Deskripsi Kegiatan Insidentil sewaktu-waktu dan Contoh Selama Praktek Kerja Lapangan

Gambar 2.7 Data Base Sumber:Dokumentasi Penulis

2.1.3 Deskripsi Kegiatan Insidentil sewaktu-waktu dan Contoh Selama Praktek Kerja Lapangan

Kegiatan insidentil yang penulis lakukan selama Praktek Kerja Lapangan di PT. PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten adalah mengikuti kegiatan- kegiatan kehumasan, diantaranya:

1. Mengikuti Kegiatan Coffee Morning

Coffee Morning adalah suatu kegiatan humas PT. PLNPerseroDistribusi Jawa Barat dan Baten yang dilaksanakan satu kali dalam sebulan dimana kegiatan coffee morning ini di ikuti oleh seluruh karyawan PT PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Baten. Kegiatan coffee morning ini untuk menginformasikan dan komunikasikan kepada karyawan PT.PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten tentang suatu kebijakan ataupun suatu perencanaan dari General Manager PT.PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten agar karyawan PT.PLN lebih Loyalitas dalam bekerja demi miningkatkan citra kepada masyarakat. Kegiatan coffee morning tersebut dilakukan oleh Humas PT.PLN .adapun gambar kegiatan coffe morning sebagai berikut. Gamabar.2.8 Kegiatan Coffe Morning Sumber: Arsip Humas PT. PLN Persero DJBB

2. Memotret Kegiatan Persatuan Ibu PT.PLNPersero Distribusi Jawa

Barat dan Banten yaitu”Temu Wisata” Kegiatan Temu Wisata yang dilaksanakan oleh Ibu-Ibu dari karyawati PT.PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten juga oleh istri-istri dari karyawan PT.PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten, kegiatan Temu wisata ini di ikuti oleh seluruh ibu-ibu PLN dari seluruh APJ-APJ dan UPJ-UPJ yang ada di Jawa Barat dan Banten tersebut. Kegiatan Temu wisata ini adalah kegiatan arisan Persatuan ibu PT.PLNPerseroDistribusi Jawa Barat dan Banten yang di adakan dilembah Bougenville Resort Lembang. Kegiatan Temu wisata ini bertemakan “Menjadi IBU yang BIJAK pasti BISA, Jadi ISTRI yang SETIA harus BISA…Mari Galang KEAKRABAN KEBERSAMAAN, itu tentu BISA…KITA selalu BISA ” dimana ibu-ibu ataupun istri dari Karyawan PT.PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten ini menjalin silaturahmi kepada seluruh ibu-ibu dari APJ dan UPJ PT.PLN Persero Distribusi Jawa Barat dan Banten juga untuk memberikan semangat kepada suaminya yang sedang bekerja agar pekerjaan yang mereka kerjakan lebih tenang dan nyaman untuk dikerjakan.adapun Gambar dari kegiatan “Temu Wista” ini sebagai berikut; Gambar 2.9 Kegiatan Temu Wisata Sumber: Arsip Persatuan Ibu PT.PLN PerseroDJBB Gambar 2.10 Sumber: Arsip Persatuan Ibu PT.PLN PerseroDJBB Gambar 2.11 Sumber: Arsip Persatuan Ibu PT.PLN PerseroDJBB Gambar 2.12 Sumber: Arsip Persatuan Ibu PT.PLN PerseroDJBB 2.2 Analisa Kegiatan Humas 2.2.1 Analisis Tentang Humas