Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian

Nurul Yuniar Lediana, 2013 Pengaruh Efektivitas Penerapan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas, maka dapat diambil beberapa permasalahan, antara lain: 1. Bagaimana efektivitas penerapan teknologi informasi pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi? 2. Bagaimana kualitas laporan keuangan pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi? 3. Bagaimana pengaruh efektivitas penerapan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi?

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan dilakukannya penelitian ini, antara lain: 1. Untuk mengetahui bagaimana efektivitas penerapan teknologi informasi pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi. 2. Untuk mengetahui bagaimana kualitas laporan keuangan pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi. 3. Untuk mengetahui bagaimana pengaruh efektivitas penerapan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi.

1.4 Kegunaan Penelitian

Penelitian ini diharapkan memiliki beberapa kegunaan, diantaranya: 1. Kegunaan secara teoritis a. Sebagai tempat pengaplikasian ilmu-ilmu yang telah diperoleh peneliti dan menerapkan teori-teori yang telah didapat oleh peneliti. Nurul Yuniar Lediana, 2013 Pengaruh Efektivitas Penerapan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu b. Dapat menambah pengetahuan, pengalaman dan wawasan, khususnya mengenai gambaran pengaruh efektivitas penerapan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan Pemerintah Daerah. c. Penelitian ini diharapkan dapat dijadikan bahan perbandingan untuk penelitian selanjutnya. 2. Kegunaan secara praktis Diharapkan penelitian ini dapat dijadikan sebagai bahan masukan untuk pertimbangan pemikiran yang bermanfaat bagi SKPD yang terdapat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sukabumi mengenai pengaruh efektivitas penerapan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan Pemerintah Daerah. Nurul Yuniar Lediana, 2013 Pengaruh Efektivitas Penerapan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kompetensi SDM, Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Keuangan Daerah dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Langkat

13 63 113

PENDAHULUAN Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Penerapan Sistem Pengendalian Intern, Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris Pada SKPD Kabupaten

0 3 9

PENGARUH PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN, PENGAWASAN DAN KUALITAS Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah, Pengawasan dan Kualitas Aparatur Pemerintah Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan(Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten Pati T

0 7 15

PENGARUH PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN, PENGAWASAN DAN KUALITAS Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah, Pengawasan dan Kualitas Aparatur Pemerintah Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan(Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten Pati T

0 2 18

PENDAHULUAN Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah, Pengawasan dan Kualitas Aparatur Pemerintah Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan(Studi Kasus Pada Pemerintah Kabupaten Pati Tahun 2014).

0 3 10

PENGARUH PENERAPAN APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAERAH (SIMDA) TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN REMBANG.

1 5 16

Pengaruh Kompetensi SDM, Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Keuangan Daerah dan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Langkat

0 0 9

PENGARUH KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENERAPAN KEBIJAKAN AKUNTANSI TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH

0 3 10

PENGARUH PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH DAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (Studi Empiris pada SKPD Kabupaten PATI) - Unissula Repository

0 0 9

PENGARUH PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH DAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASITERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH (Studi Empiris pada SKPD Kabupaten Grobogan) - Unissula Repository

0 3 9