Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

Neng Sri Nuraeni, 2013 PENGARUH KOMPETENSI GURU, LINGKUNGAN MASYARAKAT DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu belajar berbeda dengan siswa yang lingkungan dan teman pergaulan di lingkungan masyarakat yang kurang kondusif akan terbawa ke dalam hal-hal yang kurang positif. Selain itu juga kaitannya dengan mata pelajaran kewirausahaan, tempat tinggal bisa menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi hasil belajar, jika tempat tinggal siswa dekat dengan lokasi industri maka minat belajar kewirausahaan khususnya akan menjadi tinggi dan nantinya akan berdampak pada hasil belajar.

C. Rumusan Masalah

Secara lebih rinci pokok masalah di atas dapat dirumuskan dalam bentuk pertanyaan-pertanyaan penelitian sebagai berikut: 1. Bagaimanakah gambaran tingkat hasil belajar siswa SMK bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi? 2. Bagaimana gambaran tingkat kompetensi guru kewirausahaan di SMK bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi? 3. Bagaimana gambaran kualitas lingkungan masyarakat siswa SMK bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi? 4. Bagaimana gambaran tingkat minat belajar siswa SMK bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi? 5. Adakah pengaruh t i n g k a t kompetensi guru terhadap t i n g k a t minat belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi? 6. Adakah pengaruh k u a l i t a s lingkungan masyarakat terhadap minat b e l a j a r siswa pada pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi? 7. Adakah pengaruh tingkat kompetensi guru terhadap tingkat hasil belajar siswa pada pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan M a n a j e m e n Kota Sukabumi? Neng Sri Nuraeni, 2013 PENGARUH KOMPETENSI GURU, LINGKUNGAN MASYARAKAT DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 8. Adakah pengaruh kualitas lingkungan masyarakat terhadap tingkat hasil b e l a j a r siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi? 9. Adakah pengaruh tingkat minat belajar terhadap tingkat hasil belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi?

D. Tujuan Penelitian

Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan menganalisis : 1. Hasil belajar siswa SMK bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi. 2. Kompetensi guru kewirausahaan di SMK bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi. 3. Lingkungan masyarakat siswa SMK bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi. 4. Minat belajar siswa SMK bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi. 5. Pengaruh kompetensi guru terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi. 6. Pengaruh lingkungan masyarakat terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi. 7. Pengaruh kompetensi guru terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi. 8. Pengaruh lingkungan masyarakat terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi. Neng Sri Nuraeni, 2013 PENGARUH KOMPETENSI GURU, LINGKUNGAN MASYARAKAT DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 9. Pengaruh Minat belajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan di SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen Kota Sukabumi.

E. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU, KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN LINGKUNGAN BELAJAR SISWA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK WIJAYAKUSUMA JATILAWANG

1 16 162

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN GURU MENJELASKAN KONSEP DAN MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR AUTOCAD PADA SISWA KELAS XI BIDANG KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 4

0 6 114

PENGARUH KOMPETENSI GURU, LINGKUNGAN KELUARGA, LINGKUNGAN MASYARAKAT, LINGKUNGAN SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI IPS DI SMA NEGERI 1

1 8 208

PENGARUH MINAT BELAJAR, KOMPETENSI GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI : Survey pada Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri di Kabupaten Lebak-Banten.

0 1 48

(ABSTRAK) PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN MENGELOLA KEARSIPAN PADA SISWA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK TAMANSISWA KUDUS.

0 0 2

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN MENGELOLA KEARSIPAN PADA SISWA KELAS XI JURUSAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK TAMANSISWA KUDUS.

0 0 95

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN IMPLIKASINYA TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN PENGANTAR EKONOMI DAN BISNIS SISWA JURUSAN PEMASARAN KELAS X DAN XI DI SMK NEGERI 1 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015/2016.

2 2 17

PENGARUH KONDISI SISWA DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI SMK MUHAMMADIYAH 1 TEMPEL.

0 1 174

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN KARAKTER TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI KOMPETENSI KEAHLIAN TKJ DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PLAYEN.

0 0 2

STUDI TENTANG KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN HASIL BELAJAR SISWA SMK BIDANG KEAHLIAN BISNIS DAN MANAJEMEN DI KOTA BANDUNG | Arfah | MANAJERIAL 9481 19430 1 SM

0 0 9