Waktu Pelaksanaan Pihak Terlibat Pelaksanaan Kegiatan Alat dan Bahan Rencana Anggaran Biaya

15 kepada masyarakat Desa Manduang, maka dampak lingkungan dan kesehatan akibat sampah dapat diminimalisir.

c. Waktu Pelaksanaan

Waktu Pelaksanaan : 1- 4 Agustus 2016 Pukul : 09.00 WITA – selesai Lokasi : Lokasi Tempat Pembuangan Sampah di Desa Manduang d. Kelompok Sasaran Kelompok sasaran dari program ini adalah masyarakat Desa Manduang.

e. Pihak Terlibat

Pihak yang terlibat dari program ini adalah Seluruh anggota pelaksana bidang prasarana fisik KKN PPM Universitas Udayana Desa Manduang 2016.

f. Pelaksanaan Kegiatan

Tanggal Kegiatan Lokasi Waktu jam Keterangan 24 Juli 2016 Survei Lokasi dan Tempat TPS Desa Manduang 2 Koordinasi kepala desa serta masyarakat setempat untuk menentukan lokasi yang sesuai untuk dijadikan tempat penampungan dan pengolahan sampah desa 25 Juli 2016 Survey Harga Bahan Toko Bangunan 4 Mencari perbandingan harga material bangunan yang akan dipakai membuat bak sampah 16 25 Juli 2016 Penyusunan Program Kerja Posko KKN 2 Membuat jadwal kegiatan yang akan dilakukan 26 - 31 Juli 2016 Persiapan Lokasi Penempatan Bak Sampah 8 Persiapan alat dan material yang digunakan untuk membuat bak sampah desa. 1 - 4 Agustus 2016 Pelaksanaan bak sampah Desa Manduang Lokasi Penempatan Bak Sampah 16 - Pembersiha n lokasi - Pematangan lahan - Pembuatan Galian dan Rabatan lantai kerja - Pemasangan batako - Pasangan Plesteran semen dan pasir 1 : 4 Total 32

g. Alat dan Bahan

 Cangkul  Cetok  Waterpass  Ember  Meteran  Tali nilon. 17

h. Rencana Anggaran Biaya

No Bahan Harga Satuan Jumlah Total 1. Batako Rp. 2.500bh 90 bh Rp.225.000 2. Pasir Pasang Rp. 160.00m3 2 m3 Rp.320.000 3. Semen Tiga Roda Rp. 65.000sak 1 sak Rp.65.000 4. Upah Tukang Rp. 80.000Hari 1 Hari Rp.80.000 Total biaya Rp.690.000

II. Nama Program Kerja

Pembuatan Papan Nama Taman Kanak-Kanak a. Dasar Masalah Program Kerja Taman Kanak-Kanak merupakan jenjang pendidikan pertama yang ditempuh oleh anak-anak. Fasilitas di taman kanak-kanak harus dapat menarik minat anak anak itu sendiri, namun pada Taman Kanak-Kanak desa manduang fasilitas yang tersedia tidak terawat sedemikian rupa, sehingga ada beberapa fasilitas yang mulai rusak dan usang.

b. Deskripsi Program Kerja