Logo dan Arti Logo South Beach Queen Struktur South Beach Queen

Sumber: Data South Beach Queen Bandung, 20112012 Jaka Ramdhani DIVISI FREESTYLE DIVISI RACING Peter Pelani Hendro Fitriadi Diaz Aryagung DIVISI EVENT Arie.W Yoga Dewantara DOKUMENTASI Arian Andri Robi Ega febrian Abdan

3.6. Job Description South Beach Queen

Tugas-tugas dalam setiap kepengurusan South Beach Queen dalam tugasnya sebagai berikut: 1. Dewan Pendiri Merupakan pelopor berdirinya suatu organisasikomunitas. 2. Ketua Orang yang Memiliki tanggung jawab baik kedalam maupun keluar organisasikomunitas. 3. Pengurus Membantu menjalankan dan memajukan kesejahteraan organisasi serta membantu segala yang berkenaan dengan organisasikomunitas. 4. Humas Merupakan bagian dari organisasi yang berhubungan dengan masyarakat,merupakan penghubung antara invidu dengan individu maupun kelompok dengan kelompok. 5. Divisi freestyle Bagian dari komunitas yang ikut serta bertugas untuk unjuk gigi lewat atraksi-atraksi unik . 6. Divisi Racing Bidang yang ikut serta bertugas untuk memajukan komunitas lewat balapan-balapan. 7. Divisi Event Bidang yang bertugas untuk mengadakan acara acara kompetisi. 8. Dokumentasi Bertugas untuk mempublikasikan sekaligus mendokumentasikan acara- acara yang di ikuti oleh South Beach Queen.

3.7 Tujuan South Beach Queen

1. Menghimpun penggemar fixed gear dan menyalurkan agar lebih berprestasi

2. Meningkatkan Prestasi dan mempertahankan nama baik.

3. Memperkenalkan olahraga fixed gear kepada masyarakat Untuk mewujudkan serta mencapai maksud dan tujuan tersebut diatas, maka usaha yang dilakukan south beach queen meliputi kegiatan-kegiatan sebagai berikut: 1. Memberikan layanan informasi terkini tentang acara-acara yang akan digelar. 2. Melaksanakan pertemuan-pertemuan rutin antar sesama anggota dan bertukar informasi untuk menambah pengetahuan, kecakapan, keterampilan, dan serta kegiatan lain yang dipandang baik yang berhubungan dengan olah raga sepeda ataupun tidak. 3.Melakukan kerjasama dengan berbagai kelompok baik kelompok sepeda,maupun kelompok diluar sepeda. BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Pada bab ini peneliti akan menyajikan dan menguraikan sejumlah hasil penelitian yang diperoleh melalui wawancara dengan berpedoman kepada format wawancara yang telah disusun sebelumnya dan pengamatan langsung sebagai metode penelitian utama untuk mendeskripsikan dan membahas data yang telah diperoleh. Untuk mendapatkan data-data yang diperlukan peneliti, peneliti melakukan wawancara mendalam dengan narasumber sebagai bentuk pencarian data dan observasi langsung dilapangan yang kemudian peneliti analisis. Pertanyaan-pertanyaan yang disampaikan dalam bentuk wawancara, yaitu pertanyaan mengenai Arus pesan dalam komunitas “South Beach Queen” Bandung yang mencakup upward communication,downward communication, komunikasi horizontal dan komunikasi diagonal, hubungan dalam komunitas “South Beach Queen” Bandung dan pola komunikasi dalam komunitas “South Beach Queen” Bandung. Wawancara yang dilakukan oleh peneliti untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan membutuhkan waktu kurang lebih selama 3 minggu .Wawancara dengan para informan dimulai dari tanggal 10 Januari - 29 Januari 2012 dan sebelumnya peneliti telah membuat janji dengan informan untuk bertemu dan melakukan wawancara.

Dokumen yang terkait

POLA JARINGAN KOMUNIKASI DALAM KOMUNITAS SEPEDA ONTHEL (Studi pada anggota Komunitas Timbang Melaku Club di Kota Mojokerto

0 16 17

Pola komunikasi kaum sosialita di lingkungan masyarakat Kota Bandung : (studi deskriptif pola komunikasi kaum sosialita di Komunitas ABSOLVE Bandung)

0 14 1

Pola Komunikasi Manajemen Komunitas Hong Bandung Dalam Pelestarian Permainan Tradisional Sunda (studi Deskriptif Pola Komunikasi Manajemen Komunitas Hong Bandung Daam Pelestarian Permainan Tradisional Sunda)

1 57 98

Pola komunikasi hijabers community Bandung :(studi deskriptif mengenai pola komunikasi hijabers community Bandung)

1 12 11

Pola Komunikasi Hipnoterapis Dalam Penyembuhan Phobia Kliennya (studi deskriptif pola komunikasi hipnoterapis pada komunitas

0 5 1

Pola komunikasi kaum sosialita di lingkungan masyarakat Kota Bandung : (studi deskriptif pola komunikasi kaum sosialita di Komunitas ABSOLVE Bandung)

0 5 1

Pola komunikasi Bandung Xperia Communtiy dalam mepertahankan solidaritas anggotanya : (studi deskriptif mengenai pola komunikasi Bandung Xperia Community dalam mempertahankan solidaritas anggotanya)

1 11 112

Pola Komunikasi Orang Tua Dengan Anak Skinhead (studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Pola Komunikasi Orang TUa Dengan Anak Sebagai Komunitas Skinhead Dalam Berinteraksi Di Kota Bandung)

0 33 98

Pola Komunikasi Komunitas Solo Runners (Studi Deskriptif Kualitatif Pola Komunikasi Komunitas Solo Runners)

1 2 16

SKRIPSI POLA KOMUNIKASI KOMUNITAS BROKEN HOME (Studi Deskriptif Kualitatif mengenai Pola Komunikasi Komunitas Broken Home Yogyakarta)

0 2 17