Kegunaan Hasil Penelitian Sumber Pemecahan Masalah

9

1.5 Kegunaan Hasil Penelitian

1.5.1 Kegunaan Hasil Penelitian Secara Teoritis 1.5.1.1 Hasil penelitian ini diharapkan dapat berguna bagi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta dapat menjadi insipirasi khususnya di bidang bola basket. 1.5.1.2 Memberikan manfaat bagi pemain bolabasket terutama dalam hal melakukan shooting. 1.5.1.3 Digunakan sebagai dasar acuan untuk penelitian lanjutan. 1.5.2 Kegunaan Hasil Penelitian Secara Praktis 1.5.2.1 Memberi gambaran kepada para pemain bolabasket bahwa operan dapat digunakan sebagai pola dalam permainan bola basket. 1.5.2.2 Memberi gambaran kepada para pemain bolabasket bahwa dribble dapat digunakan untuk melakukan penetrasi kesegala arah dalam permainan bola basket.

1.6 Sumber Pemecahan Masalah

Jump shoot tembakan dengan meloncat dengan satu tangan adalah merupakan tembakan yang sangat efektif dimana seorang pemain bolabasket berada pada posisi saat menembak jaraknya bisa dimana saja dekat atau jauh dari keranjang atau dalam situasi apapun. 10 Pemain bolabasket haruslah menguasai tembakan jump shoot dengan baik karena dapat mencetak angka dalam situasi apapun. Dalam melakukan tembakan jump shoot diperlukan teknik pendukung yaitu operan dan dribble untuk membuat tembakan jump shoot menjadi efektif. Operan merupakan teknik dasar yang pertama, sebab dengan cara inilah pemain dapat melakukan gerakan mendekati ring basket dan seterusnya melakukan tembakan, Imam Sodikun, 1992 : 48. Operan sangat diperlukan dalam melakukan tembakan dan tembakan jump shoot merupakan salah satu tembakan yang membutuhkan operan. Operan dibutuhkan pada saat rekan tim berada pada posisi tanpa pengawalan selanjutnya melakukan tembakan jump shoot untuk mencetak angka. Dribble adalah gerakan yang harus mengarah pada ring. Namun dribble juga dapat menjadi cara untuk membuka peluang bagi pemain lain agar mendapat ruang untuk mencetak skor Danny Kosasih, 2008 : 38 . Dribble sangat dibutuhkan untuk mencetak skor yaitu pada saat berada pada posisi bebas pemain bisa melakukan dribble kemudian melakukan tembakan. 11

BAB II LANDASAN TEORI DAN HIPOTESIS

Dokumen yang terkait

PENGARUH LATIHAN JUMP STOP SHOOT DAN TRIPPLE THREAT POSITION TERHADAP HASIL JUMP SHOOT PADA TIM PUTERA UNIT KEGIATAN MAHASISWA BOLA BASKET UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2013

3 25 88

PENGARUH JUMP SHOOT DIDAHULUI DRIBBLE DAN PASSING TERHADAP HASIL JUMP SHOOT PADA TIM O2SN BOLABASKET PUTRA SMK KOTA PEKALONGAN TAHUN 2013

2 45 81

Pengaruh Latihan Jump Shoot Sudut 450 Dan 1350 Terhadap Hasil Jump Shoot Pemain Bolabasket Putra Ngaliyan Basketball Center Kota Semarang Tahun 2011

0 10 100

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN JUMP SHOOT DI DEPAN RINTANGAN DENGAN LATIHAN JUMP SHOOT WARM UP TERHADAP HASIL JUMP SHOOT DALAM PERMAINAN BOLA BASKET PADA SISWA PUTRA EKSTRAKURIKULER SMA SWASTA KRISTEN IMMANUEL MEDAN TAHUN 2014/2015.

1 5 24

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN JUMP SHOOT DI DEPAN RINTANGAN DENGAN LATIHAN JUMP SHOOT WARM UP TERHADAP HASIL JUMP SHOOT DALAM PERMAINAN BOLA BASKET PADA SISWA PUTRA EKSTRAKURIKULER SMA SWASTA KRISTEN IMMANUEL MEDAN TAHUN 2014/2015.

1 6 24

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN JUMP SHOOT AFTER THE DRIBBLING DAN LATIHAN JUMP SHOOT AFTER THE PASSING TERHADAP HASIL KEMAMPUAN JUMP SHOOT BOLA BASKET PAADA SISWA EKSTRAKURIKULER BASKET SMA NEGERI 5 MEDAN TAHUN 2013-2014.

0 2 21

PERBANDINGAN HASIL TEMBAKAN ANATARA DRIBBLE JUMP SHOOT DENGAN PASSING JUMP SHOOT DALAM PERMAINAN BOLA BASKET.

0 3 29

PENGARUH METODE LATIHAN DAN POWER LENGAN TERHADAP HASIL JUMP SHOOT BOLA BASKET PADA SISWI EKSTRAKURIKULER SMP MARDISISWA 1 SEMARANG.

1 0 31

(ABSTRAK) PENGARUH LATIHAN JUMP SHOOT DIDAHULUI DENGAN OPERAN DAN JUMP SHOOT DIDAHULUI DENGAN DRIBBLE TERHADAP HASIL JUMP SHOOT BAGI SISWA EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET PUTRA SMA NEGERI 1 BAE KUDUS TAHUN 2010.

1 0 2

PERBANDINGAN STANDING SHOOT, JUMP SHOOT, SIDE SHOOT DENGAN FLYING SHOOT TERHADAP HASIL TEMBAKAN PADA CABANG OLAHRAGA BOLA TANGAN - repository UPI S KOR 1002956 Title

0 0 3