek Penguasaan Standar Kompetensi

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan jalan melingkari jawaban yang benar. 1. Bagian terkecil dari benda yang tidak dapat dibagi-bagi lagi, adalah merupakan pengertian dari a. Zat b. Molekul c. Unsur d. Atom e. Spektrum 2. Diketahui sebuah atom memiliki 20 elektron, berapa elektron yang berada pada kulit terluar dari atom tersebut. a. 2 b. 4 c. 5 d. 6 e. 7 3. Satuan tegangan listrik adalah.. a. ohm b. volt c. ampere d. watt e. farad 4. yang merupakan satuan dasar SI adalah… a. panjang dengan satuan km b. massa dengan satuan gram c. waktu dengan satuan jam d. kuat arus dengan satuan Ampere e. Temperatur dengan satuan fahrenheit 5. Suatu rangkaian memiliki sumber tegangan sebesar 6V, arus yang mengalir pada penghantar tersebut sebesar 0,25A. Nilai tahanan yang musti diberikan pada rangkaian tersebut adalah.. a. 1,5 volt b. 12 ampere kΩ 22 Ω 2k2 Ω 220 kΩ 27 kΩ 74 Ω 64 Ω 84 Ω 96 Ω 120 Ω