Pembelajaran Berbasis LKPD Model, Pendekatan, dan Metode

Pengolahan data dan analisis data Verifikasi Generalisasi ‘ayo kita coba’ serta menjawab pertanyaan- pertanyaan yang terdapat pada kegiatan tersebut. Kegiatan dilakukan dengan menggunakan preparat otot jantung, polos dan otot rangka serta mikroskop.  Mengolah dan menganalisis data dari setiap observasi kelompok untuk menjawab pertanyaan dalam LKPD.  Presentasi hasil pengamatan  Selanjutnya peserta didik dibimbing untuk menjawab pertanyaan pada kegiatan “Ayo Kita Selesaikan”.  Membuat kesimpulan tentang otot. Penutup  Peserta didik dan guru mereview hasil Kegiatan pembelajaran  Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang berkinerja baik.  Guru memberikan tugas rumah secara berkelompok pada kolom “ayo kita coba” tentang pesawat sederhana.  Guru mengajak peserta didik untuk mengakhiri pembelajaran dengan membaca do’a. 15 menit EVALUASI

1. Teknik penilaian

a. Penilaian Pengetahuan : Penilaian Harian berupa Tes Tertulis, tes lisan untuk mengecek pemahaman peserta didik, penugasan, dan portofolio berupa kumpulan tugas dan ulangan harian. b.Penilaian Ketrampilan : Penilaian Kinerja, Penilaian Proyekdan portofolio berupa kumpulan tugas-tugas ketrampilan kinerja dan proyek c. Penilaian Sikap : Jurnal

2. Penilaian Pertemuan 1

a. Metode dan Bentuk Instrumen Metode Bentuk Instrumen Sikap Jurnal Tes unjuk kerja - Tes tertulis Tugas, Tes uraian dan pilihan ganda

b.Instrumen

1 Lembar Pengamatan Sikap Observasi berupa jurnal pengembangan sikap No Tanggal Nama Peserta didik Catatan Perilaku Butir Sikap Keterangan spiritualsocial 1 2 3 Dst Ketentuan penulisan jurnal a Peserta didik yang dicatat dalam jurnal pada dasarnya adalah mereka yang menunjukkan perilaku yang sangat baik atau kurang baik secara alami peserta didik yang menunjukkan sikap baik tidak harus dicatat dalam jurnal; b Perilaku sangat baik atau kurang baik yang dicatat dalam jurnal tersebut tidak terbatas pada butir-butir nilai sikap perilaku yang hendakditanamkan melalui pembelajaran yang saat itu sedang berlangsung sebagaimana dirancang dalam RPP, tetapi juga butir-