Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan Sumber Bahan Organik untuk Meningkatkan Serapan P dan Pertubuhan Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Pada Tanah Andisol Terdampak Erupsi Gunung Sinabung

Denah Penelitian
Ulangan I

150
cm

Ulangan II

M1B3

M3B2

M1B1

M3B2

M04

M1B1

M2B2


M2B3

M2B2

M0B3

M2B4

M1B0

M2B3

M2B1

M3B0

M2B1

M3B0


M3B4

M1B2

M2B0

M3B1

M2B0

M1B4

M1B3

M1B4

M0B2

M0B0


M0B1

M0B0

M3B3

M3B1

M3B2

M1B2

M0B1

M3B3

M3B4

M1B0

50
cm

M2B4

100 cm

M0B2

Denah Plot
Tanaman 1
Tanaman 2
Tanaman 3
Tanaman 4
Tanaman 5

30
cm

50

cm

M0B3

50
cm

Perlakuan

LAMPIRAN 1 ( Reaksi Tanah (ph H2O) )
Ulangan
Total
I
II

M0B0
M0B1
M0B2
M0B3
M0B4

M1B0
M1B1
M1B2
M1B3
M1B4
M2B0
M2B1
M2B2
M2B3
M2B4
M3B0
M3B1
M3B2
M3B3
M3B4
Total
Rataan

4.16
4.58

4.23
4.24
4.34
4.48
4.48
4.15
4.04
4.77
4.24
4.42
4.90
4.57
4.64
4.24
4.20
4.36
4.37
4.43
87.84
4.392


4.11
4.39
4.42
4.48
4.49
4.47
4.68
3.93
4.45
4.73
4.64
4.78
4.89
4.36
4.41
4.21
4.53
4.58
4.12

4.38
89.05
4.4525

Rataan

8.27
8.97
8.65
8.72
8.83
8.95
9.16
8.08
8.49
9.50
8.88
9.20
9.79
8.93

9.05
8.45
8.73
8.94
8.49
8.81
176.89
8.84

4.14
4.49
4.33
4.36
4.42
4.48
4.58
4.04
4.25
4.75
4.44

4.60
4.90
4.47
4.53
4.23
4.37
4.47
4.25
4.41
88.45
4.42

Tabel Anova
SK

db

JK

Ulangan
1
M
3
B
4
MB
12
Galat
19
Total
39
KK = 3,6 %

0.037
0.391
0.297
0.825
0.475
2.024

KT

F Hitung

F Tabel 5%

0.037
0.13
0.074
0.069
0.025

1.465tn
5.211*
2.971*
2.751*

4.38
3.13
2.9
2.31

Tabel Rataan
MPF
(30 ml/tan)
M0
M1
M2
M3
Rataan

B0
4.14de
4.48bcd
4.44cd
4.23de
4.32

Reaksi Tanah (pH H2O)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
B1
B2
B3
B4
4.49bcd
4.33cde
4.36cde
4.42cd
4.58bc
4.04e
4.25cde
4.75ab
4.60bc
4.90a
4.47bcd
4.53bc
4.37cde
4.47cd
4.25de
4.41cd
4.51
4.43
4.33
4.52

Rataan
4.34
4.42
4.59
4.34
4.42

Lampiran 2 Populasi Mikroba
Ulangan

Perlakuan
M0B0
M0B1
M0B2
M0B3
M0B4
M1B0
M1B1
M1B2
M1B3
M1B4
M2B0
M2B1
M2B2
M2B3
M2B4
M3B0
M3B1
M3B2
M3B3
M3B4
Total
Rataan

Total

Rataan

18
23
24
21
23
16
26
24
31
25
32
30
39
36
20
42
37
33
41
34

39
43
63
59
40
35
65
53
61
43
65
57
81
74
30
72
61
69
91
66

19.5
21.5
31.5
29.5
20.0
17.5
32.5
26.5
30.5
21.5
32.5
28.5
40.5
37.0
15.0
36.0
30.5
34.5
45.5
33.0

575
28.75

1167

I

II

21
20
39
38
17
19
39
29
30
18
33
27
42
38
10
30
24
36
50
32
592
29.6

29.2

Tabel Anova
SK
Ulangan
M
B
MB
Galat
Total
KK = 20,3 %

Db

JK

KT

F Hitung

1
3
4
12
19
39

7.225
824.275
905.15
704.85
668.275
3109.78

7.225
274.758
226.288
58.737
35.172

0.205tn
7.812*
6.434*
1.670tn

F Tabel 5%
4.38
3.13
2.9
2.31

Tabel Rataan
MPF
(30 ml/tan)
M0
M1
M2
M3
Rataan

Populasi Mikroba Tanah ( spm/10-5)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
B0
B1
B2
B3
19.5
21.5
31.5
29.5
17.5
32.5
26.5
30.5
32.5
28.5
40.5
37.0
36.0
30.5
34.5
45.5
26.38 c
28.25 bc
33.25 ab
35.63 a

B4
20.0
21.5
15.0
33.0
22.38 c

Rataan
24.4 c
25.7 bc
30.7 ab
35.9 b
29.175

Perlakuan

Lampiran 3 Aktivitas Mikroba (Total Respirasi)
Ulangan
Total

Rataan

I

II

M0B0

1.3

2.9

4.18

2.09

M0B1

2.6

2.9

5.50

2.75

M0B2

1.5

3.1

4.62

2.31

M0B3

2.6

3.3

5.94

2.97

M0B4

4.0

3.3

7.26

3.63

M1B0

1.5

2.6

4.18

2.09

M1B1

3.3

4.8

8.14

4.07

M1B2

4.4

2.9

7.28

3.64

M1B3

2.6

4.2

6.82

3.41

M1B4

2.6

4.0

6.60

3.30

M2B0

2.6

3.3

5.94

2.97

M2B1

4.0

3.3

7.26

3.63

M2B2

4.2

4.0

8.14

4.07

M2B3

2.6

3.3

5.94

2.97

M2B4

2.6

4.6

7.26

3.63

M3B0

5.1

6.4

11.44

5.72

M3B1

4.4

2.9

7.26

3.63

M3B2

5.3

4.0

9.24

4.62

M3B3

4.2

3.9

8.04

4.02

M3B4
Total

14.3

5.5

19.80

9.90

75.90

74.94

150.84

Rataan

3.80

3.75

3.77

Tabel Anova
SK
Ulangan
M
B
MB
Galat
Total
KK =44,1 %
Tabel Rataan
MPF
(30 ml/tan)
M0
M1
M2
M3
Rataan

Db

JK

Kt

F Hitung

1
3
4
12
19
39

0.006
47.221
18.953
41.721
52.539
160.44

0.006
15.74
4.738
3.477
2.765

0.002tn
5.692**
1.714tn
1.257tn

Aktivitas mikroba (total respirasi)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
B0
B1
B2
B3
B4
2.09
2.75
2.31
2.97
3.63
2.09
4.07
3.64
3.41
3.30
2.97
3.63
4.07
2.97
3.63
5.72
3.63
4.62
4.02
9.90
3.22
3.52
3.66
3.34
5.12

F Tabel 5%
4.38
3.13
2.9
2.31

Total

Rataan

13.75
16.51
17.27
27.89

2.75 b
3.30 b
3.45 b
5.58 a
3.77

Lampiran 4 C-Organik
Ulangan

Perlakuan
I
3.51
3.48
3.53
3.35
3.56
3.94
3.71
4.03
3.49
4.15
4.84
3.93
4.28
4.33
3.07
3.32
3.67
3.64
3.51
3.74
75.08
3.754

M0B0
M0B1
M0B2
M0B3
M0B4
M1B0
M1B1
M1B2
M1B3
M1B4
M2B0
M2B1
M2B2
M2B3
M2B4
M3B0
M3B1
M3B2
M3B3
M3B4
Total
Rataan

II
3.07
3.88
3.22
3.61
3.97
3.47
3.73
3.49
3.64
3.65
3.88
3.36
4.08
4.56
3.88
3.25
3.20
3.50
3.58
3.30
72.32
3.616

Total

Rataan

6.58
7.36
6.75
6.96
7.53
7.41
7.44
7.52
7.13
7.8
8.72
7.29
8.36
8.89
6.95
6.57
6.87
7.14
7.09
7.04
147.4
7.37

3.29
3.68
3.375
3.48
3.765
3.705
3.72
3.76
3.565
3.9
4.36
3.645
4.18
4.445
3.475
3.285
3.435
3.57
3.545
3.52
73.7
3.685

Tabel Anova

SK

Db

JK

KT

Ulangan

1

0.19

0.19

M
B
MB
Galat
Total

3
4
12
19
39

1.886
0.096
1.968
1.765
5.905

0.629
0.024
0.164
0.093

F Hitung

F Tabel 5%

2.050tn
6.769*
0.258tn
1.766tn

4.38
3.13
2.9
2.31

KK = 8,3 %
Tabel Rataan
MPF
(30 ml/tan)
M0
M1
M2
M3
Rataan

B0
3.29
3.71
4.36
3.29
3.66

C-Organik (%)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
B1
B2
B3
3.68
3.38
3.48
3.72
3.76
3.57
3.65
3.83
3.45
3.44
3.57
3.55
3.62
3.63
3.51

Rataan
B4
3.77
3.90
3.48
3.52
3.67

3.52 b
3.73 b
4.02 a
3.47 b
3.62

Lampiran 5 P Tersedia
Ulangan

Perlakuan

I
97.30
115.72
121.49
148.02
167.40
143.12
138.31
139.25
169.03
114.32
157.92
133.91
155.27
144.97
139.65
151.05
157.13
134.15
157.00
155.46
2840.47
142.02

M0B0
M0B1
M0B2
M0B3
M0B4
M1B0
M1B1
M1B2
M1B3
M1B4
M2B0
M2B1
M2B2
M2B3
M2B4
M3B0
M3B1
M3B2
M3B3
M3B4
Total
Rataan

II
100.31
131.43
103.26
130.12
173.98
131.36
137.41
152.59
157.91
118.00
132.83
157.34
155.44
151.19
170.38
147.46
185.04
124.71
134.96
162.19
2857.91
142.90

Total

Rataan

197.61
247.15
224.75
278.14
341.38
274.48
275.72
291.84
326.94
232.32
290.75
291.25
310.71
296.16
310.03
298.51
342.17
258.86
291.96
317.65
5698.38
284.92

98.81
123.58
112.38
139.07
170.69
137.24
137.86
145.92
163.47
116.16
145.38
145.63
155.36
148.08
155.02
149.26
171.09
129.43
145.98
158.83
2849.19
71.23

Tabel Anova
SK
Ulangan
M
B
MB
Galat
Total
KK = 8 %

Db

JK

KT

1
3
4
12
19
39

7.604
3159.131
1993.394
8565.435
2482.252
16207.815

7.604
1053.044
498.348
713.786
130.645

F Hitung
0.058tn
8.060*
3.815*
5.464*

F Tabel 5%
4.38
3.13
2.9
2.31

Tabel Rataan
MPF
(30 ml/tan)
M0
M1
M2
M3
Rataan

B0
98.81 g
137.24 def
145.38 cde
149.26 abcd
132.67

P Tersedia (ppm)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
B1
B2
B3
123.58 efg
112.38 g
139.07 cdef
137.86 cdef
145.92 cde
163.47 ab
145.63 cde
155.36 abcd
148.08 bcde
171.09 a
129.43 defg
145.98 cde
144.54
135.77
149.15

Rataan
B4
170.69 a
116.16 fg
155.02 abcd
158.83 abc
150.17

128.90
140.13
149.89
150.92
142.46

Lampiran 6 Serapan P
Ulangan
I
II
3.66
6.65
5.35
7.68
6.22
7.57
6.68
6.38
3.72
6.16
6.27
6.49
3.38
7.87
7.51
6.30
3.09
5.47
3.19
7.80
10.67
8.19
10.64
14.49
18.05
13.93
11.74
7.83
4.12
6.26
11.03
7.88
7.31
7.12
5.76
6.41
9.07
11.03
8.19
8.73
145.62
160.24
7.28
8.01

Perlakuan
M0B0
M0B1
M0B2
M0B3
M0B4
M1B0
M1B1
M1B2
M1B3
M1B4
M2B0
M2B1
M2B2
M2B3
M2B4
M3B0
M3B1
M3B2
M3B3
M3B4
Total
Rataan

Total

Rataan

10.31
13.03
13.78
13.07
9.87
12.76
11.25
13.80
8.56
10.99
18.86
25.12
31.98
19.58
10.38
18.91
14.43
12.17
20.10
16.92
305.86

5.15
6.51
6.89
6.53
4.94
6.38
5.62
6.90
4.28
5.49
9.43
12.56
15.99
9.79
5.19
9.46
7.22
6.09
10.05
8.46
15.29

Tabel Anova
SK
Ulangan
M
B
MB
Galat
Total
KK = 24,4 %
Tabel Rataan

db
1
3
4
12
19
39

MPF
(30 ml/tan)
M0
M1
M2
M3
Rataan

B0
5.15 c
6.38 c
9.43 bc
9.46 bc
7.61

JK
5.314
153.721
36.056
127.782
66.241
389.114

KT
5.314
51.24
9.014
10.648
3.486

F Hitung
1.524tn
14.697*
2.586tn
3.054*

Serapan P (mg/tanaman)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
B1
B2
B3
B4
6.51 bc
6.89 bc
6.53 abcd
4.94 c
5.62 c
6.90 bc
4.28 c
5.49 c
12.56 ab
15.99 a
9.79 bc
5.19 c
7.22 bc
6.09 c
10.05 abc
8.46 bc
7.98
8.97
7.66
6.02

F Tabel 5%
4.38
3.13
2.9
2.31

Rataan
6.01
5.74
10.59
8.25
7.65

Lampiran 7 Berat Kering Tajuk Tanaman
Ulangan
Total
I
II
14.07
21.18
35.25
17.26
19.58
36.84
18.39
19.76
38.15
18.88
23.73
42.61
15.62
17.74
33.36
19.06
15.8
34.86
13.56
22.95
36.51
26.25
22.81
49.06
10.06
16.09
26.15
10.63
26.71
37.34
37.31
26.78
64.09
33.55
37.24
70.79
50.13
24.84
74.97
32.17
23.74
55.91
14.92
19.88
34.8
38.29
24.64
62.93
20.89
22.97
43.86
19.14
19.91
39.05
23.13
36.29
59.42
35.75
27.29
63.04
469.06
469.93
938.99
23.45
23.50

Perlakuan
M0B0
M0B1
M0B2
M0B3
M0B4
M1B0
M1B1
M1B2
M1B3
M1B4
M2B0
M2B1
M2B2
M2B3
M2B4
M3B0
M3B1
M3B2
M3B3
M3B4
Total
Rataan

Rataan
17.63
18.42
19.08
21.31
16.68
17.43
18.26
24.53
13.08
18.67
32.05
35.40
37.49
27.96
17.40
31.47
21.93
19.53
29.71
31.52
23.47

Tabel Anova

SK
Ulangan
M
B
MB
Galat
Total

db
1
3
4
12
19
39

JK
0.019
1039.638
81.521
839.606
893.549
2854.332

KT
0.019
346.546
20.38
69.967
47.029

F
Hitung
0.000tn
7.369*
0.433tn
1.488tn

F Tabel 5%
4.38
3.13
2.9
2.31

KK = 29,2 %
Tabel Rataan
MPF
(30 ml/tan)
M0
M1
M2
M3
Rataan

Berat Kering Tajuk Tanaman (g)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 gr/tanaman)
B0
B1
B2
B3
17.63
18.42
19.08
21.31
17.43
18.26
24.53
13.08
32.05
35.40
37.49
27.96
31.47
21.93
19.53
29.71
24.64
23.50
25.15
23.01

B4
16.68
18.67
17.40
31.52
21.07

Rataan
18.62 b
18.39 b
30.06 a
26.83 ab
23.47

Lampiran 8 Berat Kering Akar Tanaman
Ulangan
Total
I
II
1.48
1.26
2.74
1.32
1.11
2.43
2.82
1.8
4.62
1.23
1.83
3.06
1.56
1.44
3.00
2.07
1.52
3.59
1.52
2.19
3.71
2.03
1.3
3.33
1.41
1.41
2.82
0.93
1.91
2.84
2.61
1.77
4.38
1.69
1.52
3.21
2.46
2.03
4.49
2.33
1.91
4.24
1.23
0.85
2.08
2.07
1.54
3.61
1.47
2.1
3.57
1.4
0.84
2.24
2.12
2.61
4.73
2.67
1.68
4.35
36.42
32.62
69.04
1.82
1.63

Perlakuan
M0B0
M0B1
M0B2
M0B3
M0B4
M1B0
M1B1
M1B2
M1B3
M1B4
M2B0
M2B1
M2B2
M2B3
M2B4
M3B0
M3B1
M3B2
M3B3
M3B4
Total
Rataan

Rataan
1.37
1.22
2.31
1.53
1.50
1.80
1.86
1.67
1.41
1.42
2.19
1.61
2.25
2.12
1.04
1.81
1.79
1.12
2.37
2.18
1.73

Tabel Anova
SK

db

JK

KT

F Hitung

F Tabel 5%

Ulangan
M
B
MB
Galat
Total
KK = 23, 9 %
Tabel Rataan

1
3
4
12
19
39

0.361
0.577
0.658
5.064
3.241
9.9

0.361
0.192
0.164
0.422
0.171

2.116tn
1.127tn
0.964tn
2.474*

4.38
3.13
2.9
2.31

Berat Kering Akar Tanaman (g)
MPF
(30 ml/tan)

Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
B0

B1

B2

B3

B4

M0

1.37abcd

1.22bcd

2.31a

1.53abcd

1.50abcd

1.59

M1

1.80abcd

1.86abcd

1.67abcd

1.41abcd

1.42abcd

1.63

M2

2.19ab

1.61abcd

2.25a

2.12abc

1.04d

1.84

M3

1.81abcd

1.79abcd

1.12cd

2.37a

2.18ab

1.85

1.79

1.62

1.84

1.86

1.53

1.73

Rataan

Rataan

DAFTAR PUSTAKA
Abubakar, T. Ariati dan J. Muryanto. 2013. Penggunaan Pupuk hayati dan
batuan fosfat alam pada budidaya Stroberi pada Tanah Andisol.
Journal Agronomika Vol. 13 (1).
Barasa, R. F. 2012. Dampak Letusan Gunung Sinabung Terhadap Kadar
Cu, Pb dan B Tanah Di Kabupaten Karo. Skripsi. Fakultas Pertanian
USU, Medan
BPTP. 2013. Pemanfaatan Jerami Padi Sebagai Pupuk Organik. Balai
Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP). Jawa Barat
Butarbutar, J. F. 2014. Isolasi dan Uji Potensi Mikroba Pelarut Fosfat pada
Hutan Mangrove di Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang.
Skripsi. Program Studi Kehutanan. Fakultas Pertanian Universitas
Sumatera Utara. Medan
Burton. W. G. 1989. The Potato 3rd. Longman Scientific and Technical.
John Willey and sons, New York.
Fiantis, D., 2006. Laju Pelapukan Kimia Debu Vulkanis G. Talang dan
Pengaruhnya Terhadap Proses Pembentukan Mineral Liat NonKristalin. Universitas Andalas, Padang.
Fitriatin, B. N., A. Yuniarti dan O. Mulyani. 2011. Peningkatan P Tanah
dan Produksi Padi Gogo Melalui Pemanfaatan Mikroba Pelarut
Fosfat Penghasil Fisfatase pada Tanah Marginal. Skripsi. Universitas
Padjajaran, Bandung.
Gonggo, M. B. dan Hasanuddin. 2004. Pemanfaatan Mikrobia Pelarut
Fosfat Dan Mikoriza Untuk Perbaikan Fosfor Tersedia, Serapan
Fosfor Tanah (Ultisol) Dan Hasil Jagung (Pada Ultisol). Jurnal Ilmu
Tanah Fakultas Pertanian, Universitas Bengkulu. Bengkulu.
Gusbiandha, A. A. 2011. Morfologi dan Karakteristik Kimia Tanah Andisol
Pada Penggunaan Lahan Di Desa Kuta Rakyat Kecamatan
Namanteran Kabupaten Karo. Departemen Ilmu Tanah, Fakultas
Pertanian Universitas Sumatera Utara. Medan
Lubis, A. M., A. G. Amrah, G. Hong, M. Y. Nyakpa dan M.A. Pulung.
1985. Ilmu Kesuburan Tanah, Jurusan Ilmu Tanah, Fakultas
Pertanian UISU, Medan.
Melati, M dan W. Andriyani. 2005. Pengaruh pupuk kandang ayam dan
pupuk hijau Calopogonium mucunoides terhadap pertumbuhan dan
produksi kedelai panen muda yang dibudidayakan secara organik.
Fakultas Pertanian, IPB. Bul. Agron. (33) (2) 8 – 15.

Mulyadi, A. 2003. Karakteristik Kompos dari Bahan Tanaman Kaliandra,
Jerami Padi dan Sampah Sayuran. Skripsi. Fakultas Pertanian IPB.
Bogor
Purwantisari, S., R. S. Ferniah, B. Raharjo. 2008. Pengendalian Hayati
Penyakit Lodoh (Busuk Umbi Kentang) Dengan Agens Hayati
Jamur-jamur Antagonis Isolat Lokal. J.Bioma. Vol 10 (2)
Rara, S. L., I. Wahyudi dan D. Widjajanto. 2013. Pengaruh pemberian
bokasi titonia (titonia diversifolia) pada oxic dystrudepts lemban
tongoa terhadap serapan p dan produksi bawang merah (Allium
ascalonicum l.) varietas lembah palu. J. Agrotekbis 1 (1) : 44-53.
Sagervanshi, A., P. Kumari, A. Nagee, A. Kumar, Ashok, R. Patel. 2012.
Media Optimization For Inorganik PHospHate Solubilizing Bacteria
Isolated From Anand Argiculture Soil. Institute Of Integrated Study
And Research In Biotechnology And Allied Sciences. University Of
Rajasthan, Jaipu
Sembiring, I. S. M., Mukhlis dan B. Sitorus. 2013. Perubahan Sifat Kimia
Andisol Akibat Pemberian Silikat Dan Pupuk P Untuk
Meningkatkan Produksi Kentang (Solanum tuberosum L.). J. Onl
Agrotek. Vol.1 (4).
Setiadi dan Nurulhuda. S. F. 1997. Kentang : Variets dan Pembudidayaan.
Penebar Swadaya. Jakarta
Setiadi dan Surya, F. N.
Swadaya. Jakarta

2000. Kentang dan Pembudidayaan. Penebar

Sidabutar, R. M. 2006. Pengaruh Pemberian Pupuk Organik terhadap
Produksi Sawi (Brassica juncea L.) dan Beberaa Sifat Kimia Tanah
Andisol. Ilmu Tanah Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera
Utara. Medan
Silawati, P. 2003. Respon Beberapa kultivar Kentang (Solanum tuberosum)
Terhadap Lama Penyinaran. Universitas Suamtera Utara, Medan
Sinuhaji, N. F. 2011. Analisis Logam Berat Dan Unsur Hara Debu Vulkanik
Gunung Sinabung Kabupaten Karo – Sumatera Utara. Skripsi.
Departemen Fisika Fakultas MIPA, Universitas Sumatera Utara.
Medan
Sinuraya, M. 2009 Konservasi Lahan Kritis Bahorok Langkat Dengan
Berbagai Bahan Organik Terhadap Perbaikan Sifat Fisik dan kimia
Tanah Ultisol dan Produksi Tanaman Jagung (Zea mays L.).
Departement Ilmu Tanah Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera
Utara. Medan

Soelarso, R. B. 1997. Budidaya Kentang Bebas Penyakit. Kanisius.
Yogyakarta
Soil Survey Staff . 2010. Keys to Soil Taxonomy. 11th edition. United
States Departmentof Agriculture Natural Resources Conservation
Service. Washington D.C. US.
Stevenson, F. J. 1982. Humus Chemistry. Genesis composition, Reactin.
Departement of Agronomy. University of Illinois. Pp 17-23
Sukmawati, S. T. 2011. Jerapan P Pada Andisol Yang Berkembang Dari
Tuff
Vulkan
Beberapa Gunung Api Di Jawa Tengah Dengan Pemberian Asam
Humat Dan Asam Silikat. Media Litbang Sulteng IV (1) : 30 – 36
Sutedjo, M. M., dan A. G. Kartasapoetra. 1998. Pengantar Ilmu Tanah.
Terbentuknya Tanah dan Tanah Pertanian. Bina Aksara. Jakarta
Tan, K.H., 1998, Dasar-Dasar Kimia Tanah. Terjemahan D.H. Goenadi,
Universitas Gajah Mada Press, Yogyakarta
Tobing, A. A. L. 2002. Respon Stek Kentang Asal G0 Pada Media Dan
Jarak Tanam Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Umbi Mini
Kentang (Solanum tuberosum L.). Skripsi. Fakultas Pertanian,
Universitas Sumatera Utara. Medan
Windyasmara, L., A. Pertiwiningrum, dan L. M. Yusiati. 2012. Pengaruh
jenis kotoran ternak sebagai substrat dengan penambahan serasah
daun jati (tectona grandis) terhadap karakteristik biogas pada proses
fermentasi. Fakultas Peternakan. UGM. Buletin Peternakan Vol.
36(1): 40-47 .
Zeda, R. A. Z. 2003. Pengaruh Bahan Organik Terhadap Ketersediaan Hara
P dari Beberapa Jenis Pupuk Fosfat Pada Tanah Ultisol. Universitas
Sumatera Utara. Medan

METODOLOGI PENELITIAN
Tempat dan Waktu Penelitian
Penelitian ini dilaksanakan di desa Kutarayat Kecamatan Naman
Teran Kabupaten Karo Sumatera Utara dengan ketinggian tempat 1400 m
dpl. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari s/d juni 2015.
Bahan dan Alat Penelitian
Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah media picovscaya
cair sebagai media tumbuh MPF, tanaman kentang (umbi) sebagai tanaman
indikator, mikroba pelarut fosfat

(bakteri dan jamur pelarut fosfat),

beberapa sumber bahan organik (Kotoran Sapi, Kotoran Ayam, Jerami Padi,
Tithonia diversifolia) masing-masing 100 g/tanaman sebagai sumber asamasam organik, pupuk dasar (Urea 7,8 g/ tanaman, KCl 10 g/ tanaman, SP-36
10 g/ tanaman) sebagai sumber unsur hara, insektisida Marshall 200 EC
(Karbosulfan 200,11 g/L) dosis 2,5-3 mL/L, Fungisida Dithane M-45 WP
(Mankozeb 80 %) dosis 1,2-2,4 g/L dan air untuk menyiram tanaman.
Alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah erlenmeyer sebagai
wadah mikroba sebelum di aplikasikan ke tanah, cangkul untuk mengolah
lahan, parang untuk mencincang sumber bahan organik jerami dan titonia,
kantong plastik sebagai tempat bahan organik, gelas ukur untuk mengukur
volume mikroba yang akan di aplikasi, timbangan analitik untuk
menimbang pupuk dan bahan pembuatan media , plastik katup sebagai
tempat pupuk dasar, meteran untuk mengukur lahan dan jarak tanam,
sungkup plastik untuk melindungi tanaman, plakat untuk membuat tanda
perlakuan dan kamera sebagai alat dokumentasi.

Metode Penelitian
Penelitian ini menggunakan metode Rancangan Acak Kelompok
(RAK) faktorial dengan menggunakan dua faktor sebagai berikut :
Faktor 1: Mikroba (M) dengan empat taraf, yaitu:
M0

: Tanpa aplikasi Mikroba

M1

: Bakteri Pelarut Fosfat (30 ml/tanaman)

M2

: Jamur Pelarut Fosfat (30 ml/tanaman)

M3

: Bakteri dan Jamur Pelarut Fosfat (15 ml + 15 ml /tanaman)

Faktor 2: Sumber Bahan Organik (B) dengan lima taraf, yaitu:
B0

: Tanpa Aplikasi Bahan Organik

B1

: Kotoran Sapi (100 g/Tanaman)

B2

: Kotoran Ayam (100 g/ Tanaman)

B3

: Jerami Padi (100 g/ Tanaman)

B4

: Tithonia diversifolia (100 g/ Tanaman)

Diperoleh kombinasi perlakuan sebanyak 20 kombinasi, yaitu :
M0B0

M1B0

M2B0

M3B0

M0B1

M1B1

M2B1

M3B1

M0B2

M1B2

M2B2

M3B2

M0B3

M1B3

M2B3

M3B3

M0B4

M1B4

M2B4

M3B4

Jumlah kombinasi perlakuan = 20
Jumlah ulangan

=2

Jumlah petak penelitian

= 40

Jumlah tanaman / petak

=5

Jumlah sampel / petak

=1

Jumlah tanaman seluruhnya = 200 tanaman
Jumlah sampel seluruhnya

= 40 tanaman

Jarak antar tanaman

= 30 cm

Data hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan sidik ragam
berdasarkan model linier sebagai berikut:
Yijk = µ + ρi + αj + βk + (αβ)jk + εijk
dimana:
Yijk

= Hasil pengamatan pada blok ke-i yang diberi mikroba pelarut
fosfat pada taraf ke- j dan bahan organik pada taraf ke-k

µ

ρi

αj

= Nilai tengah
= Pengaruh blok ke-i
= Pengaruh pemberian MPF pada taraf ke- j

βk

= Pengaruh BO pada taraf ke-k

(αβ)jk

= Pengaruh interaksi pemberian MPF pada taraf ke- j dan BO
pada taraf ke-k

εijk

= Pengaruh galat pada blok ke-i yang mendapat perlakuan
pemberian MPF pada taraf ke- j dan BO pada taraf ke-k

Data hasil penelitian pada perlakuan yang berpengaruh nyata dilanjutkan
dengan uji Jarak Berganda Duncan dengan taraf 5%.

Pelaksanaan Penelitian
Persiapan lahan
Lahan areal penelitian dibersihkan dari gulma dan sampah lainnya.
Lahan diukur dan dilakukan pembuatan plot/ bedengan dengan luas 50 cm x
150 cm dengan jarak antar plot 50 cm dan jarak antar blok 100 cm.
Persiapan Bahan Organik
Disiapkan sumber bahan organik Kotoran Sapi, Kotoran Ayam,
Jerami Padi dan Tithonia masing-masing 100 g/tanaman dalam kondisi
segar. Jerami dan T. diversifolia masing-masing dicacah menjadi ukuran
yang lebih kecil.
Aplikasi Pupuk Dasar, Bahan Organik dan Penanaman
Pupuk dasar diaplikasikan pada lubang tanam. Pupuk dasar yang
digunakan yaitu pupuk urea dengan dosis 7,8 gr/lb tanam, KCl dengan
dosis 10 g/tanaman, dan SP-36 dengan dosis 10 g/tanaman kemudian
ditutup dengan tanah. Setelah itu diaplikasikan bahan organik sesuai dengan
perlakuan dan ditutup dengan tanah. Setelah itu Umbi ditanam sebanyak
satu umbi per lubang tanam. Umbi diletakkan dengan mata tunas
menghadap ke atas dan kemudian ditutup lagi dengan tanah.
Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat
Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dilakukan

2 minggu setelah

tumbuh. sebanyak 30 mL/tanaman. Cara aplikasi yaitu mengorek tanah
disekitar lubang tanam dan menuang media berisi biakan MPF ke tanah
yang dikorek kemudian ditutup kembali dengan tanah.

Pemeliharaan
Penyiraman
Penyiraman dilakukan dua kali sehari yaitu pada pagi dan sore hari
atau sesuai dengan kondisi di lapangan. Penyiraman dilakukan dengan
menggunakan alat berupa gembor.
Penyiangan
Penyiangan dilakukan secara manual dengan mencabut rumput yang
berada dalam plot/bedengan dan menggunakan cangkul untuk gulma yang
berada diantara plot atau blok. Penyiangan dilakukan sesuai dengan kondisi
di lapangan.
Pemupukan
Pemupukan dilakukan pada minggu kedua setelah tumbuh
bersamaan dengan aplikasi MPF. Dosis pupuk susulan yang digunakan
sama dengan pupuk dasar yaitu pupuk urea

7,8 g/tanaman, KCl 10

g/tanaman, dan SP-36 10 g/tanaman. Cara pemupukan yaitu dengan
menabur pupuk secara melingkar disekitar lubang tanam secara merata.
Pembumbunan
Pembumbunan dilakukan agar umbi yang terbentuk pada tanah yang
dangkal tidak terganggu. Dilakukan pada minggu kedua bersamaan pada
saat aplikasi MPF.

Pengendalian Hama dan Penyakit
Pengendalian hama dan penyakit dilakukan dengan mengaplikasikan
insektisida Marshall 200 EC (Karbosulfan 200,11 g/L) dosis 2,5-3 mL/L
untuk mengendalikan hama serangga dan fungisida Dithane M-45 WP
(Mankozeb 80 %) dosis 1,2-2,4 g/L untuk mengendalikan jamur penyakit.
Pengamatan Parameter
Analisi Tanah
1. P-tersedia (metode Spectrophotometry)
2. Reaksi Tanah (pH H2O)
3. Respirasi Mikroba (metode titrasi)
4. C-Organik (metode Walkey and Black)
5. Populasi Mikroba (metode hitung cawan)
Analisis Tanaman
1. Kadar Serapan P oleh tanaman dilakukan dengan mengalikan kadar
P tanah (Spectrophotometry) dengan bobot kering tajuk tanaman.
2. Bobot kering bagian tajuk tanaman pada akhir masa vegetatif
3. Bobot kering akar pada masa akhir vegetatif

HASIL DAN PEMBAHASAN
Hasil
Dari hasil analisis tanah dan tanaman pada aplikasi mikroba pelarut
fosfat dan beberapa sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak
erupsi gunung Sinabung diperoleh hasil sebagai berikut :
Reaksi Tanah (pH H2O)
Hasil sidik ragam (Lampiran 1) menunjukkan bahwa aplikasi
Mikroba Pelarut Fosfat berpengaruh sangat nyata terhadap pH tanah
sedangkan aplikasi beberapa sumber bahan organik serta interaksi keduanya
berpengaruh nyata terhadap pH tanah. Berikut disajikan rataan nilai Reaksi
Tanah (pH H2O):
Tabel 1.

Rataan nilai Reaksi Tanah (pH H2O) pada aplikasi Mikroba
Pelarut Fosfat dan sumber bahan organik

Reaksi Tanah (pH H2O)
Beberapa
Sumber
Bahan Organik (100 g/tan)
MPF
Rataan
Tanpa
Kotoran
Kotoran
Jerami
Tithonia
(30 ml/tan)
BO
Sapi
Ayam
Padi
difersifolia
Tanpa MPF
4.14de
4.49bcd
4.33cde
4.36cde
4.42cd
4.34
Bakteri
4.48bcd
4.58bc
4.04e
4.25cde
4.75ab
4.42
Jamur
4.44cd
4.60bc
4.90a
4.47bcd
4.53bc
4.59
Bakteri + Jamur 4.23de
4.37cde
4.47cd
4.25de
4.41cd
4.34
Rataan
4.32
4.51
4.43
4.33
4.52
4.42
Keterangan: Angka yang diikuti notasi yang sama pada baris yang sama menunjukkan
berbeda tidak nyata menurut Uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5%

Berdasarkan Uji Jarak Berganda Duncan taraf 5 % diketahui bahwa
Jamur Pelarut Fosfat (M2) menunjukkan nilai pH tertinggi sebesar 4.59
dibandingkan dengan Bakteri Pelarut Fosfat (M1) dengan nilai pH 4.42.
Interaksi keduanya (M3) memiliki nilai pH yang sama dengan perlakuan
Kontrol (M0) dan merupakan hasil terendah dengan nilai pH sebesar 4.34.
Bahan organik yang memberikan rataan tertinggi adalah bahan organik T.
difersifolia (B4) yaitu sebesar 4.52 dan yang terendah adalah Kontrol (B0)

yaitu sebesar 4.32. Sementara bahan organik Kotoran Sapi (B1), Kotoran
Ayam (B2) dan Jerami Padi (B3) masing-masing memberikan hasil nilai pH
4.51, 4.43, dan 4.33. Pada interaksi MPF dan bahan organik diperoleh hasil
terbaik pada perlakuan kombinasi Jamur Pelarut Fosfat dan bahan organik
Kotoran Ayam (M2B2) dengan nilai pH 4.9 dan terendah pada kombinasi
Bakteri Pelarut Fosfat dan bahan organik Kotoran Ayam (M1B2) dengan
nilai pH 4.04.
Populasi Mikroba Tanah
Hasil sidik ragam (Lampiran 2) memberikan hasil bahwa aplikasi
mikroba pelarut fosfat dan beberapa sumber bahan organik berpengaruh
sangat nyata terhadap jumlah populasi Mikroba Tanah sedangkan interaksi
keduanya tidak memberikan pengaruh yang nyata. Rataan jumlah populasi
Mikroba Tanah dapat dilihat pada Tabel 2 :
Tabel 2. Rataan Populasi Mikroba Tanah pada Aplikasi Mikroba Pelarut
Fosfat dan beberapa sumber bahan organik
Populasi Mikroba Tanah (10-5 CFU/ml)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
MPF
Tanpa
Kotoran
Kotoran
Jerami
Tithonia
BO
Sapi
Ayam
Padi
difersifolia
(30 ml/tan)
Rataan
Tanpa MPF
19.5
21.5
31.5
29.5
20.0
24.4 c
Bakteri
17.5
32.5
26.5
30.5
21.5
25.7 bc
Jamur
32.5
28.5
40.5
37.0
15.0
30.7 ab
Bakteri + Jamur
36.0
30.5
34.5
45.5
33.0
35.9 b
Rataan
26.38 c
28.25 bc
33.25 ab
35.63 a
22.38 c
29.175
Keterangan: Angka yang diikuti notasi yang sama pada baris yang sama menunjukkan
berbeda tidak nyata menurut Uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5 %

Berdasarkan Uji Jarak Berganda Duncan taraf 5 % diperoleh rataan
tertinggi pada pemberian mikroba yaitu perlakuan interaksi jamur dan
bakteri pelarut fosfat (M3) yaitu sebesar 35.9 CFU/ml, diikuti oleh jamur
pelarut fosfat (M2) sebesar 30.7 CFU/ml dan rataan terendah pada kontrol
(M0) yaitu sebesar 24.4 CFU/ml. Bahan organik yang memberikan rataan

tertinggi adalah bahan organik jerami padi (B3) yaitu sebesar 35.63 CFU/ml
dan yang terendah adalah bahan organik T. difersifolia (B4) yaitu sebesar
22.38 CFU/ml. Sedangkan jumlah populasi pada perlakuan control, kotoran
sapid an kotoran ayam memberikan hasil masing-masing adalah 26.38
CFU/ml, 28.25 CFU/ml, dan 33,25 CFU/ml.
Aktivitas Mikroba (Total Respirasi)
Hasil sidik ragam (Lampiran 3) menunjukkan bahwa aplikasi
mikroba pelarut fosfat berpengaruh sangat nyata terhadap aktivitas mikroba
(total respirasi) sedangkan aplikasi beberapa sumber bahan organik dan
interaksi keduanya tidak berpengaruh nyata. Rataan aktivitas mikroba (total
respirasi) pada tanah akibat aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan bahan
organik pada tanah andisol terdampak erupsi gunung sinabung dapat dilihat
pada Tabel 3 :
Tabel 3. Rataan Aktivitas Mikroba (Total Respirasi) pada aplikasi Mikroba
Pelarut Fosfat dan beberapa sumber bahan organik
Aktivitas Mikroba (Total Respirasi) (mg CO2C-)
MPF
(30 Ml/tan)

Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
Tanpa Kotoran Kotoran
Jerami
Tithonia
BO
Sapi
Ayam
Padi
difersifolia

Total

Rataan

Tanpa MPF

2.09

2.75

2.31

2.97

3.63

13.75

2.75 b

Bakteri

2.09

4.07

3.64

3.41

3.30

16.51

3.30 b

Jamur

2.97

3.63

4.07

2.97

3.63

17.27

3.45 b

Bakteri + Jamur

5.72

3.63

4.62

4.02

9.90

27.89

5.58 a

Rataan
3.22
3.52
3.66
3.34
5.12
3.77
Keterangan: Angka yang diikuti notasi yang sama pada baris yang sama menunjukkan
berbeda tidak nyata menurut Uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5 %

Berdasarkan uji jarak duncan taraf 5 % diperoleh rataan tertinggi
pada pemberian mikroba adalah pada kombinasi bakteri dan jamur pelarut
fosfat (M3) yaitu sebesar 5.58 mgCO2C- dan terendah pada control (M0) yaitu
sebesar 2.75 mgCO2C- sedangkan aplikasi bakteri dan jamur masing-masing

memberikan hasil 3.3 mgCO2C- dan 3.4 mgCO2C-. Bahan organik tidak
memberikan pengaruh nyata namun yang memberikan rataan tertinggi
adalah bahan organik T. difersifolia (B4) yaitu sebesar 5.12 mgCO2C- dan
yang terendah adalah control (B0) yaitu sebesar 3.22 mgCO2C-. Interaksi
keduanya tidak memberikan pengaruh nyata terhadap total respirasi tanah,
namun perlakuan yang memberikn rataan tertinggi adalah aplikasi
kombinasi bakteri dan jamur serta bahan organik T. difersifolia (M3B4)
yaitu sebesar 9.9 mgCO2C- dan rataan terendah pada perlakuan tanpa bahan
organik kotoran sapi dan tanpa mikroba (M0B0) yang memiliki nilai yang
sama dengan interaki bakteri pelarut fosfat dan tanpa bahan organik (M1B0)
yaitu sebesar 2.9 mgCO2C- .
C-Organik
Hasil sidik ragam (Lampiran 4) menunjukkan bahwa aplikasi
mikroba pelarut fosfat berpengaruh nyata terhadap persentase C-Organik
tanah sedangkan aplikasi beberapa sumber bahan organik dan interaksi
keduanya tidak berpengaruh nyata terhadap persentase C-Organik tanah.
Rataan persentase C-Organik tanah setelah perlakuan dapat dilihat pada
Tabel 4 :
Tabel 4. Rataan C-Organik (%) pada aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan
bebarapa sumber bahan organik
C-Organik (%)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
Rataan
Tanpa
Kotoran
Kotoran
Jerami
Tithonia
BO
Sapi
Ayam
Padi
difersifolia
Tanpa MPF
3.29
3.68
3.38
3.48
3.77
3.52 b
Bakteri
3.71
3.72
3.76
3.57
3.90
3.73 b
Jamur
4.36
3.65
3.83
3.45
3.48
4.02 a
Bakteri + Jamur
3.29
3.44
3.57
3.55
3.52
3.47 b
Rataan
3.66
3.62
3.63
3.51
3.67
3.62
Keterangan: Angka yang diikuti notasi yang sama pada baris yang sama menunjukkan
berbeda tidak nyata menurut Uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5%
MPF
(30 Ml/tan)

Berdasarkan uji jarak duncan taraf 5 % diperoleh rataan tertinggi
pada aplikasi Jamur Pelarut Fosfat (M2) yaitu sebesar 3.75 % dan terendah
pada kontrol (M0) yaitu sebesar 3.52 % sedangkan pemberian bakteri dan
kombinasinya memberikan rataan masing-masing yaitu 3.73 % dan 3.47 %.
Bahan organik yang diberikan tidak memberikan pengaruh yang nyata
terhadap C-organik tanah namun rataan tertinggi diperoleh pada aplikasi T.
difersifolia (B4) yaitu sebesar 3.67 % dan yang terendah adalah bahan
organik Jerami Padi (B3) yaitu sebesar 3.51 %.Interaksi MPF dan bahan
organik tidak memberian pengaruh nyata namun diperoleh rataan tertinggi
pada perlakuan Jamur Pelarut Fosfat tanpa bahan organik (M2B0) sebesar
4.36 % dan rataan terendah pada perlakuan control sebesar 3.29 % yang
memiliki nilai yang sama dengan perlakuan bakteri dan jamur pelarut fosfat
tanpa bahan organik.
P Tersedia
Berdasarkan sidik ragam (Lampiran 5) diketahui bahwa aplikasi
mikroba pelarut fosfat dan beberapa sumber bahan organik serta interaksi
keduanya berpengaruh sangat nyata nyata terhadap jumah P tersedia pada
tanah andisol terdampak erupsi Gunung Sinabung.
Rataan Total P Tersedia pada tanah akibat aplikasi Mikroba Pelarut
Fosfat dan beberapa Sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak
erupsi gunung sinabung dapat dilihat pada Tabel 5:

Tabel 5. Rataan P Tersedia pada tanah akibat aplikasi Mikroba Pelarut
Fosfat dan bebarapa sumber bahan organik
P Tersedia (ppm)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
Tanpa
Kotoran
Kotoran
Jerami
Tithonia
BO
Sapi
Ayam
Padi
difersifolia
Tanpa MPF
98.81 g
123.58 efg
112.38 g
139.07 cdef
170.69 a
Bakteri
137.24 def
137.86 cdef
145.92 cde
163.47 ab
116.16 fg
Jamur
145.38 cde
145.63 cde
155.36 abcd
148.08 bcde
155.02 abcd
Bakteri + Jamur 149.26 abcd
171.09 a
129.43 defg
145.98 cde
158.83 abc
Rataan
132.67
144.54
135.77
149.15
150.17
Keterangan: Angka yang diikuti notasi yang sama pada baris yang sama menunjukkan
berbeda tidak nyata menurut Uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5%
MPF
(30 mL/tan)

Berdasarkan uji jarak duncan mikroba pelarut fosfat taraf 5 %
diperoleh rataan tertinggi pada interaksi jamur dan bakteri pelarut fosfat
(M3) yaitu sebesar 150.92 ppm dan terendah pada kontrol (M0) yaitu sebesar
128.90

ppm sedangkan hasil ujia bahan organik memberikan rataan tertinggi

pada pemberian bahan organik T. difersifolia (B4) yaitu sebesar 150.17 ppm
dan yang terendah adalah control (B0) yaitu sebesar 132.67 ppm. Interaksi
keduanya memberikan pengaruh nyata terhadap jumlah P-Tersedia dan
rataan tertinggi didapat pada pemberian bakteri dan jamur pelarut fosfat dan
bahan organik kotoran sapi (M3B1) dengan jumlah P-Tersedia yaitu 171.09
ppm dan rataan terendah pada control yaitu sebesar 98.81 %.
Serapan P
Hasil sidik ragam (Lampiran 6) menunjukkan hasil bahwa mikroba
pelarut fosfat memberikan pengaruh sangat nyata terhadap serapan P
tanaman dan interaksi keduanya berpengaruh nyata sedangkan aplikasi
beberapa sumber bahan organik tidak berpengaruh nyata terhadap serapan P
oleh tanaman. Rataan Total serapan P pada tanah akibat aplikasi Mikroba
Pelarut Fosfat dan beberapa Sumber bahan organik pada tanah andisol
terdampak erupsi gunung sinabung dapat dilihat pada Tabel 6 :

Rataan
128.90
140.13
149.89
150.92
142.46

Tabel 6. Rataan Serapan P Tanah pada aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan
bebarapa sumber bahan organik
Serapan P (mg/tan)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
Rataan
Tanpa
Kotoran
Kotoran
Jerami
Tithonia
BO
Sapi
Ayam
Padi
difersifolia
Tanpa MPF
5.15 c
6.51 bc
6.89 bc
6.53 abcd 4.94 c
6.01
Bakteri
6.38 c
5.62 c
6.90 bc
4.28 c
5.49 c
5.74
Jamur
9.43 bc
12.56 ab
15.99 a
9.79 bc
5.19 c
10.59
Bakteri + Jamur 9.46 bc
7.22 bc
6.09 c
10.05 abc
8.46 bc
8.25
Rataan
7.61
7.98
8.97
7.66
6.02
7.65
Keterangan: Angka yang diikuti notasi yang sama pada baris yang sama menunjukkan
berbeda tidak nyata menurut Uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5%
MPF
(30 ml/tan)

Berdasarkan uji jarak duncan taraf 5 % diperoleh rataan tertinggi
pada aplikasi

jamur pelarut fosfat (M2) yaitu sebesar 10.59 ppm dan

terendah pada aplikasi bakteri pelarut fosfat (M1) yaitu sebesar 5.74 ppm
sedangkan bahan organik yang memberikan rataan tertinggi adalah bahan
organik kotoran ayam (B2) yaitu sebesar 8.97 ppm dan yang terendah adalah
bahan

organik

T. difersifolia (B4) yaitu sebesar 6.02 ppm. Interaksi keduanya memberikan
pengaruh nyata terhadap serapan P dan rataan tertinggi diperoleh pada
pemberian jamur pelarut fosfat dan bahan organik kotoran ayam (M2B2)
dengan nilai serapan P adalah 15.99 ppm dan terendah pada aplikasi bakteri
pelarut fosfat dan bahan organik jerami padi (M1B3) dengan nilai seraan P
adalah 4.28 ppm.
Berat Kering Tajuk
Berdasarkan hasil sidik ragam (Lampiran 7) diperoleh hasil bahwa
aplikasi mikroba pelarut fosfat berpengaruh sangat nyata terhadap berat
kering tajuk tanaman sedangkan aplikasi beberapa sumber bahan organik
dan interaksi keduanya tidak berpengaruh nyata terhadap berat kering tajuk

tanaman. Rataan total berat kering tajuk tanaman kentang (Solanum
tuberosum L.) dapat dilihat pada Tabel 7:
Tabel 7.

Rataan total berat kering tajuk tanaman kentang 8 MST (g)
aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan sumber bahan organik

Berat Kering Tajuk Tanaman (g)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 gr/tanaman)
MPF
Tanpa
Kotoran Kotoran
Jerami
Tithonia
BO
Sapi
Ayam
Padi
difersifolia
(30 mL/tan)
Rataan
Tanpa MPF
17.63
18.42
19.08
21.31
16.68
18.62 b
Bakteri
17.43
18.26
24.53
13.08
18.67
18.39 b
Jamur
32.05
35.40
37.49
27.96
17.40
30.06 a
Bakteri + Jamur
31.47
21.93
19.53
29.71
31.52
26.83 ab
Rataan
24.64
23.50
25.15
23.01
21.07
23.47
Keterangan: Angka yang diikuti notasi yang sama pada baris yang sama menunjukkan
berbeda tidak nyata menurut Uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5%

Berdasarkan uji duncan taraf 5 % diperoleh rataan tertinggi pada
pada aplikasi jamur pelarut fosfat (M2) yaitu sebesar 30.06 g dan terendah
pada aplikasi bakteri pelarut fosfat (M1) yaitu sebesar 18.39 g sedangkan
perlakuan control dan interaksinya masing-masing sebesar 18.62 g dan
26.83 g. Bahan organik yang memberikan rataan tertinggi adalah bahan
organik kotoran ayam (B2) yaitu sebesar 25.15 g dan yang terendah adalah
bahan organik T. difersifolia (B4) yaitu sebesar 21.07 g sedangkan perlakuan
yang lain yaitu control sebesar 24.64 g, kotoran sapi 23.50 g dan jerami padi
sebesar 23,01 g. Interaksi keduanya tidak memberikan pengaruh yang nyata
terhadap serapan P namun rataan tertinggi berada pada aplikasi jamur
pelarut fosfat dan bahan organik kotoran ayam (M2B2) sebesar 37.49 g dan
terendah pada bakteri pelarut fosfat dan jerami padi (M1B3) sebesar 13.08 g.
Berat Kering Akar
Hasil sidik ragam (Lampiran 2) menunjukkan aplikasi mikroba
pelarut fosfat dan aplikasi bahan organik tidak berpengaruh nyata terhada
berat kering akar sedangkan interaksi keduanya berpengaruh nyata terhadap

berat kering akar tanaman. Rataan total berat kering akar tanaman kentang
(Solanum tuberosum L.) pada aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan beberapa
Sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak erupsi gunung
sinabung dapat dilihat pada Tabel 8 :
Tabel 8.

Rataan total berat kering akar tanaman kentang 8 MST (g)
aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan sumber bahan organik

Berat Kering Akar Tanaman (g)
Beberapa Sumber Bahan Organik (100 g/tan)
MPF
Tanpa
Kotoran
Kotoran
Jerami
Tithonia
BO
Sapi
Ayam
Padi
difersifolia
(30 Ml/tan)
Rataan
Tanpa MPF
1.37abcd
1.22bcd
2.31a
1.53abcd
1.50abcd
1.59
Bakteri
1.80abcd
1.86abcd
1.67abcd
1.41abcd
1.42abcd
1.63
Jamur
2.19ab
1.61abcd
2.25a
2.12abc
1.04d
1.84
Bakteri + Jamur
1.81abcd
1.79abcd
1.12cd
2.37a
2.18ab
1.85
Rataan
1.79
1.62
1.84
1.86
1.53
1.73
Keterangan: Angka yang diikuti notasi yang sama pada baris yang sama menunjukkan
berbeda tidak nyata menurut Uji Jarak Berganda Duncan pada taraf 5%

Berdasarkan uji jarak duncan taraf 5 % diperoleh rataan tertinggi
pada interaksi bakteri dan jamur pelarut fosfat (M3) yaitu sebesar 1.85 g dan
terendah pada kontrol (M0) yaitu sebesar 1.59 g sedangkan bahan organik
yang memberikan rataan tertinggi adalah bahan organik jerami padi (B3)
yaitu sebesar 1.86 g dan yang terendah adalah bahan organik Titonia (B4)
yaitu sebesar 1.53 g. Interaksi keduanya memberikan pengaruh nyata dan
diperoleh rataan tertinggi pada M0B2, M2B2, dan M3B3 sebesar 2.37 g dan
terendah pada M2B4 sebesar 1.04 g.

Pembahasan
Reaksi Tanah (pH H2O)
Reaksi tanah menunjukkan kemasaman atau alkalinitas tanah yang
dinyatakan dengan nilai pH. Nilai pH menunjukkan banyaknya konsentrasi
ion unsur (H+) di dalam tanah. Berdasarkan analisis tanah andisol Sinabung
diperoleh bahwa nilai pH tanah andisol tertinggi setelah aplikasi mikroba
pelarut fosfat dan bahan organik adalah 4.90 (< 7) artinya tanah tersebut
tergolong masam. Kadar ion H+ di dalam tanah lebih besar dibanding
jumlah ion OH- . Hal ini sesuai dengan literatur Hardjowigeno (1995) yang
mengatakan bahwa pada tanah-tanah yang masam jumlah ion H+ lebih
tinggi daripada OH-, sedangkan pada tanah alkalis kandungan OH- lebih
banyak daripada H+. Bila kandungan H+ sama dengan OH- maka tanah
beraksi netral yaitu mempunyai pH=7.
Pada perlakuan interaksi mikroba dengan bahan organik, nilai pH
tersebut mengalami penurunan dari pH tanah awal sebelum aplikasi yaitu
5,5 menjadi pH dibawah 5,5 artinya mikroba dan bahan organik yang
diaplikasikan kedalam tanah menghasilkan asam-asam organik yang dapat
meningkatkan kadar Ion H+ dalam tanah sehingga pH tanah semakin
menurun. Asam organik yang dihasilkan selain menurunkan pH tanah juga
dapat membentuk kompleks stabil (khelasi) dengan kation-kation pengikat P
seperti Al dan Fe sehingga P yang terikat oleh logam dapat terlepas dari
ikatan dan menjadi tersedia bagi tanaman. Sesuai dengan literatur Fitriatin,
dkk (2011) yang mengatakan bahwa asam organik akan bereaksi dengan
FePO4 dan membentuk khelat (kompleks stabil) akibatnya dapat

menurunkan reaktivitas ion-ion dan menyebabkan pelarutan yang efektif
sehingga P terfiksasi dapat tersedia untuk tanaman Mikroba selain
menghasilkan asam organik juga dapat meningkatkan aktivitas fosfatase
dalam tanah sehingga P tersedia bagi tanaman. Berikut adalah grafik reaksi

tanah setelah aplikasi MPF dan sumber bahan organik pada tanah andisol
terdampak erupsi Gunung Sinabung:
Gambar 1.Grafik Reaksi Tanah (pH H2O) akibat aplikasi MPF dan beberapa
sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak erupsi
Gunung Sinabung
Dari gambar tersebut dapat dilihat bahwa perlakuan terbaik berada
pada aplikasi jamur pelarut fosfat dan bahan organik kotoran ayam (M2B2)
dengan nilai pH akhir tanah 4,90. Penurunan pH menjadi < 5 tidak
berpengaruh terhadap penambahan jumlah logam pengikat P karena pada
pH awal jumlah logam yang mengikat kuat P sudah tinggi. Kondisi pH
tanah asam mengakibatkan P tidak tersedia bagi tanaman karena P terikat
oleh Al dan Fe yang sangat aktif mengikat P dalam kondisi asam. Asam
organik yang dihasilkan oleh mikroba dan bahan organik akan menurunkan
pH tanah, namun akan menkhelat logam berat sehingga walaupun pH tanah
menurun asam organik tetap berperan dalam membantu membuat P menjadi
tersedia bagi tanah dan tanaman.

Populasi Mikroba
Mikroba

tanah

dapat

mempengaruhi

pertumbuhan

dan

perkembangan tanaman melalui interaksinya dengan tanaman di rhizosfer.
Rhizosfer adalah daerah perakaran tanaman yang ditempati oleh mikroba
untuk tumbuh karena pada daerah rhizosfer terdapat bahan organik berupa
eksudat akar yang dapat digunakan oleh mikroba untuk tumbuh dan
berkembang. Kehadiran mikroba dalam tanah penting karena dapat
memberikan manfaat bagi tanaman. Apabila mikroba yang mendominasi
daerah rhizosfer tersebut adalah mikroba yang menguntungkan seperti
contoh mikroba pelarut fosfat maka dapat membantu melarutkan fosfat
dalam tanah sehingga fosaf dapat tersedia bagi tanaman.
Aplikasi mikroba pelarut fosfat dan sumber bahan organik yang
berbeda memberikan pengaruh yang berbeda pula terhadap total jumlah
populasi mikroba. Berikut adalah grafik yang menggambarkan tingkat
populasi mikroba tanah oleh aplikasi MPF dan bahan organik pada tanah :

Gambar 2.Grafik populasi Mikroba Tanah Akibat aplikasi MPF dan
beberapa sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak
erupsi Gunung Sinabung

Dari perlakuan kombinasi mikroba pelarut fosfat dan bahan organik,
perlakuan terbaik berada pada perlakuan

interaksi aplikasi jamur dan

bakteri pelarut fosfat dikombinasikan dengan bahan organik jerami padi (
M3B3) yaitu sebesar 8,74 CFU/ml. Bahan organik jerami padi mengandung
unsur hara Kalium, Nitrogen dan juga Fosfor yang berperan seacara tidak
langsung dalam pertumbuhan mikroba dalam tanah, mampu memperbaiki
kesuburan tanah secara fisik, kimia dan biologi tanah. Bahan organik jerami
padi mampu mendukung perkembangan mikroba tanah termasuk bakteri
dan jamur pelarut fosfat yang diaplikasikan pada tanah. Keberadaan bahan
organik sekaligus mempengaruhi jumlah populasi mikroba dalam tanah
(sinuraya, 2009).
Aktivitas Mikroba Tanah (Total Respirasi)
Aktivitas mikroba tanah sangat menentukan tingkat ketersediaan
hara dan produktivitas tanah. Kondisi kesuburan tanah itu sendiri
berpengaruh terhadap tingkat aktivitas mikroba tanah. Apabila mikroba
yang mendominasi tanah adalah mikroba yang menguntungkan maka
aktivitas mikroba tersebut akan memberikan dampak yang baik bagi
tanaman misalnya mikroba pelaruf fosfat akan menghasilkan suatu enzim
yang dapat mengubah P Organik menjadi P anorganik yang dinamakan
enzim fosfatase. Keberadaan MPF akan membantu tanaman mendapatkan P
dengan enzimnya. Selain berperan dalam mineralisasi P, Mikroba tersebut
juga menghasilkan asam-asam organik seperti asam sitrat, glutamate, asetat,
dll yang mampu menkhelat logam berat sehingga P terlepas dan tersedia
bagi tanaman.

Aplikasi MPF dan beberapa suber bahan organik memberikan hasil
yang berbeda untuk tiap perlakuan pada parameter Aktivitas mikroa. Berikut
disajikan gambar yang menunjukkan perbedaan aktivitas mikroba untuk tiap

perlakuan setelah dilakukan aplikasi MPF dan bahan organik :
Gambar 3.Grafik Aktivitas Mikroba Tanah Akibat aplikasi MPF dan
beberapa sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak
erupsi Gunung Sinabung
Pada perlakuan interaksi mikroba pelarut fosfat dan beberaapa
sumber bahan organik, perlakuan terbaik berada pada perlakuan interaksi
jamur dan bakteri pelarut fosfat dikombinasikan dengan bahan organik
titonia (M3B4) sebesar 9.90 (mg CO2C-) . Nilai akivitas mikroba dengan
pemberian T. diversifolia sangat tinggi dibandingkan bahan organik lain
yang memberikan rataan nilai yang rendah. Bahan organik T. diversifolia
adalah bahan organik yang paling cepat dan mudah terdekomposisi diantara
seluruh bahan organik yang diaplikasikan sehingga hasil dekomposisinya
dapat digunakan oleh mikroba tanah dalam pertumbuhannya. Selain itu
jumlah populasi mikroba pada perlakuan ini paling sedikit sehingga
persaingan juga sedikit mengakibatkan aktivitas mikroba menjadi tinggi.

C-Organik
Bahan organik sangat penting sebagai salah satu syarat kesuburan
tanah. Bahan organik akan menyumbangkan karbon organik (C-Organik)
dalam tanah. C-Organik tanah akan membantu menyuburkan tanah secara
fisik melalui perbaikan struktur tanah, agregat tanah, porositas tanah, dll
serta perbaikan secara biologi yaitu mendukung aktivitas mikroba tanah. Corganik tanah dimanfaatkan oleh mikroba tanah sebagai sumber energi
untuk beraktivitas.C-organik memiliki peran penting dalam menentukan
kemampuan tanah untuk mendukung tanaman, sehingga jika sumber kadar
bahan organik tanah menurun, kemampuan tanah dalam mendukung
produktivitas tanaman juga menurun.
Aplikasi MPF dan beberapa bahan organik memberikan hasil yang
berbeda untuk tiap perlakuan. Berikut disajikan grafik yang menunjukkan
perbedaan total C-Organik setelah pemberian MPF dan bahan organik :

Gambar 4.Grafik C-Organik Tanah Akibat aplikasi MPF dan beberapa
sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak erupsi
Gunung Sinabung
Dari perlakuan kombinasi mikroba pelarut fosfat dan bahan organik,
perlakuan terbaik berada pada perlakuan aplikasi jamur pelarut fosfat tanpa

menggunakan bahan organik ( M2B0) yaitu sebesar 8,74 %. Hal ini tidak
sesuai dengan hasil yang diharapkan karena aplikasi bahan organik
seharusnya akan mengahasilkan persentase C-Organik yang tinggi. Hal ini
mungkin disebabkan adanya faktor tertentu yang menyebabkan C-Organik
pada perlakuan tanpa bahan organik lebih tinggi. Faktor tersebut antara lain
adanya bahan organik disekitar lubang tanaman yang dapat berperan dalam
peningkatan C-Organik tanaman. Faktor tunggal jamur memberikan
pengaruh nyata diduga akibat hifa yang dihasilkan menyumbangkan bahan
organik pada tanah.
P Tersedia
Unsur P adalah salah unsur hara yang essensial yang dibutuhkan
tanaman dalam metabolismenya. Unsur P adalah salah satu komponen
penyusun ATP yang berperan dalam transfer energi pada saat terjadinya
metabolisme. P dapat diserap oleh tanaman dari dalam tanah bila P berada
dalam bentuk tersedia (H2PO4-, HPO42-, dan juga PO43-). Akan tetapi
ketersediaan P dalam tanah sangat ditentukan oleh pH tanah. Rendahnya pH
tanah pada Andisol terdampak erupsi gunung sinabung menyebabkan
munculnta logam berat seperti Al dan Fe yang aktif berikatan kuat dengan P
membentuk P-Al atau P-Fe. Ikatan antara P dan logam ini akan
menyebabkan P menjadi tidak tersedia bagi tanaman walaupun P banyak
terdapat di dalam tanah. Hal ini sesuai dengan literatur Gusbiandha (2011)
yang menyatakan bahwa P dalam tanah Andisol sangat kuat terikat oleh Al
dan Fe dari mineral nonkiristalin.

Aplikasi MPF dan bahan organik yang berbeda memberikan
pengaruh yang berbeda pula untuk tiap perlakuan pada parameter PTersedia. Berikut adalah gambar grafik yang menunjukkan tingkat
perbedaan jumlah P-Tersedia pada tanah Andisol terdampak erupsi gunung
Sinabung setelah aplikasi MPF dan beberapa sumber bahan organik :

Gambar 5.Grafik P Tersedia pada tanah Akibat aplikasi MPF dan beberapa
sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak erupsi
Gunung Sinabung
Pada perlakuan interaksi mikroba pelarut fosfat dengan bahan
organik, perlakuan terbaik berada pada perlakuan jamur dan bakteri pelarut
fosfat dikombinasikan dengan bahan organik kotoran sapi (M3B1) dengan
total P tersedia 171.09 ppm. Jamur dan bakteri pelarut fosfat serta bahan
organik mampu menghasilkan asam-asam organik yang berperan dalam
mengkhelat logam berat yang berada pada tanah andisol terdampak erupsi
sinabung. Kotoran sapi juga mampu menyubangkan unsur P pada tanah
andisol. Berdasarkan penelitian sebelumnya oleh Sutedjo dan Kartasapoetra
(1998) diketahui kotoran sapi mampu menyumbangkan P kedalam tanah
sebesar 0,2 %. Selain itu asam organik yang berasal dari kotoran sapi

mampu mengkhelat logam Aluminium dan Besi sehingga ikatan kuat P-Al
dan P-Fe menjadi terputus dan unsur P menjadi tersedia bagi tanaman.
Khelasi logam oleh asam organik akan membantu melepaskan P dari
ikatan sehingga P menjadi larut dan dapat diserap oleh tanaman. Hal ini
sesuai dengan literatur Santosa (2007) yang menyatakan bahwa asam
organik relatif kaya akan gugus-gugus fungsional karboksil (-COO−) dan
hidroksil (-O−) yang bermuatan negatif sehingga memungkinkan untuk
membentuk senyawa komplek dengan ion (kation) logam. Gonggo dan
Hasanuddin (2004) dalam penelitiannya mengatakan bahwa adanya
mikoriza dan mikroba pelarut fosfat dengan asam-asam organiknya mampu
melarutkan P dalam tanah yang sebelumnya tidak tersedia menjadi tersedia
selanjutnya dengan mudah akan diserap oeh tanaman.
Serapan P
Serapan P menunjukkan jumlah P yang masuk ke dalam jaringan
tanaman. Tanaman pada umumnya menyerap unsur hara P dalam bentuk
tersedia (H2PO4-, HPO42-, dan juga PO43- ). Bentuk P tersedia tersebut
jumlahnya dipengaruhi oleh pH tanah. Zeda (2003) dalam penelitiannya
mengatakan bahwa jumlah masing-masing bentuk sangat dipengaruhi oleh
PH tanah, tetapi umumnya bentuk HPO42- terbanyak dijumpai pada pH
tanah berkisar 5,0-7,2. Serapan P oleh tanaman selain ditentukan oleh pH
tanah juga ditentukan oleh faktor lain seperti kondisi fisik tanaman,
kandungan P didalam tanah, jumlah bahan organik yang diaplikasikan pada
tanah serta jenis asam-organik yang berperan dalam ketersediaan P bagi
tanaman.

Pada kombinasi perlakuan MPF dan bahan organik yang berbeda
diperoleh hasil bahwa perlakuan mikroba jamur pelarut fosfat dan bakteri
pelarut fosfat menghasilkan tingkat serapan P yang berbeda dan bahan
organik yang diaplikasikan kedalam tanah juga memberikan pengaruh dan
tingkat serapan yang berbeda bagi tanaman. Berikut adalah gambar yang
menunjukkan tingkat serapan P oleh tanaman kentang setelah aplikasi MPF
dan beberapa sumber bahan organik:

Gambar 5.Grafik jumlah serapan P oleh tanaman Akibat aplikasi MPF dan
beberapa sumber bahan organik pada tanah andisol terdampak
erupsi Gunung Sinabung
Dari perlakuan kombinasi mikroba pelarut fosfat dan bahan organik,
perlakuan terbaik berada pada perlakuan

aplikasi jamur pel

Dokumen yang terkait

Ubah bentuk P oleh mikroba pelarut fosfat dan bahan organik terhadap ketersediaan P dan produksi tanaman kentang (Solanum tuberosum L). pada tanah andisol sinabung

0 47 68

Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan Sumber Bahan Organik untuk Meningkatkan Serapan P dan Pertubuhan Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Pada Tanah Andisol Terdampak Erupsi Gunung Sinabung

2 45 73

Ubah bentuk P oleh mikroba pelarut fosfat dan bahan organik terhadap ketersediaan P dan produksi tanaman kentang (Solanum tuberosum L). pada tanah andisol sinabung

0 4 68

Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan Sumber Bahan Organik untuk Meningkatkan Serapan P dan Pertubuhan Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Pada Tanah Andisol Terdampak Erupsi Gunung Sinabung

0 0 11

Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan Sumber Bahan Organik untuk Meningkatkan Serapan P dan Pertubuhan Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Pada Tanah Andisol Terdampak Erupsi Gunung Sinabung

0 0 1

Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan Sumber Bahan Organik untuk Meningkatkan Serapan P dan Pertubuhan Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Pada Tanah Andisol Terdampak Erupsi Gunung Sinabung

0 0 4

Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan Sumber Bahan Organik untuk Meningkatkan Serapan P dan Pertubuhan Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Pada Tanah Andisol Terdampak Erupsi Gunung Sinabung

0 0 15

Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan Sumber Bahan Organik untuk Meningkatkan Serapan P dan Pertubuhan Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Pada Tanah Andisol Terdampak Erupsi Gunung Sinabung

0 0 3

Aplikasi Mikroba Pelarut Fosfat dan Sumber Bahan Organik untuk Meningkatkan Serapan P dan Pertubuhan Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Pada Tanah Andisol Terdampak Erupsi Gunung Sinabung

0 0 9

Ubah bentuk P oleh mikroba pelarut fosfat dan bahan organik terhadap ketersediaan P dan produksi tanaman kentang (Solanum tuberosum L). pada tanah andisol sinabung

0 0 11