Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Harga Strategi Penetapan Harga Market skimming Penetapan harga penetrasi Mempertahankan pasar Market Holding

mengalami kerugian, seperti biaya tetap, variable, product life cyrcle cost, replacement cost, dan lain-lain.

2.5 Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Harga

Penentuan harga dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal : a. Faktor internal 1. Tujuan pemasaran biaya, penguasaan pasar, dan usaha 2. Strategi marketing mix aspek harga dan non harga 3. Organisasi struktur, skala, dan tipe b. Faktor eksternal 1. Elastisitas permintaan dan kondisi persaingan pasar 2. Harga pesaing dan reaksi pesaing terhadap perubahan harga 3. Lingkungan eksternal yang lain, seperti lingkungan mikro maupun lingkungan makro

2.6 Strategi Penetapan Harga

Harga di pasar internasional tidak terukir di atas batu, harga itu harus dievaluasi pada interval tertentu secara teratur dan disesuaikan bila perlu.Demikian pula, trujuan penetapan harga mungkin berubah-ubah tergantung pada tahap daur hidup produk dans ituasi kompetitif spesifik.Empat pendekatan harga yang paling sering dijumpai adalah meraup laba dari segmen pasar market skimming, penetrasi pasar, menambahkan laba biaya produksi.

a. Market skimming

Strategi penetapan harga berdasarkan pada market skimming merupakan usaha dengan sengaja untuk mencapai suatu segmen pasar yang bersedia membayar harga tinggi untruk suatu produk.Dalam contoh seperti itu, produk harus menciptakan nilai yang tinggi bagi pembeli.Strategi penetapan harga ini seringkali dipergunakan dalam fase introduksi siklus hidup produk ketika kapasitas produksi dan persaingan terbatas.

b. Penetapan harga penetrasi

Penetapan harga penetrasi menggunakan harga sebagai alat untuk bersaing untuk memperoleh pasar.Mayoritas perusahaan yang menggunakan penetapan jenis harga ini dalam pemasaran internasional berada di kawasan Pasifik.Pabrik berskala efisien dan rendahnya tenaga kerja membuat perusahaan-perusahaan ini dapat mengadakan “serangan mendadak” ke pasar.

c. Mempertahankan pasar Market Holding

Strategi mempertahankan pasar seringakali dipergunakan oleh perusahaaan yang ingin mempertahankan pengsa pasar mereka.Dalam pemasaran di suatu negara, strategi ini seringkali berupa reaksi terhadap penyesuaian harga oleh pesaing.Misalanya, ketika salah satu perusahaan mengumumkan penurunan harga khusus, sebagian besar perusahaan penerbangan harus menyesuaikan harga.

d. Cost-pluspeningkatan harga.