Algoritma KESIMPULAN DAN SARAN

4.5 Algoritma

Algoritma adalah urutan langkah-langkah untuk memecahkan suatu masalah. Adapun algoritma program dari Sistem Informasi siswa dibagi dalam beberapa bagian yaitu : Algoritma Menu Utama Langkah 1 : Tampilkan Form awal Langkah 2 : Tampilkan Form login Langkah 3 : Jika telah berhasil login maka Tampilkan menu utama Langkah 4 : jika dipilih Menu File Tampilkan Data Guru Tampilkan Data Siswa Tampilkan Matapelajaran Tampilkan Nilai Siswa Tampilkan Selesai Jika tidak, pilih Menu Cetak maka Tampilkan Cetak Daftar Siswa Tampilkan Cetak Daftar Guru Tampilkan Cetak Matapelajaran Tampilkan Cetak Nilai Siswa Permatapelajaran Jika tidak lanjut ke langkah 5 Langkah 5 : Selesai Algoritma Data Siswa Langkah 1 : Tampilkan Menu File pilih Data Siswa Langkah 2 : Jika dipilih Input maka Input :NIS, jika ketemu pesan kode sudah ada, jika tidak input data Nama, Jurusan, Tempat Lahir, Tanggal Lahir, Anak ke, Dari, Agama, Alamat Siswa, Telepon, Kode pos, Asal Sekolah, Alamat Sekolah, Tahun tamat, Nilai STTB, Nama orangtua, Alamat orang tua, Kode pos orangtua, kemudian Simpan, jika tidak Batal Langkah 3 : Jika dipilih Edit Input NIS, cari NIS jika tidak ketemu maka ditampilkan Data Siswa, kemudian dikoreksi lalu Simpan. Jika data akan dihapus maka pilih Hapus Langkah 4 : Jika pilih Keluar Maka Keluar dari Data Siswa dan kembali ke Menu Utama Algoritma Data Guru Langkah 1 : Tampilkan Menu File pilih Data Guru Langkah 2 : jika dipilih Input maka Input Kode Guru, jika ketemu maka pesan kode sudah ada, jika tidak input data Nama Guru, Alamat, Jenis Kelamin, Agama, kemudian Simpan, Jika tidak Batal Langkah 3 : Jika dipilih Edit Input Kode Guru, cari Kode Guru jika tidak ketemu maka input lagi. Jika ketemu maka ditampilkan Data Guru kemudian dikoreksi lalu simpan. Jika data akan dihapus maka pilih Hapus Universitas Sumatera Utara Langkah 4 : Jika pilih Keluar Maka keluar dari Data Guru dan Kembali ke Menu Utama Algoritma Matapelajaran Langkah 1 : Tampilkan Menu File pilih Matapelajaran Langkah 2 : jika dipilih Input maka Input Kode Matapelajaran, jika ketemu maka pesan kode sudah ada, jika tidak inut data NamaPelajaran, kemudian Simpan, jika tidak Batal Langkah 3 : Jika dipilih Edit Input nilai, cari nilai jika tidak ketemu maka input lagi. Jika ketemu maka ditampilkan nilai siswa, kemudian dikoreksi lalu Simpan. Jika data akan dihapus maka pilih Hapus Langkah 4 : Jika pilih keluar Maka keluar dari Nilai Siswa dan kembali ke Menu Utama Algoritma Nilai Siswa Langkah 1 : Tampilkan Menu File pilih Nilai Siswa Langkah 2 : Jika dipilih Input maka Input Nis, jika ketemu maka pesan kode sudah ada, jika tidak input data NIS, Kelas, Nilai Permatapelajaran Langkah 3 : Jika dipilih Edit Input nilai, cari nilai jika tidak ketemu maka input lagi. Jika ketemu maka ditampilkan nilai siswa, kemudian dikoreksi lalu Simpan. Jika data akan dihapus maka pilih Hapus Langkah 4 : Jika pilih Keluar Maka keluar dari Nilai Siswa dan kembali ke Menu Utama Algoritma Cetak Daftar Siswa Langkah 1 : Tampilkan Menu Cetak pilih cetak Daftar Siswa Langkah 2 : Jika pilih Cetak maka tampilkan Daftar Siswa Langkah 3 : Jika pilih Batal maka keluar dari Laporan Daftar Siswa Algoritma Cetak Daftar Guru Langkah 1 : Tampilkan Menu Cetak pilih Cetak Daftar Guru Langkah 2 : Jika pilih Cetak maka tampilkan Daftar Guru Langkah 3 : Jika pilih Batal maka keluar dari Laporan Daftar Guru Algoritma Cetak Daftar Matapelajaran Langkah 1 : Tampilkan Menu Cetak pilih Cetak Daftar Matapelajaran Langkah 2 : Jika pilih Cetak maka tampilkan Daftar Matapelajaran Langkah 3 : Jika pilih Batal maka keluar dari Laporan Daftar Matapelajaran Algoritma Cetak Daftar Nilai Siswa Permatapelajaran Langkah 1 : Tampilkan Menu Cetak pilih Cetak Daftar Nilai Siswa Permatapelajaran Langkah 2 : Jika pilih Cetak maka tampilkan Daftar Nilai Siswa Permatapelajaran Langkah 3 : Jika pilih Batal maka keluar dari Laporan Daftar Nilai Siswa Permatapelajaran Universitas Sumatera Utara BAB 5 IMPLEMENTASI SISTEM

5.1 Definisi Implementasi Sistem