Peneliti Konsumen Instruktur Manfaat penelitian

RIZALDO SEPTIANO ROBAENI, 2015 SOFTWARE PETUNJUK TEKNIS DAN PELAKSANAAN LATIHAN KEKUATAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Berdasarkan latar belakang masalah yang telah di jabarkan, maka rumusan masalah yang diajukan peneliti adalah : 1. Bagaimana pembuatan Software Melatih kekuatan ? 2. Bagaimana cara kerja Software Melatih kekuatan ? 3. Bagaimana pengujian Software Melatih kekuatan?

D. Tujuan Penelitian

1. Mengkaji sejauh mana pembuatan software dalam melatih kekuatan 2. Mengkaji sejauh mana cara kerja software dalam melatih kekuatan 3. Mengkaji sejauh mana validitas software dalam melatih kekuatan

E. Manfaat penelitian

Dalam penelitian yang dilakukan ini peneliti menaruh keinginan agar penelitian ini bermanfaat bagi peneliti,konsumen dan instruktur. Adapun rincian manfaatnya adalah sebagai berikut :

1. Peneliti

Manfaat bagi peneliti sendiri yang dapat di ambil dari penelitian ini adalah sebagai langkah nyata yang dapat menjawab pertanyaan-pertanyaan yang di ajukan peneliti. Selain itu, maanfaat yang lain adalah sebagai cara si peneliti menolong konsumen di tempat fitnes, dan juga peneliti ingin membantu agar perubahan gaya hidup kearah yang positif ini dapat ditiru oleh masyarakat luas, yang belum melakukan perubahan gaya hidup.

2. Konsumen

Manfaat bagi konsumen yang dapat diambil dari penelitian ini adalah sebuah alat yang dapat membantu mereka di saat kebingungan untuk menggunakan alat –alat fitnes yang tentunya jarang sekali mereka temukan dalam kehidupan sehari –hari, atau ketika instruktur sedang tidak ada, maka konsumen dapat RIZALDO SEPTIANO ROBAENI, 2015 SOFTWARE PETUNJUK TEKNIS DAN PELAKSANAAN LATIHAN KEKUATAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu mencari sendiri apa yang dibutuhkan , dan ini sebagai bentuk motivasi juga agar konsumen lebih semangat mengikuti olahraga di tempat fitnes.

3. Instruktur

Bagi instruktur di tempat fitnes, manfaat yang dapat diambil adalah bahwa akan adanya sebuah alat yang dapat membantu dalam mengerjakan salah satu tugas mereka yang apabila konsumen terlalu banyak dan mereka tidak bisa menangani sendiri sendiri. RIZALDO SEPTIANO ROBAENI, 2015 SOFTWARE PETUNJUK TEKNIS DAN PELAKSANAAN LATIHAN KEKUATAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 11

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN DASAR PEMIKIRAN