Deskripsi Jabatan Gambaran Umum Perusahaan

commit to user 7

4. Deskripsi Jabatan

a. Kepala Dinas, tugasnya: 1 Merumuskan kebijakan Bupati dibidang Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah berdasarkan wewenang yang diberikan sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku. 2 Merumuskan program kegiatan Dinas berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. 3 Mengarahkan tugas bawahan sesuai bidang tugasnya baik secara lisan maupun tertulis guna kelancaran pelaksanaan tugas. b. Sekretaris, tugasnya: 1 Membantu Kepala Dinas dalam merumuskan kebijakan, mengkoordinasikan, membina dan mengendalikan kegiatan perencanaan, keuangan, umum, dan kepegawaian di lingkungan Dinas. 2 Merumuskan program kegiatan Sekretariat berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. Sekretariat terdiri atas: 1 Kepala Subbagian Perencanaan, tugasnya: a Menyusun program kegiatan Subbagian Perencanaan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan commit to user 8 sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. b Menjabarkan perintah atasan melalui pengkajian permasalahan dan peraturan perundang-undangan agar pelaksanaan tugas sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 2 Kepala Subbagian Keuangan, tugasnya: a Menyusun program kegiatan Subbagian Keuangan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. b Membagi tugas kepada bawahan sesuai dengan bidang tugasnya, memberi petunjuk dan arahan secara lisan maupun tertulis guna meningkatkan kelancaran pelaksanaan tugas. 3 Kepala Subbagian Umum dan Kepegawaian, tugasnya: a Menyusun program kegiatan Subbagian Umum dan Kepegawaian berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. b Menyiapkan konsep naskah dinas bidang administrasi umum dan kepegawaian sesuai dengan ketentuan yang berlaku. c. Kepala Bidang Pendaftaran dan Pendataan, tugasnya: 1 Membantu Kepala Dinas dalam merumuskan kebijakan, mengkoordinasikan, membina dan mengendalikan kegiatan dibidang Pendaftaran dan Pendataan. commit to user 9 2 Melaksanakan koordinasi dengan Sekretaris dan Kepala Bidang di lingkungan Dinas baik secara langsung maupun tidak langsung untuk mendapatkan masukan, informasi serta untuk mengevaluasi permasalahan agar diperoleh hasil kerja yang optimal. Bidang Pendaftaran dan Pendataan terdiri atas: 1 Kepala Seksi Pendaftaran, tugasnya: a Membantu Kepala Bidang Pendaftaran dan Pendataan dalam melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi, pembinaan, dan pengendalian kegiatan Seksi Pendaftaran. b Mengarahkan tugas bawahan sesuai bidang tugasnya baik secara lisan maupun tertulis guna kelancaran pelaksanaan tugas. 2 Kepala Seksi Pendataan, tugasnya: a Menyusun rencana kegiatan dibidang pendataan, mencatat data obyek dan subyek . b Menghimpun, mengelola, dan mencatat data obyek dan subyek pajak dan retribusi daerah. d. Kepala Bidang Penetapan dan Penagihan, tugasnya: 1 Merumuskan program kegiatan dibidang Penetapan dan Penagihan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. 2 Merekomendasi surat perjanjian yang ada hubungannya dengan tontonan untuk pemberian saran teknis pembayaran pajaknya. commit to user 10 Bidang Penetapan dan Penagihan terdiri atas: 1 Kepala Seksi Penetapan, tugasnya: a Mengarahkan tugas bawahan sesuai bidang tugasnya baik secara lisan maupun tertulis guna kelancaran pelaksanaan tugas. b Menyiapkan blangko penerbitan surat ketetapan guna mendapatkan penetapan pajak dan retribusi dari Kepala Seksi Penetapan untuk diproses lebih lanjut. 2 Kepala Seksi Penagihan, tugasnya: a Membantu Kepala Bidang Penetapan dan Penagihan dalam melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi, pembinaan, dan pengendalian kegiatan Seksi Penagihan. b Menyusun program kegiatan Seksi Penagihan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. e. Kepala Bidang Anggaran, tugasnya: 1 Membantu Kepala Dinas dalam merumuskan kebijakan, mengkoordinasikan, membina, dan mengendalikan kegiatan Bidang Anggaran. 2 Merumuskan program kegiatan Bidang Anggaran berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pelaksanaan kegiatan. commit to user 11 Bidang Anggaran terdiri atas: 1 Kepala Seksi Pengendalian Anggaran, tugasnya: a Membantu Kepala Bidang Anggaran dalam melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi, pembinaan, dan pengendalian kegiatan Seksi Pengendalian Anggaran. b Menyusun program kegiatan Seksi Pengendalian Anggaran berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. 2 Kepala Seksi Perencanaan dan Penyusunan Anggaran, tugasnya: a Membantu Kepala Bidang Anggaran dalam melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi, pembinaan, dan pengendalian kegiatan Seksi Perencanaan dan Penyusunan Anggaran. b Menyusun program kegiatan Seksi Perencanaan dan Penyusunan Anggaran berdasarkan peraturan perundang- undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. f. Kepala Bidang Perbendaharaan dan Kas, tugasnya: 1 Membantu Kepala Dinas dalam merumuskan kebijakan, mengkoordinasikan, membina dan mengendalikan kegiatan Bidang Perbendaharaan dan Kas. commit to user 12 2 Merumuskan program kegiatan di Bidang Perbendaharaan dan Kas berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pelaksanaan kegiatan. Bidang Perbendaharaan dan Kas terdiri atas: 1 Kepala Seksi Perbendaharaan dan Pengendalian Kas, tugasnya: a Membantu Kepala Bidang Perbendaharaan dan Kas dalam merumuskan kebijakan, mengkoordinasikan, membina dan mengendalikan kegiatan Seksi Perbendaharaan dan Pengendalian Kas. b Menyusun program kegiatan Seksi Perbendaharan dan Pengendalian Kas berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. 2 Kepala Seksi Penerimaan dan Pengeluaran, tugasnya: a Membantu Kepala Bidang Perbendaharaan dan Kas dalam melaksanakan penyiapan bahan perumuskan kebijakan, koordinasi, pembinaan dan pengendalian kegiatan Seksi Penerimaan dan Pengeluaran. b Menyusun program kegiatan Seksi Penerimaan dan Pengeluaran berdasarkan hasil evaluasi kegiatan tahun lalu sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan. commit to user 13 g. Kepala Bidang Akuntansi dan Aset Daerah, tugasnya: 1 Membantu Kepala Dinas dalam merumuskan kebijakan, mengkoordinasikan, membina dan mengendalikan kegiatan di Bidang Akuntansi dan Aset Daerah. 2 Merumuskan program kegiatan Akuntansi dan Aset Daerah berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pelaksanaan kegiatan. Bidang Akuntansi dan Aset Daerah terdiri atas: 1 Kepala Seksi Akuntansi, tugasnya: a Membantu Kepala Bidang Akuntansi dan Aset Daerah dalam melaksanakan penyiapan bahan perumuskan kebijakan, koordinasi, pembinaan dan pengendalian kegiatan Seksi Akuntansi. b Menyusun program kegiatan Seksi Akuntansi berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pelaksanaan kegiatan. 2 Kepala Seksi Aset Daerah, tugasnya: a Membantu Kepala Bidang Akuntansi dan Aset Daerah dalam melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan, koordinasi, pembinaan dan pengendalian kegiatan Seksi Aset Daerah. b Menyusun program kegiatan di Seksi Aset Daerah berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan sumber data yang tersedia sebagai pelaksanaan kegiatan. commit to user 14 h. Unit Pelaksana Teknis Unit pelaksana teknis merupakan unsur pelaksana operasional dinas daerah yang dipimpin oleh seorang Kepala Unit Pelaksana Teknis yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas. Unit pelaksana teknis mempunyai tugas melaksanakan kegiatan teknis operasional dinas dan atau kegiatan teknis penunjang dinas yang mempunyai wilayah kerja tertentu dalam satu atau beberapa kecamatan. i. Kelompok Jabatan Fungsional Kelompok Jabatan Fungsional mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Dinas Daerah sesuai bidang keahlian masing-masing untuk menunjang tugas pokok DPPKAD. Kelompok Jabatan Fungsional terdiri dari sejumlah tenaga fungsional yang terbagi dalam beberapa kelompok sesuai bidang keahliannya dan setiap kelompok dipimpin oleh seorang tenaga fungsional senior yang ditunjuk oleh Pejabat berwenang di antara tenaga fungsional yang ada dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas.

B. Latar Belakang Masalah