Kerangka Konseptual Defenisi Operasional

BAB III KERANGKA KONSEP

1. Kerangka Konseptual

Kerangka konseptual penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi sejauh mana hubungan dukungan suami dan kemauan ibu memberikan ASI eksklusif. Kemauan untuk memberikan ASI eksklusif merupakan hal yang penting yang harus dilakukan oleh orang tua terutama ibu karena ASI adalah satu-satunya makanan dan minuman terbaik bagi bayi baru lahir yang dapat melindungi bayi dari kesakitan dan kematian. ASI eksklusif diwajibkan oleh WHO sampai usia minimum 6 bulan dan dilanjutkan dengan pemberian ASI hingga usia 2 tahun dilengkapi dengan makanan tambahan. Kemauan ibu untuk memberikan ASI eksklusif atau tidak dipengaruhi oleh berbagai faktor, salah satunya adalah adanya dukungan suami. Bentuk dukungan suami ini mencakup sebagai tim penyemangat, membantu mengatasi masalah dalam pemberian ASI, ikut merawat bayi, mendampingi ibu menyusui walaupun tengah malam, melayani ibu menyusui, menyediakan anggaran ekstra, menjaga romantisme Dukungan suami dalam penelitian akan dikategorikan menjadi 3 yaitu buruk, cukup, dan baik. Keadaan dukungan suami dipengaruhi beberapa faktor yaitu tingkat pendidikan, pengetahuan suami terhadap ASI eksklusif yang diperoleh dari media cetak, elektronik maupun tenaga kesehatan, dan budaya. Universitas Sumatera Utara Keterangan : = variabel yang diteliti = variabel yang tidak diteliti Skema 1. Kerangka penelitian hubungan dukungan suami dan kemauan ibu memberikan ASI eksklusif. Dukungan suami • Sebagai tim penyemangat • Membantu mengatasi masalah pemberian ASI • Ikut merawat bayi • Mendampingi ibu menyusui • Melayani ibu menyusui • Menyediakan anggaran ekstra • Menjaga romantisme Kemauan Ibu memberikan ASI eksklusif: • Tidak memberi ASI eksklusif • Member ASI eksklusif: 6 bulan tanpa makanan tambahan Faktor yang mempengaruhi dukungan suami: • Tingkat pendidikan • Pengetahuan tentang ASI eksklusif • Budaya Universitas Sumatera Utara

2. Defenisi Operasional

Tabel 1. Defenisi Operasional Variabel Penelitian No Variabel Defenisi Operasional Alat Ukur Hasil Ukur Skala 1 Variabel independen: Dukungan suami Sesuatu yang diberikan suami kepada ibu post partum maupun ibu sedang menyusui sampai usia 6 bulan tanpa makanan tambahan. Bentuk dukungan suami mencakup: • sebagai tim penyemangat • membantu mengatasi masalah dalam pemberian ASI • ikut merawat bayi • mendampingi ibu menyusui walaupun tengah malam • melayani ibu menyusui • menyediakan anggaran ekstra • menjaga romantisme Kuesioner dikotomi dengan 21 pertanyaan • 21 – 27 = dukungan buruk • 28 – 34 = dukungan cukup • 34 – 42 = dukungan baik Interval 2 Variabel dependen: Kemauan ibu memberikan ASI eksklusif Keputusan ibu dalam menentukan apakah mau memberikan ASI eksklusif sampai dengan 6 bulan atau tidak. Kuesioner dikotomi dengan 10 pertanyaan • 10 – 14 : Tidak mau memberikan ASI eksklusif • 15 – 20: Mau memberikan ASI eksklusif: 6 bulan Interval Universitas Sumatera Utara

BAB 4 METODOLOGI PENELITIAN

Dokumen yang terkait

Pengalaman Suami dalam Memberikan Dukungan ASI Eksklusif pada Ibu Primipara di Wilayah Kerja Puskesmas Semplak Kelurahan Curug Mekar Kota Bogor

1 7 140

Hubungan Dukungan Suami terhadap Keberhasilan Pemberian ASI Eksklusif pada Ibu Primipara di Wilayah Kerja Puskesmas Pisangan

3 22 118

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL SUAMI DENGAN KEPERCAYAAN DIRI IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF Hubungan Antara Dukungan Sosial Suami Dengan Kepercayaan Diri Ibu Dalam Pemberian Asi Eksklusif Di Puskesmas Colomadu I.

1 4 15

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL SUAMI DENGAN KEPERCAYAAN DIRI IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF Hubungan Antara Dukungan Sosial Suami Dengan Kepercayaan Diri Ibu Dalam Pemberian Asi Eksklusif Di Puskesmas Colomadu I.

0 2 19

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI PUSKESMAS Hubungan Antara Pengetahuan Ibu Dan Dukungan Suami Dengan Pemberian Asi Eksklusif Di Puskesmas Baki Kabupaten Sukoharjo.

0 3 16

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL (SUAMI) DENGAN MOTIVASI MEMBERIKAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU-IBU Hubungan Antara Dukungan Sosial (Suami) Dengan Motivasi Memberikan Asi Eksklusif Pada Ibu-Ibu Di Kabupaten Klaten.

0 1 17

PENDAHULUAN Hubungan Antara Dukungan Sosial (Suami) Dengan Motivasi Memberikan Asi Eksklusif Pada Ibu-Ibu Di Kabupaten Klaten.

0 1 5

DAFTAR PUSTAKA Hubungan Antara Dukungan Sosial (Suami) Dengan Motivasi Memberikan Asi Eksklusif Pada Ibu-Ibu Di Kabupaten Klaten.

0 1 4

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL (SUAMI) DENGAN MOTIVASI MEMBERIKAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU-IBU Hubungan Antara Dukungan Sosial (Suami) Dengan Motivasi Memberikan Asi Eksklusif Pada Ibu-Ibu Di Kabupaten Klaten.

1 5 18

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN KEMAUAN IBU MEMBERIKAN ASI EKSKLUSIF DI PUSKESMAS TUMINTING KECAMATAN TUMINTING | Abidjulu | JURNAL KEPERAWATAN 6693 13087 1 SM

0 0 7