Distribusi Normal Multivariat Rata-rata Variansi Variansi- Kovariansi

Jadi, vektor-vektor eigen yang bersesuaian dengan adalah vektor- vektor taknol yang terbentuk Sehingga Adalah basis untuk ruang eigen yang bersesuaian dengan

2.4 Distribusi Normal Multivariat

Menurut Suryanto 1988 : 66 Variabel acak X dikatakan berdistribusi Normal dengan rerata = dan varians = , dimana 0, jika fungsi kerapatan probabilitas dari X tertentu oleh rumus 2-10 untuk Sedangkan sekelompok variabel ,..., dikatakan berdistribusi Normal p-variat dengan vektor rerata dan matriks varians- kovarians atau matiks dispersi jika fungsi kerapatan probabilitas bersama dari p variabel itu tertentu oleh rumus. ,..., = 2-11 Dengan

2.5 Rata-rata

Rata-rata merupakan salah satu ukuran pemusatan yang sering digunakan.Misalkan adalah n pengukuran pada variabel 1. Rata – rata pengukuran yang juga disebut rata-rata sampel ditulis dengan adalah 2-12 Secara umum, rata-rata sampel untuk variabel ke-j bila ada p variabel dan nobjek adalah 2-13 Dengan j = 1,2,...,p Jika X adalah matriks , dengan n merupakan jumlah objek dan p adalah banyaknya variabel maka matriks baris X rata-rata ditulis dengan disebut centroid. Matriks dihitung dengan menggunakan operasi matriks berikut : Didapat 2-13 Dengan adalah matriks berukuran dengan entri matriks adalah bilangan .

2.6 Variansi

didefinisikan sebagai variansi sampel yang merupakan estimator dari variansi populasi Variansi sampel untuk variabel ke-j adalah 2-14 Dengan mengambil sebesar vektor kolom dari matriks didapat : 2-15 Menurut Sagian Sugiarto 2000:52, variansi populasi dinyatakan dalam dan simpangan baku populasi adalah . Untuk menghitung nilai variansi populasi dapat digunakan rumus berikut : 2-16 dengan menyatakan variansi untuk variabel-variabel menyatakan nilai ke-i dari variabel menyatakan rataan populasi dari variabel menyatakanukuran populasi

2.7 Variansi- Kovariansi

Kovariansi merupakan ukuran keterikatan dua variabel, misal dan . Kovariansi dari dua variabel adalah rasio jumlah simpangan baku dari rataan tiap kasus. Menurut Rencher 2002: 57 kovariansi sampel untuk variabel ke-j dan k adalah 2-17 dengan . Sehubungan dengan kovariansi, variansi sampel dapat pula diartikan sebagai kovariansi variabel ke-j dan j. Suatu matriks yang elemen-elemennya terdiri atas variansi dan kovariansi dari sekumpulan variabel disebut dengan matriks variansi- kovariansi dinotasikan dengan S dapat dinyatakan dalam bentuk , Karena dan 2-18 Untuk menghitung nilai kovariansi populasi ditentukan dengan rumus sebagai berikut : 2-19 dengan menyatakan kovariansi antara dua variabel yaitu variabel dan menyatakan nilai ke-i dari variabel menyatakan nilai ke-r dari variabel menyatakan rataan nilai variabel menyatakan rataan nilai variabel menyatakan ukuran populasi Entri-entri diagonal matriks variansi-kovariansi adalah nilai variansi sedangkan entri matriks yang bukan diagonal adalah nilai kovariansi atau dapat ditulis sebagai berikut : 2-20

2.8 Korelasi