Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

commit to user 3

B. Rumusan Masalah

Dari latar belakang yang telah diuraikan di atas maka timbul rumusan permasalahan sebagai berikut: “Bagaimana Pencegahan dan Pengendalian Terhadap Bahaya Kebakaran di PT. Pertamina EP Region Jawa Field Cepu ”.

C. Tujuan Penelitian

1. Mengetahui sarana pemadam kebakaran yang tersedia di PT. Pertamina EP Region Jawa Field Cepu. 2. Mengetahui pemeriksaan sarana pemadam kebakaran di PT. Pertamina EP Region Jawa Field Cepu. 3. Mengetahui sistem pemadaman kebakaran di PT. Pertamina EP Region Jawa Field Cepu.

D. Manfaat Penelitian

Dalam pelaksanaan praktek kerja lapangan ini diharapkan tercapainya manfaat sebagai berikut : 1. Perusahaan Diharapkan penelitian ini dapat memberikan masukan bagi perusahaan dan dapat digunakan untuk evaluasi dalam upaya pencegahan dan pengendalian bahaya kebakaran yang sudah dilakukan. commit to user 4 2. Program Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja a. Menambah kepustakaan yang bermanfaat untuk pengembangan ilmu pengetahuan dan peningkatan program belajar mengajar khususnya tentang pencegahan dan pengendalian bahaya kebakaran di tempat kerja. b. Sebagai bentuk kerjasama antar institusi, yakni antara PT. Pertamina EP Region Jawa Field Cepu dengan Program Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja agar tercipta suatu penerapan ilmu yang sinkron dan sesuai. 3. Penulis a. Dapat menambah wawasan yang berkaitan dengan bahaya-bahaya kebakaran serta usaha-usaha pencegahan dan pengendalian yang diterapkan di PT. Pertamina EP Region Jawa Field Cepu. b. Dapat mengetahui sarana atau alat untuk pemadaman kebakaran di PT. Pertamina EP Region Jawa Field Cepu. c. Dapat mengaplikasikan ilmu pengetahuan yang telah didapatkan saat perkuliahan. 4. Pembaca Diharapkan dapat memberi gambaran tentang sistem proteksi pencegahan dan pengendalian bahaya kebakaran yang ada disebuah perusahaan pada umumnya dan di PT. Pertamina EP Region Jawa Field Cepu pada khususnya. commit to user 5

BAB II LANDASAN TEORI