Pengujian Fitur Jadwal Shalat Pengujian Fitur Arah Kiblat

Pengujian white box dilakukan dengan menguji atribut dan methodyang ada pada kelas-kelas yang dibangun. Pengujian ini dilakukan pada prosespengembangan.Pengujian black box dilakukan dengan cara Acceptance Testing yaitu untukmenguji apakah sistem yang dikembangkan sesuai dengan apa yang tertuangdalam spesifikasi fungsional sistem.

4.2.1 Pengujian Fitur Jadwal Shalat

Pengujian ini dilakukan untuk memeriksa keabasahan waktu shalat yang ditampilkan apakah sesuai dengan waktu sebenarnya dengan membandingkanpada sumber yang terpercaya. Pada pengujian ini membandingkan jadwal shalat pada Tasbih Gambar 4.1 dengan jadwal shalat yang terdapat pada situs PKPU Pos KeadilanPeduli Umat Gambar 4.2, dan Situs Rukyatul Hilal Indonesia dengan lokasi Medan Gambar 4.3, pada tanggal 30Mei 2012. Gambar 4.1 Jadwal Shalat Tasbih 30052012 Universitas Sumatera Utara Gambar 4.2 Jadwal Shalat PKPU30052012 Universitas Sumatera Utara Gambar 4.3 Jadwal Shalat RHI30052012 Berdasarkan hasil pengujian di atas, didapatkan bahwa waktu shalat yangditampilkan pada Tasbih sangat mendekati jadwal shalat pada situs PKPU danhanya memiliki perbedaan alam detik. Sementara pada jadwal shalat yangtedapat pada situs RHI, jadwal shalat yang ditampilkan memiliki perbedaan waktubeberapa menit. Perbedaan ini mungkin disebabkan dalam penentuan nilaivariabel koordinat Lintang, Bujur, dan Ketinggian lokasi suatu wilayah yangberbeda.

4.2.2. Pengujian Fitur Arah Kiblat

Pengujian ini dilakukan untuk memeriksa apakah sudut arah kiblat sesuai dengan derajat arah kiblat dan dapat ditampilkan secara real position berubah-ubahjika posisi Universitas Sumatera Utara perangkat berubah. Pada pengujian sudut Arah Kiblat dilakukan dengan membandingkan nilai sudut yang ditampilkan oleh aplikasi Tasbih dengan nilai Arah Kiblat pada situs Rukyatul Hilal Indonesia di kota Medan. Gambar 4.4 Arah Kiblat RHI Untuk Kota Medan Gambar 4.5 Tampilan Fitur Pencari Kiblat Tasbih Universitas Sumatera Utara Gambar 4.6 Perbandingan Arah Kiblat Sebenarnya Dengan Arah Kiblat Pada Perangkat Universitas Sumatera Utara Gambar 4.7 Perangkat Diputar 90 Gambar 4.8 Perangkat Diputar 180 Universitas Sumatera Utara Gambar 4.9 Perangkat Diputar 270 Berdasarkan hasil pengujian yang ditampilkan pada gambar di atas. Sudutarah kiblat yang tampil pada aplikasi Tasbih dan situs RHI memiliki kesamaannilai, dimana aplikasi Tasbih sebesar 295,19574 derajat dan situs RHI sebesar295,19. Sehingga dapat disimpulkan nilai sudut arah kiblat aplikasi Tasbih menampilkan nilai yang lebih akurat karena berdasarkan lokasi yang sebenarnyayang diterima dari GPS. Dalam pengujian penunjuk arah kiblat secara realposition yang tampak pada gambar, yaitu dengan memutar perangkat sebesar 90 o , 180 o , 270 o , dan 360 o ,busur panah tetap menunjukkan lokasi kiblat tanpaterpengaruh perputaran perangkat. Universitas Sumatera Utara

4.2.3. Pengujian Fitur Pencari Masjid