Analisis Desain Use Case Diagram Activiy Diagram

1. Analisis

Pada tahap ini, peneliti melakukan analisis dan pengumpulan data tentang buta warna, mengumpulkan berbagai informasi tentang segala sesuatu yang akan berhubungan dengan pengembangan aplikasi buta warna akan diproduksi. Informasi ini diperoleh dari berbagai teori penunjang keadaan di lapangan. Sesuai dengan kegiatan peneliti yang akan meneliti apakah hasil diagnosis aplikasi ini sesuai dengan hasil diagnosis manual menggunakan buku ishihara dan koin-koin warna Farnswoth Munsell.

2. Desain

a. Perancangan UML UML Unified Modeling Language adalah sebuah bahasa yang menggunakan grafik atau gambar untuk menvisualisasi, menspesifikasikan, membangun, dan mendokumentasikan dari sebuah sistem pengembangan software berbasis object-oriented. Tahap ini akan menjelaskan tentang dua model diagram pada UML dari aplikasi diagnosa buta warna berbasis android: 1. Use Case Diagram 2. Activity Diagram Gambar 11 dan Gambar 12 adalah penjelasan dari UML tersebut:

1. Use Case Diagram

Pengguna dapat menjalankan menu menu berupa Menu Daftar, Login, Seputar Bua Warna, dan About, serat menu lanjutan Mulai Tes dan Hasil Tes di dalam menu lanjutan Login. Ketika pengguna memilih menu Mulai Tes maka akan tampil hasil diagnosa dari tes tersebut.

2. Activiy Diagram

Activity Diagram ini menggambarkan alur aktivitas sistem dari aplikasi diagnosa buta warna berbasis android, bagaimana masing-masing alur berawal, desicion yang mungkin terjadi, dan bagaimana mereka berakhir. Activity Diagram juga dapat menggambarkan proses paralel yang mungkin terjadi pada beberapa eksekusi. Dibawah ini akan dibahas, activity diagram program yang dilakukan user tehadap aplikasi yang sudah digunakan: Gambar 5 Use Case Diagram

b. Desain Tampilan Aplikasi

Desain layout Aplikasi Sitem Pakar Diagnosa Bua Warna Berbasis Android adalah sebagai berikut: a. Tampilan halaman intro Image Background Intro Selama 4 detik Gambar 6 Acivity Diagram Gambar 7 Tampilan Halaman Intro b. Tampilan halaman utama c. Tampilan Menu Daftar Daftar Login Seputar Buta Warna About Image Background Masukkan Username Masukkan Password Daftar Isi Form Pendaftaran Gambar 8 Tampilan Halaman Utama Gambar 9 Tampilan Menu Daftar d. Tampilan menu Login e. Tampilan Mulai Tes Masukkan Username Masukkan Password Login dan Mulai Tes Isi form Login Image Background Gambar ke- Image View Text View Option Buton Gambar 10 Tampilan Menu Login Gambar 11 Tampilan Mulai Tes f. Tampilan Hasil Tes g. Tampilan menu Seputar Buta Warna Image Background Text View Text View Kembali Image Background Text View Text View Gambar 12 Tampilan Hasil Tes Gambar 13 Tampilan Menu Seputar Buta Warna h. Tampilan menu About

3. Kode