Tugas Tes Formatif a. Jelaskan persyaratan konstruksi bangunan yang benar Jelaskan persyaratan jalan keluar pada industribengkel yang Jelaskan persyaratan Rambu Jalan Keluar Penerangan Lembar Jawab Tes Formatif

130 TEKNIK KERJA BENGKEL TELEKOMUNIKASI peraturan serta panduan kesehatan dan keselamatan. Jumlah dan ukuran tangga dan jalan keluar harus memadai untuk beban hunian berbagai bagian bangunan 2. Jalan Keluar Pintu keluar tidak boleh dikunci pada jam-jam biasa dimana pabrik sedang dihuni • Pintu keluar harus terbuka ke arah luar. • Setiap pintu yang tidak berfungsi sebagai jalan keluar atau sarana keluar harus diberi tanda ‘No Exit’ [Bukan Jalan Keluar]. • Permukaan untuk berjalan di jalan keluar harus memiliki tinggi yang sama di kedua sisi pintu atau lintas keluar. • Harus ada jalan keluar dalam jumlah yang cukup dengan lebar yang sesuai • Pekerja tidak boleh berada 60 meter dari jalan keluar terdekat. 3. Rambu Jalan Keluar Penerangan Darurat x Penerangan darurat bertenaga batery diisi permanen jumlah dan penetapan jaraknya harus cukup untuk menghasilkan sekurang kurangnya 1 lux. x Kotak penerangan EXIT Jalan Keluar di atas pintu keluar dalam bahasa inggris dan bahasa setempat

d. Tugas

a Buatlah rambu-rambu arah jalan keluar dan penerangan darurat jika terjadi kebakaran b Lakukan identifikasi kelebihan dan kekurangan bengkel tersebut dalam hal rambu-rambu arah jalan keluar dan penerangan darurat jika terjadi kebakaran jika dibandingkan dengan pengetahuan baru yang anda peroleh setelah mempelajari materi pada kegiatan belajar ini. c Bagaimana saran dan tanggapan anda terhadap sistem tersebut ? 131 TEKNIK KERJA BENGKEL TELEKOMUNIKASI

e. Tes Formatif a. Jelaskan persyaratan konstruksi bangunan yang benar

b. Jelaskan persyaratan jalan keluar pada industribengkel yang

benar

c. Jelaskan persyaratan Rambu Jalan Keluar Penerangan

Darurat pada industribengkel yang benar

f. Lembar Jawab Tes Formatif

a. Persyaratan konstruksi bangunan: Semua pekerja harus dapat mengosongkan daerah kerja mereka dan keluar dari bangunan dengan cepat dan mudah apabila terjadi situasi darurat. Konstruksi bangunan dan susunan peralatan, utilitas, furniture, dst, di dalam ruang bangunan harus benar-benar sesuai dengan peraturan terkait dengan kebakaran dan memenuhi peraturan serta panduan kesehatan dan keselamatan. Jumlah dan ukuran tangga dan jalan keluar harus memadai untuk beban hunian berbagai bagian bangunan. 2. Persyaratan pintu keluar: • Pintu keluar tidak boleh dikunci pada jam-jam biasa dimana pabrik sedang dihuni • Pintu keluar harus terbuka ke arah luar. • Setiap pintu yang tidak berfungsi sebagai jalan keluar atau sarana keluar harus diberi tanda ‘No Exit’ [Bukan Jalan Keluar]. • Permukaan untuk berjalan di jalan keluar harus memiliki tinggi yang sama di kedua sisi pintu atau lintas keluar. • Harus ada jalan keluar dalam jumlah yang cukup dengan lebar yang sesuai • Pekerja tidak boleh berada 60 meter dari jalan keluar terdekat. 132 TEKNIK KERJA BENGKEL TELEKOMUNIKASI 3. Persyaratan Rambu Jalan Keluar Penerangan Darurat: x Penerangan darurat bertenaga batery diisi permanen jumlah dan penetapan jaraknya harus cukup untuk menghasilkan sekurang kurangnya 1 lux. x Kotak penerangan EXIT Jalan Keluar di atas pintu keluar dalam bahasa inggris dan bahasa setempat

g. Lembar Kerja Peserta didik