Peta Situs Site Map Desain Antarmuka User Interface Design

commit to user 25

3.3 Struktur dan Desain Program

Setelah merancang basis data maka selanjutnya adalah merancang antar muka pengguna program user interface. Perancangan antar muka dibagi menjadi dua bagian yaitu :

3.3.1 Peta Situs Site Map

Sistem pengolahan nilai berbasis website maka struktur menu dideskripsikan menggunakan peta situs atau site map. Rancangan peta situs sistem seperti gambar 3.8. Home Admin Home Guru Home Siswa Logout Login Page Data Siswa Data Guru Data Mapel Data Kelas Manage Nilai Menu Guru Menu Siswa Cetak Nilai Tambahedithapus Tambahedithapus Tambahedithapus Tambahedithapus Tambahedithapus Gambar 3.9 Peta Situs Site Map commit to user 26

3.3.2 Desain Antarmuka User Interface Design

Berikut rancangan desain sistem : a. Form Login Gambar 3.10 Form Login b. Halaman Admin Gambar 3.11 Home Admin c. Halaman Guru Kelas Gambar 3.12 Home Guru commit to user 27 d. Halaman Siswa Gambar 3.13 Home Siswa e. Form Input Data Siswa Gambar 3.14 Form Input Data Siswa f. Form Input Nilai Gambar 3.15 Form Input Nilai Siswa commit to user 28

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM

4.1 Analisa Sistem

Program sistem pengolahan nilai ini menggunakan sistem Multi User, dimana didalam database bisa diakses oleh user dalam waktu bersamaan. Namun karena fungsi dan tugas masing-masing user berbeda, maka hak akses masing- masing user dibatasi sebagai berikut: a. Admin, merupakan level user tertinggi. User admin ini bertugas mengelola database, hak aksesnya meliputi semua program yaitu input semua data master seperti data siswa, data guru, data mata pelajaran, data kelas dan data pengampu baik mengedit atau menghapus data master. b. Guru Kelas, merupakan user yang bertugas untuk menginput, mengedit semua nilai yang digunakan untuk pengolahan nilai akhir. c. Siswa, merupakan user yang harus melakukan login terlebih dahulu untuk dapat mengakses data dan nilai akhir. d. Kepala Sekolah, merupakan user yang dapat membaca laporan meliputi laporan data nilai, laporan data siswa dan laporan data guru pengampu.

4.2 Implementasi Sistem

Berikut adalah implementasi pada halaman yang dapat diakses oleh masing-masing user sesuai hak aksesnya.

4.2.1 Halaman Login

a. Form Login Form login adalah menu utama yang digunakan untuk masuk ke sistem. Sebelumnya pengguna sudah terdaftar sebagai guru, kepala sekolah atau siswa. Form login seperti gambar 4.1.