Rencana Pembelajaran tuliskan rencana pembelajaran yang akan ditetapkan pada Implementasi tuliskan langkah-langkah penerapan yang sesuai dengan rencana Observasi lakukan pengamatan keberhasilan pelaksanaan pembelajaran sesuai

213 LEMBAR PENGAMATAN SIKLUS I Mata Pelajaran : CNC Dasar Standar Kompotensi : mendiskripsikan mesin bubut CNC dan menghidupkan mesin Pokok Bahasan : mengenal mesin bubut CNC dan menghidupkan Kelas : XII MPA

A. Rencana Pembelajaran tuliskan rencana pembelajaran yang akan ditetapkan pada

pertemuan ini Rencana pembelajaran pada pertemuan pertama dan kedua siklus pertama bertujuan untuk memperkenalkan mesin bubut CNC dengan sistem kontrol sinumerik 802 S kepada siswa baik secara langsung maupun dengan menggunakan simulator dengan bahan ajar berupa modul.

B. Implementasi tuliskan langkah-langkah penerapan yang sesuai dengan rencana

Penerapan pada siklus I ini yaitu memberikan penjelasan tentang mesin bubut CNC, dilanjukan dengan praktik menghidupkan mesin bubut CNC menggunakan simulator. Setelah itu langkah berikutnya membagi jumlah siswa menjadi 4 kelompok yang terdiri dari 4 siswa dari setiap kelompoknya untuk melakukan praktik pada mesin yang sebenarnya.

C. Observasi lakukan pengamatan keberhasilan pelaksanaan pembelajaran sesuai

rencana, catat peristiwa-peristiwa penting yang terjadi 1. Keaktifan  Pada siklus pertama siswa yang mengerjakan tugas hanya 11 anak, sementara yang 5 hanya mengerjakan asal ini dilihat dari jawaban yang dikumpulkan.  Siswa yang tidak maulupa dalam mencatat materi tambahan ada 5 anak, sementara yang 10 mencatat materi tambahan  Siswa yang salah dalam menjawab soal evaluasi masih banyak yaitu 10 anak. 214  Siswa yang salah dalam menjawab pertanyaan dari guru ada 6 anak  Siswa yang berani menyajikan temuanya ada 1 anak.  Siswa yang berani menjawab pertanyaan guru juga masih rendah hanya 1 anak.  Kerjasama siswa dalam hal pembagian kelompok juga masih rendah karena masi hada 3 kelompok yang belum jelas  Kerjasama dalam menyelesaikan praktik ada 2 kelompok yang belum harmonis  Siswa yang kurang memperhatikan guru saat menjelaskan materia da 4 anak  Siswa yang kurang memperhatikan siswa lain saat mengungkapkan pendapat tercatat ada 5 anak. 2. Ketuntasan belajar Rata-rata Ketuntasan belajar disini masih dibawah kkm yaitu 6.4, sedangkan peningkatan kompetensinya berdasarkan indikator yang sudah ada 8 anak sudah menguasai sampai mematikan mesin, 8 anak sampai mereferensi spindle . 3. Lain-lain Tidak ada.

D. Evaluasi dan refleksi : lakukan evaluasi apa yang positif dan apa yang masih