Teknik Tembakan Jump Shoot Bentuk Latihan Tembakan Jump Shoot Didahului dengan Operan

26 penembak tidak perlu mengambil sikap awal menghadap ke ring basket, tetapi dengan sikap miring atau menyamping jaring dan bola dilepaskan dengan tangan yang berjauhan dengan jaring.

2.1.7 Teknik Tembakan Jump Shoot

Jump shoot sama dengan menembak dengan satu tangan hanya ada dua penyesuaian dasar. Pertama pada tembakan melompat anda angkat bola lebih tinggi dan menembak setelah melompat, dan bukannya menembak bersamaan dengan melompat. Kedua tempatkan bola antara telinga dan bahu anda namun angkat bola, lihatlah sasaran dari bawah bola dan bukannya diatas bola seperti pada menembak dengan satu tangan. Tempatkan lengan bawah anda pada sudut kanan dengan lantai dan lengan atas anda parallel dengan lantai atau lebih tinggi. Lompatlah tegak lurus dengan dua kaki, luruskan sepenuhnya pergelangan kaki, lutut, punggung dan bahu jangan limbung ke depan, belakang atau ke samping. Wissel, 2000 : 55. Menurut Danny Kosasih 2008 : 51 jump shoot merupakan jenis tembakan dengan menambahkan lompatan saat melakukan shooting, dimana bola dilepaskan pada saat titik tertinggi lompatan. Ada yang perlu diperhatikan saat melakukan jump shoot yaitu pemain harus mulai dari lantai quick stance lalu melompat dan menjaga verticality. Lihat gambar 4 27 Gambar 4 Teknik Tembakan Jump Shoot Danny Kosasih, Fundamental basketball.2008 : 51

2.1.8 Bentuk Latihan Tembakan Jump Shoot Didahului dengan Operan

Tembakan jump shoot didahului dengan operan dalam penelitian ini adalah melakukan tembakan jump shoot dimana sebelum melakukan tembakan terlebih dahulu diberikan operan oleh pengoper untuk memberikan hasil yang maksimal dalam melakukan tembakan jump shoot. Bentuk latihan tembakan jump shoot didahului dengan operan Gambar 5 Skema Latihan Tembakan Jump Shoot Didahului dengan Operan Pencatat X tester X XXX testee X pengoper 28 Keterangan : : Testee berlari menuju tembakan hukuman : Operan Kelebihan Kekurangan 1. Lebih cepat dalam jump shoot sehingga tembakan lebih akurat. 2. Dapat melakukan tembakan dimana saja dalam segala arah. 1. Tembakan hanya bisa dilakukan menunggu operan dari rekan. 2. Lompatan yang dihasilkan kurang maksimal.

2.1.9 Bentuk Latihan Tembakan Jump Shoot Didahului dengan Dribble

Dokumen yang terkait

PENGARUH LATIHAN JUMP STOP SHOOT DAN TRIPPLE THREAT POSITION TERHADAP HASIL JUMP SHOOT PADA TIM PUTERA UNIT KEGIATAN MAHASISWA BOLA BASKET UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2013

3 25 88

PENGARUH JUMP SHOOT DIDAHULUI DRIBBLE DAN PASSING TERHADAP HASIL JUMP SHOOT PADA TIM O2SN BOLABASKET PUTRA SMK KOTA PEKALONGAN TAHUN 2013

2 45 81

Pengaruh Latihan Jump Shoot Sudut 450 Dan 1350 Terhadap Hasil Jump Shoot Pemain Bolabasket Putra Ngaliyan Basketball Center Kota Semarang Tahun 2011

0 10 100

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN JUMP SHOOT DI DEPAN RINTANGAN DENGAN LATIHAN JUMP SHOOT WARM UP TERHADAP HASIL JUMP SHOOT DALAM PERMAINAN BOLA BASKET PADA SISWA PUTRA EKSTRAKURIKULER SMA SWASTA KRISTEN IMMANUEL MEDAN TAHUN 2014/2015.

1 5 24

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN JUMP SHOOT DI DEPAN RINTANGAN DENGAN LATIHAN JUMP SHOOT WARM UP TERHADAP HASIL JUMP SHOOT DALAM PERMAINAN BOLA BASKET PADA SISWA PUTRA EKSTRAKURIKULER SMA SWASTA KRISTEN IMMANUEL MEDAN TAHUN 2014/2015.

1 6 24

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN JUMP SHOOT AFTER THE DRIBBLING DAN LATIHAN JUMP SHOOT AFTER THE PASSING TERHADAP HASIL KEMAMPUAN JUMP SHOOT BOLA BASKET PAADA SISWA EKSTRAKURIKULER BASKET SMA NEGERI 5 MEDAN TAHUN 2013-2014.

0 2 21

PERBANDINGAN HASIL TEMBAKAN ANATARA DRIBBLE JUMP SHOOT DENGAN PASSING JUMP SHOOT DALAM PERMAINAN BOLA BASKET.

0 3 29

PENGARUH METODE LATIHAN DAN POWER LENGAN TERHADAP HASIL JUMP SHOOT BOLA BASKET PADA SISWI EKSTRAKURIKULER SMP MARDISISWA 1 SEMARANG.

1 0 31

(ABSTRAK) PENGARUH LATIHAN JUMP SHOOT DIDAHULUI DENGAN OPERAN DAN JUMP SHOOT DIDAHULUI DENGAN DRIBBLE TERHADAP HASIL JUMP SHOOT BAGI SISWA EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET PUTRA SMA NEGERI 1 BAE KUDUS TAHUN 2010.

1 0 2

PERBANDINGAN STANDING SHOOT, JUMP SHOOT, SIDE SHOOT DENGAN FLYING SHOOT TERHADAP HASIL TEMBAKAN PADA CABANG OLAHRAGA BOLA TANGAN - repository UPI S KOR 1002956 Title

0 0 3