Analisis pengeluaran periodik wajib dan mengikat serta prioritas

RPJMD Kabupaten Kerinci 2014-2019. Hal. III - 17 b Penerimaan dari pendapatan hasil pengelolaan aset daerah yang dipisahkan dialokasikan kembali untuk upaya-upaya peningkatan kapasitas dimana dana penyertaan dialokasikan, sehingga menghasilkan tingkat pengembalian investasi terbaik bagi kas daerah; c Penerimaan dana alokasi umum diprioritaskan bagi belanja umum pegawai dan operasional rutin Pemerintahan Kabupaten Kerinci; d Penerimaan dari dana alokasi khusus dialokasikan sesuai dengan tujuan dimana dana tersebut dialokasikan; dan e Penerimaan dana bagi hasil dialokasikan secara memadai untuk perbaikan layanan atau perbaikan lingkungan sesuai jenis dana bagi hasil didapat.

3.3.1. Analisis pengeluaran periodik wajib dan mengikat serta prioritas

utama Belanja periodik yang wajib dan mengikat adalah pengeluaran yang wajib dibayar serta tidak dapat ditunda pembayarannya dan dibayar setiap tahun oleh Pemerintah Kabupaten Kerinci, seperti gaji dan tunjangan pegawai serta anggota dewan, bunga, belanja jasa kantor, sewa kantor yang telah ada kontrak jangka panjang atau belanja sejenis lainnya. Sedangkan belanja periodik prioritas utama adalah pengeluaran yang harus dibayar setiap periodik oleh Pemerintah Daerah dalam rangka keberlangsungan pelayanan dasar prioritas Pemerintah Kabupaten Kerinci yaitu untuk belanja bidangurusan pelayanan pendidikan dan kesehatan, seperti honorarium guru dan tenaga medis serta belanja sejenis lainnya. Terkait dengan penjelasan tersebut diatas, dibawah ini disajikan data dan informasi tentang Belanja Periodik, wajib dan mengikat serta prioritas utamadimaksud Pemerintah Kabupaten Kerinci untuk jangka 5 lima tahun kedepan. Tabel 3.12 Pengeluaran Periodik, Wajib dan Mengikat serta Prioritas Utama Kabupaten Kerinci 2015 s.d 2019 No Uraian Tahun 2015 Rp. Tahun 2016 Rp. Tahun 2017 Rp. Tahun 2018 Rp. Tahun 2019 Rp. A Belanja Tidak Langsung 441.964.223.197,19 501.010.643.416,34 567.945.665.376,76 643.823.206.271,09 729.837.986.628,91 1 Belanja Gaji dan Tunjangan 438.081.163.139,06 496.608.806.534,44 562.955.743.087,44 638.166.630.363,92 723.425.692.180,54 2 Belanja Penerimaan Anggota dan Pimpinan DPRD serta Operasional KDHWKDH 2.292.959.674,95 2.599.299.087,52 2.946.565.445,61 3.340.226.589,15 3.786.480.861,46 3 Belanja Bunga 274.169.661,16 310.798.727,89 352.321.437,94 399.391.582,05 452.750.297,41 4 Belanja bagi hasil - - - - - 5 Belanja Subsidi 1.315.930.722,03 1.491.739.066,49 1.691.035.405,77 1.916.957.735,98 2.173.063.289,51 B Belanja Langsung 31.917.491.302,56 36.181.668.140,59 41.015.539.004,17 46.495.215.015,13 52.706.975.741,15 1 Belanja honorarium PNS khusus untuk guru dan tenaga medis. 12.945.636.038,55 14.675.173.013,30 16.635.776.127,88 18.858.315.818,56 21.377.786.811,93 2 Belanja Beasiswa Pendidikan PNS 516.641.083,88 585.664.332,68 663.909.087,53 752.607.341,63 853.155.682,47 3 Belanja Jasa Kantor khusus tagihan bulanan kantor seperti 17.101.565.053,14 19.386.334.144,24 21.976.348.385,90 24.912.388.530,26 28.240.683.637,90 RPJMD Kabupaten Kerinci 2014-2019. Hal. III - 18 No Uraian Tahun 2015 Rp. Tahun 2016 Rp. Tahun 2017 Rp. Tahun 2018 Rp. Tahun 2019 Rp. listrik, air, telepon dan sejenisnya 4 Belanja sewa gedung kantor yang telah ada kontrak jangka panjangnya 1.167.913.290,51 1.323.946.506,13 1.500.825.759,35 1.701.336.080,79 1.928.634.581,19 5 Belanja sewa perlengkapan dan peralatan kantor yang telah ada kontrak jangka panjangnya 185.735.836,48 210.550.144,24 238.679.643,51 270.567.243,88 306.715.027,66 C Pembiayaan Pengeluaran - - - - - 1 Pembentukan Dana Cadangan - - - - - 2 Pembayaran pokok utang - - - - - TOTAL A+B+C 473.881.714.499,75 537.192.311.556,92 608.961.204.380,93 690.318.421.286,22 782.544.962.370,06

3.3.2. Proyeksi Kerangka Pendanaan Berdasarkan Data Masa Lalu