109
46. Apakah saudara mengkoordinasimengajak masyarakat lain untuk ikut
kampanye ? Alasan?
Amri Munazirin : Tidak berani ikut-ikutan nanti malah di musuh warga
Anik Widayanti : Kalu ngajak-ngajak sempet iya tapi saya hanya sekedar
mencari teman supaya saya ada yang menemani Ari Wibowo
: lah.. boro-boro ngajak warga lain.. Ikut aja ga… Arif Wiyadi
: Saya tidak mengkoordianasi atau mengajak teman. Budiharso
: Saya tidak terlibat dalam tim sukses tapi saya berharap partai pilihan saya punya dukungan dan menang pemilu
nantinya Ega Tomi Irawan : Saya kan ikut salah satu pengurus partai di Desa Puguh,
pada waktu nongkrong dengan teman-teman, saya sering mengajak teman-teman untuk memilih partai saya. Tapi ya
itu ada yang suka ada pula yang tidak suka dengan partai saya
Heri Kiswanto : Saya tidak mengajak teman-teman malah justru saya yang
di ajak teman untuk ikut kampanye tapi saya tidak mau karena saya bekerja.
Ika Widya K : Pada waktu kumpul mau kampanye di kecamatan itu kan di
balai desa di depan rumah saya mas, tapi saya lihat kok perempuannya jarang ya, padahal saya ingin ikut,
makannya saya ajak beberapa tetangga yang perempuan untuk ikut. Awalnya menolak tapi setelah saya rayu ga
papa perempuan ikut kampanye Imam Muchlis
: Ya sekedar ngajak-ajak teman biar ramai sekaligus saya ada teman kan jadi asik
Mahmudah : Lah..Ikut aja tidak apalagi mengajak untuk ikut kampanye..
Purna Irawan : Saya tidak mengajak maupun mengkordinasi teman-teman
atau masyarakat untuk ikut kampanye itu semua kan tugas para tim sukses..
Rina Silvia Dewi : Tidak..ga enak ma teman-teman
110
Susanti : “Lah…Saya ga ngajak-ajak nati malah salah..
Sutrisno : Ya paling mengajak teman-teman, biar meriah
Nurul Agriyah : Tidak mas..ga enak ngajak teman teman untuk hal itu..
47. Pendapat saudara jika ada pihak yang memaksa untuk memilih partai dan
caleg tertentu ?
Amri Munazirin : Tidak setuju itu harus di beri saksi yang tegas karna
itu suatu kecurangan Arif Wiyadi
: Kurang setuju apabila sampai menyuruh-nyuruh sesuai kehendak mereka
Ega Tomi Irawan : Tidak setuju itu harus segera di laporkan kepada
panitia pengawas karena itu bagian dari pelanggaran pemilu
Endang Mulyana : Ya setuju aja selama itu tidak menggunakan kekerasan
dan yang di ajak itu mau saya pikir tidak ada masalah
Heri Kiswanto : Kurang setuju karna memilih itu adalah pilihan
sendiri-sendiri Ika Widya K
: Saya tidak setuju itu karena melanggar hak warga untuk memilih secara bebas
Mahmudah : Saya tidak setuju karena memilih itukan harus sesuai
dengan kehendak kita kalau di paksa nanti kita memilih wakil rakyat kita tidak sesuai dengan
kehendak kita Purna Irawan
: Tidak setuju karena melanggar aturan Roy Reza Widya F
: Tidak setuju karena itu adalah tindakan yang melanggar peraturan
Susi Indah Nurhayati : Kurang setuju karena memilih itu harus sesuai dengan
kehendak masing masing dan itu tidak boleh di paksakan
111
Sutrisno : Tidak setuju karena melanggar aturan. Pemilu itu kan
bebas dan rahasia jadi tidak boleh kita memaksakan Nurul Agriyah
: Ga boleh..itukan hak mereka..
48. Apakah saudara mengikuti perkembangan pemilu legislatif tahun 2009 di