Kegunaan Penelitian STRATEGI GURU DALAM MENGEMBANGKAN RANAH PSIKOMOTORIK PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA BAHAUDDIN SEPANJANG SIDOARJO.

Setelah diadakan penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa implementasi strategi pembelajaran afektif dan psikomotorik di MI Ma’arif Cangkringan Sukodono Sidoarjo sudah dibilang baik. Tetapi masih ada kesulitan dari implementasinya yaitu, sulitnya mengontrol tingkah laku semua siswa-siswi di luar sekolah. Dan hal tersebut dapat diatasi dengan dengan kerjasama antara kedua orangtua anak dengan guru ketika berada di sekolah. Dan masih danya siswa-siswi yang kesulitan dalam mengaplikasikan materi ajar dalam kehidupan sehari-hari. F. Definisi Operasional Untuk menfokuskankajian pada permasalahn yang telah dirumuskan, maka penulis perlu menegaskan beberapa hal yang berkaitan dengan judul tersebut, yaitu : 1. Strategi a. Pengertian strategi Strategi adalah suatu rencana tentang pendayagunaan dan penggunaan potensi dan sarana yang ada untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi pengajaran. 7 b. Strategi Pembelajaran Pembelajaran adalah upaya membelajarkan siswa untuk siswa. Kegiatan pembelajaran akan melibatkan siswa mempelajari sesuatu dengan cara efektif dan efisien. Sedangkan strategi 7 Yatim Riyanto, Paradigma Baru Pembelajaran, Jakarta : Kencana Prenada Group, 2012, h. 131 pembelajaran adalah siasat guru dalam mengefektifkan, mengefisiensikan, serta mengoptimalkan fungsi dan interaksi antara siswa dengan komponen pembelajaran untuk mencapai tujuan pengajaran. 8 2. Psikomotorik Ranah psikomotorik adalah ranah yang berorientasi pada keterampilan motorik yang berhubungan dengan anggota tubuh, atau tindakan action yang memerlukan koordinasi antara syaraf dan otot. Dalam literatur tujuan ini tidak banyak ditemukan penjelasannya, dan lebih banyak dihubungkan dengan latihan menulis, berbicara, dan olahraga serta bidang studi berkaitan dengan keterampilan. 9 3. Guru Fiqih Guru fiqih merupakan seorang tenaga pendidik yang membekali peserta didiknya agar dapat mengetahui dan memahami pokok hukum secara terperinci dan menyeluruh baik berupa dalil naqli dan aqli agar dapat melaksanakan dan mengamalkan ketentuan hukum Islam dengan benar. 10 4. Mata Pelajaran Fiqih 8 Ibid., h. 132 9 Martinis Yamin, Strategi Pembelajaran Berbasis Kompetensi, Jakarta: Gunung Persada Press, 2005, h. 37 10 Aasrof Syafi’i, ESQ dan Kompetensi Guru PAI, Tulunggagung: STAIN Tulunggagung Press, 2008, h. 22-23 Mata pelajaran fiqih adalah salah satu bagian dari Pendidikan Agama Islam yang mempelajari tentang Fiqih ibadah, terutama menyangkut pengenalan dan pemahaman tentang cara-cara pelaksanaan rukun islam mulai dari ketentuan dan tata cara pelaksanaan taharah, shalat, puasa, zakat, sampai dengan pelaksanaan ibadah haji, serta ketentuan tentang makanan dan minuman, khitan, kurban, dan cara pelaksanaan jual beli dan pinjam meminjam. 5. Peserta Didik Peserta didik adalah anggota msyarakat yang berusaha mengembangkan potensi diri melalui proses pembelajaran pada jalur pendidikan, baik pendidikan formal maupun pendidikan non-formal, pada jenjang pendidikan dan jenis pendidikan tertentu.

G. Sistematika Pembahasan

Sistematika pembahasan dalam skripsi ini terdiri dari lima bab dengan sistematika sebagai berikut: Dalam bab I skripsi ini akan dibahas uraian pendahuluan yang meliputi: latar belakang, rumusan masalah, tujuan penelitian, kegunaan penelitian, penelitian terdahulu, definisi operasional, sistematika pembahasan. Adapun dalam bab II akan dibahas landasan teoritis yang meliputi pembahasan tentang: Teori Tentang Strategi Pembelajaran Ranah

Dokumen yang terkait

Keterampilan Bertanya Guru dalam Meningkatkan Aktivitas belajar Siswa pada Mata Pelajaran Fiqih di Madrasah Tsanawiyah At-taqwa 06 Bekasi.

1 10 196

KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU FIQH DALAM MELAKSANAKAN EVALUASI PEMBELAJARAN RANAH PSIKOMOTORIK PESERTA DIDIK KELAS VII A DI MTS NEGERI 1 LAMPUNG TENGAH

0 4 130

Pengaruh Penerapan Metode The Power of Two terhadap Prestasi Belajar Siswa Fiqih di MA Bahauddin Sepanjang.

0 1 140

IMPLEMENTASI STRATEGI DISCOVERY LEARNING & EXPOSITION LEARNING DALAM MENINGKATKAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA NU NURUSSALAM BESITO KUDUS - STAIN Kudus Repository

0 0 7

IMPLEMENTASI STRATEGI DISCOVERY LEARNING & EXPOSITION LEARNING DALAM MENINGKATKAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA NU NURUSSALAM BESITO KUDUS - STAIN Kudus Repository

0 1 32

IMPLEMENTASI STRATEGI DISCOVERY LEARNING & EXPOSITION LEARNING DALAM MENINGKATKAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA NU NURUSSALAM BESITO KUDUS - STAIN Kudus Repository

0 0 12

BAB IV - IMPLEMENTASI STRATEGI DISCOVERY LEARNING & EXPOSITION LEARNING DALAM MENINGKATKAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA NU NURUSSALAM BESITO KUDUS - STAIN Kudus Repository

0 1 52

PENGARUH PENGEMBANGAN MATERI PEMBELAJARAN DAN KESIAPAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN PSIKOMOTORIK PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA NU SALAFIYAH KENDUREN WEDUNG DEMAK TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 9

PENGARUH PENGEMBANGAN MATERI PEMBELAJARAN DAN KESIAPAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN PSIKOMOTORIK PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA NU SALAFIYAH KENDUREN WEDUNG DEMAK TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 50

PENGARUH PENGEMBANGAN MATERI PEMBELAJARAN DAN KESIAPAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN PSIKOMOTORIK PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN FIQIH DI MA NU SALAFIYAH KENDUREN WEDUNG DEMAK TAHUN PELAJARAN 2016/2017 - STAIN Kudus Repository

0 0 26