Lokasi Ketentuan Kriteria Lokasi Pencapaian Dapat diakses dari jalan primer pada Peraturan Tanah milik kesultanan. Topografi

Universitas Sumatera Utara 17 . Gambar II.7. Lokasi Kawasan

2. Lokasi

Site Lokasi : Kecamatan Medan Maimun Kota Medan Luas Area : ± 5,87 Ha Kasus Perancangan : Kawasan Pemukiman Kumuh Kampung Hamdan Status Perancangan : Tidak nyata Kontur Lahan : Berkontur Jenis Kawasan : Daerah pusat kota Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara 18 Gambar II.8. Peta Site

3. Ketentuan

Site  GSB Garis Sempadan Bangunan GSB untuk Jl. Ir. Juanda : 15 m GSB untuk Jl. Samanhudi : 15 m GSB untuk Jl. Multatuli : 10 m GSB untuk Sungai Deli : 15 m  KDB Koefisien Dasar Bangunan KDB = 60 x 5,87 ha = 4,322 ha  KLB Koefisien Lantai Bangunan KLB = 4,5 x 5,87 ha = 26,514 ha  KDH Koefisien Daerah Hijau KDH = 25 x 5,87 ha = 1,47 ha Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara 19

4. Kriteria Lokasi

Untuk menentukan lokasi perancangan perlunya mempertimbangkan kriteria-kriteria pada site yang dipilih. Kriteria-kriteria tersebut diantaranya : Tabel 1. Kriteria Pemilihan Lokasi Perancangan NO. KRITERIA LOKASI 1. Tinjauan terhadap struktur kota Berada di Kecamatan Medan Maimun, Kota Medan

2. Pencapaian Dapat diakses dari jalan primer pada

kawasan ini yaitu, Jalan Ir. H. Juanda, 3. Area pelayanan Lingkungan sekitar merupakan fungsi yang dapat saling mendukung dengan bangunan yang direncanakan seperti fungsi perbelanjaan dan bangunan publik lainnya atau disekitar permukiman yang belum ada

4. Peraturan Tanah milik kesultanan.

Nilai lahan cukup tinggi untuk daerah komersial. Untuk pengembangan kawasan permukiman, pusat pendidikan, perdagangan, dan rekreasi indoor. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara 20

5. Topografi

Site ini memiliki kontur terutama area yang dekat dengan sungai dan perbedaan setiap konturnya adalah 1 meter. Gambar II.9. Peta Kontur Site

II.4.2. Isu